Ini Perbedaan antara Utopia dan Distopia

Reporter

Tempo.co

Selasa, 23 November 2021 17:05 WIB

Distopia yang Menjemukan

TEMPO.CO, Jakarta - Kita sering melihat film atau karya lain yang mengimajinasikan tentang kondisi dunia yang serba indah, damai, dan sejahtera. Sebaliknya, kita juga sering melihat film atau karya lain yang mengisahkan hal sebaliknya dimana dunia digambarkan dengan sangat tragis dan mengerikan. Kedua hal ini biasa disebut dengan utopia dan distopia.

Secara etimologi, kata utopia berasal dari bahasa Yunani ‘ou’ yang berarti ‘tidak’, dan ‘topos’ yang berarti tempat. Dilansir dari laman Oxford dictionary, kata utopia secara spesifik menjelaskan tentang tempat imajiner atau negara dimana semuanya berjalan sempurna.

Rahayu dalam artikelnya di repository.unpar.ac.id berjudul “Kota Kreatif: Utopia ataukah Distopia? mengatakan bahwa kata utopia pertama kali digagas oleh Sir Tomas More di tahun 1516. Ia menceritakan tentang sebuah pulau imajiner dengan kesempurnaan sistem hukum, sosial, dan politik.

Pada 1610, istilah utopia menjadi penyebutan untuk setiap tempat yang sempurna. Hal ini juga sudah ada sejak konsep asalnya di mana kita hanya dapat bermimpi tentang realitas yang ideal. Singkatnya, utopia dapat dikatakan sebagai sebutan tentang sebuah tempat, negara, atau kondisi yang ideal sempurna dalam hal politik, hukum, adat istiadat, dan kondisi.

Sebaliknya, distopia diciptakan sebagai antonim atau lawan kata dari utopia yang merujuk pada situasi “membayangkan situasi yang buruk”. Kamus Merriam Webster mengartikan distopia sebagai tempat imajiner dimana orang tidak bahagia dan biasanya takut karena tidak diperlakukan secara adil.

Advertising
Advertising

Kata distopia pertama kali digunakan oleh J.S. Mill pada tahun di salah satu pidato parlemennya pada 1869.

NAUFAL RIDHWAN ALY

Baca: Jokowi dan Utopia Hak Asasi Manusia

Berita terkait

Pengakuan Palestina sebagai Negara Berdaulat akan Jadi Pukulan Telak bagi Israel

7 jam lalu

Pengakuan Palestina sebagai Negara Berdaulat akan Jadi Pukulan Telak bagi Israel

Menteri Luar Negeri Turkiye sangat yakin pengakuan banyak negara terhadap Palestina sebagai sebuah negara akan menjadi pukulan telak bagi Israel

Baca Selengkapnya

Daftar 5 Negara Pemain Judi Online Terbanyak, Indonesia Tertinggi

8 jam lalu

Daftar 5 Negara Pemain Judi Online Terbanyak, Indonesia Tertinggi

Indonesia muncul sebagai negara dengan jumlah pemain judi online terbanyak di dunia, menurut survei DroneEmprit

Baca Selengkapnya

Retno Marsudi Soroti Kesenjangan Pembangunan Jadi Tantangan Terbesar OKI

9 jam lalu

Retno Marsudi Soroti Kesenjangan Pembangunan Jadi Tantangan Terbesar OKI

Retno Marsudi menyoroti kesenjangan pembangunan sebagai tantangan besar yang dihadapi negara-negara anggota OKI

Baca Selengkapnya

Retno Marsudi Singgung Isu Palestina di KTT OKI

10 jam lalu

Retno Marsudi Singgung Isu Palestina di KTT OKI

Retno Marsudi mengingatkan seluruh negara anggota OKI berutang kemerdekaan kepada rakyat Palestina.

Baca Selengkapnya

Pemeran Film The Idea of You

1 hari lalu

Pemeran Film The Idea of You

Film The Idea of You tayang di Prime Video pada 2 Mei 2024

Baca Selengkapnya

Vina: Sebelum 7 Hari, Sinopsis dan Para Pemerannya

2 hari lalu

Vina: Sebelum 7 Hari, Sinopsis dan Para Pemerannya

Film horor Vina: Sebelum 7 Hari disutradarai oleh Anggy Umbara akan rilis pada 8 Mei 2024

Baca Selengkapnya

10 Negara Terpanas di Dunia, Ada yang Mencapai 48,5 Derajat Celcius

2 hari lalu

10 Negara Terpanas di Dunia, Ada yang Mencapai 48,5 Derajat Celcius

Berikut ini deretan negara terpanas di dunia, sebagian besar adalah negara kepulauan yang suhu udaranya dipengaruhi oleh kenaikan suhu air laut.

Baca Selengkapnya

10 Negara Terdingin di Dunia, Ada yang Minus 50 Derajat Celcius

3 hari lalu

10 Negara Terdingin di Dunia, Ada yang Minus 50 Derajat Celcius

Berikut ini deretan negara terdingin di dunia, mayoritas berada di bagian utara bumi, seperti Kanada dan Rusia.

Baca Selengkapnya

Tujuan Hanung Bramantyo Potong Adegan dan Ganti Judul Film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa

4 hari lalu

Tujuan Hanung Bramantyo Potong Adegan dan Ganti Judul Film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa

Sutradara Hanung Bramantyo menyebut film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa awalnya hadir delam dua versi, 21+ dan 17+.

Baca Selengkapnya

Jenis-Jenis Sumber Penerimaan Negara Indonesia, Mana yang Terbesar?

6 hari lalu

Jenis-Jenis Sumber Penerimaan Negara Indonesia, Mana yang Terbesar?

Berikut ini rincian tiga jenis sumber penerimaan utama negara Indonesia beserta jumlah pendapatannya pada 2023.

Baca Selengkapnya