7 Perusahaan Teknologi Sepakati Voluntary Safeguards untuk Teknologi AI

Minggu, 30 Juli 2023 14:36 WIB

Ilustrasi kecerdasan buatna. towardscience.com

TEMPO.CO, Jakarta - Mengenali apakah sebuah gambar adalah nyata atau buatan AI kini semakin sulit. Karena itu, koalisi raksasa teknologi dan start up telah sepakat untuk memberikan tanda (voluntary safeguards) pada konten yang diproduksi oleh AI.

Tujuh perusahaan AI terkemuka di Amerika Serikat telah menyetujui voluntary safeguards pada pengembangan teknologi untuk mengelola risiko tersebut. Tujuh perusahaan itu adalah Amazon, Anthropic, Google, Inflection, Meta, Microsoft, dan OpenAI.

Dikutip dari Gadgets Now, mereka secara resmi mengumumkan komitmen mereka terhadap standar baru di bidang keselamatan, keamanan, dan kepercayaan pada pertemuan dengan Presiden Amerika Serikat, Joe Biden, di Gedung Putih pada 21 Juli 2023.

Gambar AI akan Diberi Watermark

Perusahaan telah berkomitmen untuk mengembangkan mekanisme teknis yang kuat untuk memastikan bahwa pengguna mengenali konten dihasilkan oleh AI, seperti sistem watermark. Tindakan ini memungkinkan kreativitas dengan AI berkembang sembari menekan risiko penyalahgunaan.

Perusahaan-perusahaan ini juga akan meneliti risiko seperti bias, diskriminasi, dan pelanggaran privasi. Komitmen utama lainnya adalah berinvestasi dalam keamanan siber dan perlindungan ancaman orang dalam untuk melindungi bobot model yang eksklusif dan belum dirilis.

Advertising
Advertising

Bobot model ini adalah bagian paling penting dari sistem AI, dan perusahaan setuju bahwa bobot model harus dirilis hanya jika diinginkan dan ketika risiko keamanan dipertimbangkan.

Foto AI yang Mengguncang Dunia

Pada Mei 2023, pasar AS anjlok sebentar setelah gambar palsu Pentagon yang diselimuti asap menjadi viral di media sosial. Kasus lainnya adalah mantan Presiden AS, Donald Trump, terlihat memeluk dan mencium Anthony Fauci, mantan kepala penasihat medis Gedung Putih.

Pilihan Editor: Mengenal Teknologi AI dan Bahayanya bagi Manusia

Berita terkait

Dua Aktor Pengisi Suara di AS Gugat Perusahaan AI yang Diduga Gunakan Suara Mereka Secara Ilegal

20 menit lalu

Dua Aktor Pengisi Suara di AS Gugat Perusahaan AI yang Diduga Gunakan Suara Mereka Secara Ilegal

Dua aktor pengisi suara menggugat salah satu startup kecerdasan buatan atau AI, yakni Lovo di pengadilan federal Manhattan, AS. Begini kasusnya.

Baca Selengkapnya

Apple Disebut Tengah Garap Model iPhone dengan Bodi yang Lebih Tipis, Ini Detailnya

36 menit lalu

Apple Disebut Tengah Garap Model iPhone dengan Bodi yang Lebih Tipis, Ini Detailnya

Apple tengah menguji desain berbeda untuk perangkat iPhone yang memiliki nama kode D23.

Baca Selengkapnya

Rumah Warga Retak Imbas Ledakan Pabrik Smelter Nikel PT KFI, Perusahaan Janji Bertanggung Jawab

20 jam lalu

Rumah Warga Retak Imbas Ledakan Pabrik Smelter Nikel PT KFI, Perusahaan Janji Bertanggung Jawab

PT Kalimantan Ferro Industry (PT KFI) janji bertanggung jawab atas dampak ledakan pablik smelter yang dialami warga.

Baca Selengkapnya

Istri Eks Kepala Bea Cukai Purwakarta Jelaskan soal Tudingan Intimidasi dengan Menyebut Anak Hakim Tinggi

1 hari lalu

Istri Eks Kepala Bea Cukai Purwakarta Jelaskan soal Tudingan Intimidasi dengan Menyebut Anak Hakim Tinggi

Istri eks Kepala Bea Cukai Purwakarta Rahmady Effendy Hutahaean membantah apabila dia pernah mengintimidasi Wijanto Tirtasana, bekas kongsi bisnisnya.

Baca Selengkapnya

Pabrik Smelter Nikel PT KFI di Kutai Kartanegara Meledak, Rumah Warga Retak

1 hari lalu

Pabrik Smelter Nikel PT KFI di Kutai Kartanegara Meledak, Rumah Warga Retak

Ledakan di pablik smelter nikel kembali terjadi. Kali ini di pabrik smelter milik PT Kalimantan Ferro Industry (PT KFI) di Kutai Kartanegara, Kaltim.

Baca Selengkapnya

Penjelasan Istri Eks Kepala Bea Cukai Purwakarta soal Pinjaman Rp 7 Miliar yang jadi Polemik

1 hari lalu

Penjelasan Istri Eks Kepala Bea Cukai Purwakarta soal Pinjaman Rp 7 Miliar yang jadi Polemik

Margaret Christina Yudhi Handayani Rampalodji, istri bekas Kepala Bea Cukai Purwakarta Rahmady Effendy Hutahaean menjelaskan asal-usul Rp 7 miliar.

Baca Selengkapnya

Cerita Detik-detik Ledakan di Area Smelter Nikel PT KFI di Kutai Kartanegara

1 hari lalu

Cerita Detik-detik Ledakan di Area Smelter Nikel PT KFI di Kutai Kartanegara

Bunyi ledakan tiba-tiba menggoyang tubuh Lusi Puspita. Di luar, semburat api dan asap menguar di area kerja PT Kalimantan Ferro Industri atau PT KFI.

Baca Selengkapnya

26 Perusahaan Kapas dari Cina Masuk Daftar Hitam Amerika Serikat

1 hari lalu

26 Perusahaan Kapas dari Cina Masuk Daftar Hitam Amerika Serikat

26 perusahaan kapas asal Cina tak bisa melakukam impor ke Amerika Serikat karena diduga melakukan kerja paksa ke minoritas warga Uighur.

Baca Selengkapnya

10 Perusahaan Terbesar di Dunia, Microsoft Nomor Satu

2 hari lalu

10 Perusahaan Terbesar di Dunia, Microsoft Nomor Satu

Berikut ini deretan perusahaan terbesar di dunia berdasarkan kapitalisasi pasarnya pada 2024, didominasi oleh raksasa teknologi.

Baca Selengkapnya

Google Tingkatkan Pengalaman Penelusuran dengan AI Generatif

2 hari lalu

Google Tingkatkan Pengalaman Penelusuran dengan AI Generatif

Google tingkatkan pengalaman pencarian dengan AI generatif Gemini, menawarkan AI Overviews untuk jawaban cepat, perencanaan, dan pencarian dengan video.

Baca Selengkapnya