Virus Zombie Serang 1 Juta Ponsel di Cina

Reporter

Editor

Jumat, 12 November 2010 12:59 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta - Lebih dari satu juta ponsel di Cina terserang virus zombie, seperti yang diberitakan televisi Cina, CCTV dan Xinhua, hari ini.

Disebut virus zombie lantaran cara kerjanya mirip mayat hidup zombie di film, yakni dengan menginfeksi dari satu ponsel ke ponsel lainnya.

Virus itu menempel di aplikasi pengaman, yang kemudian menyedot seluruh isi data SIM card ponsel ke server milik hacker.

Para hacker kemudian mengirim SMS atau menelepon ke nomor yang sudah disadap itu. Tentu saja SMS atau panggilan itu telah disusupi virus.

Dalam pesan itu ada link menuju sofware game. Jika dibuka, maka ponsel tersebut langsung terinfeksi dan secara otomatis akan terus terhubung. Akibatnya, pemilik ponsel harus membayar ke sambungan tersebut.

Zhou Yonglin, pejabat National Computer Network Emergency Coordination Center, mengatakan bahwa pada pekan pertama September lalu ada sekitar satu juta ponsel yang tertular virus ini.

Meski operator seluler telah berusaha untuk menekan jumlah penyebaran SMS bahaya itu, namun menurut Zou Shihong, pakar komunikasi dari Beijing University, semakin sedikit jumlah SMS tertular yang menyebar semakin sulit untuk dideteksi.

Chendu Qimiao, perusahaan yang pertama kali aplikasi pengamannya terinfeksi, mengaku tidak tahu menahu soal virus tersebut.

CNN | FIRMAN

Berita terkait

Ketika Isi BBM Kendaraan di SPBU Jangan Lakukan 5 Kegiatan Ini, Apa Alasannya?

25 hari lalu

Ketika Isi BBM Kendaraan di SPBU Jangan Lakukan 5 Kegiatan Ini, Apa Alasannya?

Mengapa dilarang gunakan ponsel saat mengisi BBM kendaraan di SPBU? Apa lagi yang tak boleh dilakukan di SPBU?

Baca Selengkapnya

Bocoran, Xiaomi Siapkan Charger Cepat 120 Watt Terkecil di Dunia

25 hari lalu

Bocoran, Xiaomi Siapkan Charger Cepat 120 Watt Terkecil di Dunia

Xiaomi menyiapkan charger terkecil dengan pengisian daya cepat 120 Watt. Seperti apa teknologi yang dipakai?

Baca Selengkapnya

Sambaran Kilat ke Handphone Bisa Mematikan? Begini Penjelasan Ahli Petir ITB

51 hari lalu

Sambaran Kilat ke Handphone Bisa Mematikan? Begini Penjelasan Ahli Petir ITB

Ahli dan peneliti petir dari Institut Teknologi Bandung (ITB) mengatakan telepon seluler atau handphone tak menyebabkan penggunanya tersambar petir.

Baca Selengkapnya

Penghitungan Suara Berlarut-larut, Pemenang Pemilu Pakistan Belum Jelas

9 Februari 2024

Penghitungan Suara Berlarut-larut, Pemenang Pemilu Pakistan Belum Jelas

Hasil dari hanya segelintir kursi parlemen nasional Pakistan baru diumumkan dalam waktu 12 jam setelah pemungutan suara ditutup.

Baca Selengkapnya

Pakistan Blokir Layanan Telepon Seluler saat Pemilu Dimulai

8 Februari 2024

Pakistan Blokir Layanan Telepon Seluler saat Pemilu Dimulai

Pakistan pada Kamis 7 Februari 2024 menghentikan layanan telepon seluler di seluruh negeri sebelum pemilu

Baca Selengkapnya

Jaringan Komunikasi Milik Paltel Group di Gaza Sudah Pulih

21 Januari 2024

Jaringan Komunikasi Milik Paltel Group di Gaza Sudah Pulih

Jaringan komunikasi Paltel Group sudah pulih. Paltel Group adalah penyedia jasa komunikasi terbesar di Jalur Gaza

Baca Selengkapnya

POCO X6 5G Baru Hadir, Ponsel Pintar Pertama Usung Chipset Qualcomm Snapdragon 7s Gen 2

17 Januari 2024

POCO X6 5G Baru Hadir, Ponsel Pintar Pertama Usung Chipset Qualcomm Snapdragon 7s Gen 2

POCO X6 5G baru saja hadir di pasar global dan menjadi ponsel pintar pertama yang mengusung chipset Qualcomm Snapdragon 7s Gen 2.

Baca Selengkapnya

Daftar Ponsel Honor yang Update Perangkat Lunak Magic OS 8.0 Hari Ini hingga Mei 2024

11 Januari 2024

Daftar Ponsel Honor yang Update Perangkat Lunak Magic OS 8.0 Hari Ini hingga Mei 2024

Perusahaan Shenzhen Zhixin New Information Technology memperbarui perangkat lunak di ponsel Honor menjadi Magic OS 8.0.

Baca Selengkapnya

POCO C65 Diluncurkan, Didedikasikan untuk Kebutuhan Muda-mudi

4 Januari 2024

POCO C65 Diluncurkan, Didedikasikan untuk Kebutuhan Muda-mudi

POCO resmi meluncurkan produk ponsel pintar terbarunya POCO C65, yang didedikasikan untuk memenuhi kebutuhan muda mudi, dengan harga mulai Rp1,3 juta.

Baca Selengkapnya

Budi Arie Terbitkan Peraturan Menteri untuk Berantas Judi Online dan Judi Slot

15 September 2023

Budi Arie Terbitkan Peraturan Menteri untuk Berantas Judi Online dan Judi Slot

Instruksi Budi Arie di antaranya untuk melakukan upaya preventif dan proaktif guna memberantas berbagai macam konten judi online dan/atau judi slot.

Baca Selengkapnya