Robot Ular Ini Merangkak, Memanjat, dan Berenang

Reporter

Selasa, 26 Maret 2013 09:16 WIB

Para peneliti telah mengembangkan robot ular yang mampu memegang dan memanjat benda-benda seperti layaknya ular nyata. Geekosystem.com

TEMPO.CO, Pittsburgh -- Para peneliti telah mengembangkan robot ular yang mampu memegang dan memanjat benda-benda laiknya binatang ular yang nyata. Para peneliti di laboratorium Carnegie Mellon University Biorobotics mengatakan robot ular ini bahkan bisa bertengger di papan tulisan, di pohon-pohon, dan bahkan bisa meliuk pada pipa.

Robot ini dikembangkan untuk digunakan dalam kondisi sulit mengakses area, seperti evakuasi gempa bumi maupun penggunaan militer dan medis. Para peneliti mengatakan saat ini mereka telah menguasai teknik dan seni untuk menyambar objek.

"Kami menggunakan accelerometers dalam tiap modul robot sehingga ia dapat mendeteksi ketika membentur tiang atau cabang setelah dilempar dan akan otomatis bertengger di objek itu," ujar tim peneliti. Robot ular ini memiliki sensor di setiap segmen dan sekaligus bisa mencengkeram objek ketika robot ular ini dilemparkan.

Pada akhirnya robot dapat digunakan untuk menjelajah ke dalam ruang kecil, bahkan bisa digunakan sebagai mata-mata militer yang dilengkapi dengan kamera. "Perangkat ini dapat mengkoordinasi derajat internal kebebasan untuk melakukan berbagai kemampuan gerak robot konvensional dan robot berkaki," kata peneliti.

Kekuatan sebenarnya dari perangkat ini, menurut mereka, adalah bahwa robot ular ini serbaguna. Perilaku dan kemampuan yang dimiliki lebih luas cakupannya, seperti merangkak, memanjat, dan bahkan berenang.

DAILY MAIL | ISMI WAHID

Topik Terhangat: Kudeta || Serangan Penjara Sleman || Harta Djoko Susilo || Nasib Anas


Berita Lainnya:
Penembak Tahanan Sleman Diduga Satu Orang
Menteri Amir Tak Tahu Alasan Pemindahan Tahanan
Kasus LP, KASAD: Tak Ada Bukti Keterlibatan TNI
Perkenalkan, Awak Tim Aerobatik Jupiter
Inilah Pesawat Andalan Tim Jupiter

Berita terkait

BRIN Berikan Nurtanio Award ke Ahli Penerbangan & Antariksa Profesor Harijono Djojodihardjo

26 November 2023

BRIN Berikan Nurtanio Award ke Ahli Penerbangan & Antariksa Profesor Harijono Djojodihardjo

BRIN memberikan penghargaan tertinggi kepada periset Indonesia yang berprestasi, dan kepada tokoh yang telah memberikan andil kemajuan iptek.

Baca Selengkapnya

Jokowi Dorong Generasi Muda Kuasai Iptek Dibarengi Budi Pekerti

19 Agustus 2023

Jokowi Dorong Generasi Muda Kuasai Iptek Dibarengi Budi Pekerti

Jokowi mendorong pelajar Muhammadiyah untuk memiliki kemampuan iptek dan juga budi pekerti yang baik

Baca Selengkapnya

Jokowi Ungkap 3 Acuan Penting Menuju Visi Indonesia Emas 2045

15 Juni 2023

Jokowi Ungkap 3 Acuan Penting Menuju Visi Indonesia Emas 2045

Presiden Joko Widodo alias Jokowi membeberkan tiga hal penting yang menjadi acuan menuju visi Indonesia Emas 2045. Simak detailnya.

Baca Selengkapnya

Memahami Globalisasi serta Dampak Negatif dan Positifnya

10 Desember 2022

Memahami Globalisasi serta Dampak Negatif dan Positifnya

Dengan adanya globalisasi, segala aktivitas manusia semakin mudah. Namun lihat juga dampak negatif dan positifnya.

Baca Selengkapnya

Di Acara HUT PGRI, Jokowi Minta Guru Pastikan Anak Didik Kuasai Iptek dan Keterampilan Teknis

3 Desember 2022

Di Acara HUT PGRI, Jokowi Minta Guru Pastikan Anak Didik Kuasai Iptek dan Keterampilan Teknis

Jokowi meminta para guru memastikan anak didiknya menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi

Baca Selengkapnya

Siti Fauziah Dorong Mahasiswa Kuasai Iptek dan Lestarikan Budaya

25 November 2022

Siti Fauziah Dorong Mahasiswa Kuasai Iptek dan Lestarikan Budaya

MPR membuka pintu lebar-lebar kepada seluruh elemen bangsa termasuk para mahasiswa untuk berkunjung dan mendapatkan semua informasi.

Baca Selengkapnya

BRIN Anugerahkan Habibie Prize 2022 kepada Empat Ilmuwan

10 November 2022

BRIN Anugerahkan Habibie Prize 2022 kepada Empat Ilmuwan

Penghargaan Habibie Prize 2022 diberikan pada empat ilmuwan yang memberikan kontribusi di bidang iptek dan inovasi.

Baca Selengkapnya

Presiden Tegaskan Kedudukan Pancasila sebagai Paradigma Iptek

4 November 2022

Presiden Tegaskan Kedudukan Pancasila sebagai Paradigma Iptek

Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) menyelenggarakan Symposium on State Ideology and International Conference on Digital Humanities 2022 di Institut Teknologi Bandung.

Baca Selengkapnya

Pemanfaatan Iptekin sebagai Penentu Arah Kebijakan Nasional

20 April 2022

Pemanfaatan Iptekin sebagai Penentu Arah Kebijakan Nasional

Ilmu pengetahuan, teknologi, dan inovasi (Iptekin) telah menjadi salah satu faktor utama bagi negara-negara maju dalam mempercepat program pembangunan nasional di berbagai sektor, terlebih pada sektor pembangunan ekonomi berbasis pengetahuan.

Baca Selengkapnya

Praktik Kebijakan Iptekin di Indonesia dan Malaysia

20 April 2022

Praktik Kebijakan Iptekin di Indonesia dan Malaysia

Praktik Kebijakan Iptekin di Indonesia dan Malaysia

Baca Selengkapnya