Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Profil Kevin Afghani, Pengisi Karakter Mario dalam Super Mario Bros.

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Cuplikan trailer kedua The Super Mario Bros. Movie. Foto: YouTube Universal Pictures
Cuplikan trailer kedua The Super Mario Bros. Movie. Foto: YouTube Universal Pictures
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ketika Nintendo mengumumkan perubahan pengisi suara karakter ikonik Mario dalam seri Super Mario Bros., sorotan tertuju pada Kevin Afghani, pengisi suara yang akan menggantikan Charles Martinet dalam peran tersebut.

Siapakah Kevin Afghani?

Kevin Afghani lahir di Amerika Serikat pada 9 November 1996 dan merupakan seorang pengisi suara multi karakter dan aktor. Meskipun belum seterkenal Charles Martinet, Kevin Afghani telah membangun karir dalam dunia industri hiburan, terutama sebagai pengisi suara untuk berbagai karakter dalam permainan video, acara televisi, dan film.

Ia telah mengisi suara karakter dalam beberapa game populer sebelumnya, yang membuatnya terkenal di kalangan penggemar game dan industri hiburan. Mengutip laman mariowiki.com Dia dikenal karena mengisi suara Raditz di Dragon Ball R&R, serial Dragon Ball.

Dari halaman IMDb, pasal Afghani, terdapat enam kredit dan tidak ada peran yang menonjol. Dia juga mengisi suara Arnold di Genshin Impact, dan mengisi suara dalam acara lucu berjudul Anime Penguin: Red Snow.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Namun, peran sebagai pengisi suara Mario adalah yang paling menonjol dalam karirnya. Afghani juga mengisi suara untuk beberapa iklan Nintendo Switch

Kevin Afghani adalah seorang penggemar berat permainan video dan memiliki pengalaman memahami karakter-karakter dalam permainan seperti berbicara, berinteraksi, dan menyampaikan emosi melalui suara.

Pilihan editor:Kevin Afghani Jadi Pengisi Suara Mario dalam game Super Mario Bros. Wonder

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pastor di AS Kecanduan Gim Candy Crush hingga Curi Dana Gereja Rp 650 Juta

7 hari lalu

Koleksi Moschino yang membuat desain dengan teman Candy Crush. dailymail.co.uk
Pastor di AS Kecanduan Gim Candy Crush hingga Curi Dana Gereja Rp 650 Juta

Seorang pastor di Amerika Serikat menghabiskan dana gereja karena kecanduan game online Candy Crush.


iPad: Game Nintendo Dimainkan dengan Emulator Delta

8 hari lalu

Logo Nintendo. (comikbook.com)
iPad: Game Nintendo Dimainkan dengan Emulator Delta

Setelah dirilis di App Store untuk iPhone, emulator Nintendo populer Delta akan hadir untuk versi iPad


Kasus Terbaru Peretasan Game Pokemon, Jual Monster 4 Bulan Raup Jutaan Yen

8 hari lalu

Pokmon Scarlet dan Violet, entri terbaru dalam franchise Nintendo yang sudah berjalan lama. (Nintendo)
Kasus Terbaru Peretasan Game Pokemon, Jual Monster 4 Bulan Raup Jutaan Yen

Faktanya, ini bukan kasus pertama karena peretasan data dalam game-game Pokemon merajalela di antara pemain curang.


Game Online yang Mengandung Kekerasan Dinilai Rusak Moral Anak

10 hari lalu

Ilustrasi anak bermain game online (pixabay.com)
Game Online yang Mengandung Kekerasan Dinilai Rusak Moral Anak

Game online yang mengandung konten kekerasan berpotensi merusak moral anak bangsa di masa depan sehingga perlu diblokir.


Kapan Waktunya Anak Diberi Akses Internet Sendiri? Simak Penjelasan Psikolog

14 hari lalu

Ilustrasi anak bermain gawai (pixabay.com)
Kapan Waktunya Anak Diberi Akses Internet Sendiri? Simak Penjelasan Psikolog

Psikolog memberi saran pada orang tua kapan sebaiknya boleh memberi akses internet sendiri pada anak.


Gibran soal Rencana Pembentukan Satgas Judi Online: Kalau Ada Kasus, Segera Laporkan

17 hari lalu

Wali Kota Solo sekaligus cawapres Gibran Rakabuming Raka memberikan penjelasan tidak ikut menghadiri sidang pembacaan putusan atas gugatan Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) Presiden dan Wakil Presiden 2024 oleh Mahkamah Konstitusi (MK) di Jakarta, Senin ini, 22 April 2024. Dia memilih kembali masuk kerja di Balai Kota Solo, Jawa Tengah, setelah sebelumnya berada di Ibu Kota sejak Jumat, 19 April lalu. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Gibran soal Rencana Pembentukan Satgas Judi Online: Kalau Ada Kasus, Segera Laporkan

Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka merespons rencana Presiden Jokowi membentuk Satgas terpadu pemberantasan judi online.


Anak Hobi Bermain Game, Orang Tua Diminta Perhatikan Ratingnya

28 hari lalu

Ilustrasi anak bermain game online (pixabay.com)
Anak Hobi Bermain Game, Orang Tua Diminta Perhatikan Ratingnya

Orang tua diminta mengawasi anak ketika bermain game dengan memperhatikan rating atau klasifikasi yang tertera sesuai usia anak.


Wawancara Eksklusif Shobur Pelaku Utama Jaringan Video Porno Anak: Tutup Lembaran Hitam

53 hari lalu

M.Sobur, terpidana 12 tahun penjara kasus UU Perlindungan Anak. Foto: istimewa
Wawancara Eksklusif Shobur Pelaku Utama Jaringan Video Porno Anak: Tutup Lembaran Hitam

Berawal dari main game online dan membelikan makanan, Shobur merekrut anak-anak untuk menjadi pemain video porno. Peminatnya dari luar negeri


Sekuel The Super Mario Bros.Movie akan Tayang pada 2026

55 hari lalu

Cuplikan trailer kedua The Super Mario Bros. Movie. Foto: YouTube Universal Pictures
Sekuel The Super Mario Bros.Movie akan Tayang pada 2026

Nintendo mengumumkan penayangan sekuel film The Super Mario Bros. Movie akan tayang pada 3 April 2026


28 Tahun Lalu Game Pokemon Rilis Perdana di Nintendo Game Boy

27 Februari 2024

Nintendo Umumkan Game Pokemon Baru untuk Perangkat Android dan iOS. Kredit: Phone Arena
28 Tahun Lalu Game Pokemon Rilis Perdana di Nintendo Game Boy

Pokemon sempat kembali digandrungi masyarakat ketika merilis Pokemon Go pada 2016. Begini kilas baliknya.