Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kisah Daffa, Mahasiswa Unpad Jajal Kuliah di Inggris hingga Berkunjung ke Triumph Motorcycle

Reporter

Editor

Devy Ernis

image-gnews
Mahasiswa vokasi Unpad Daffa Dhiya Ulhaq menjadi salah satu penerima beasiswa Indonesian International Student Mobility Awards (IISMA). Dok: Unpad.
Mahasiswa vokasi Unpad Daffa Dhiya Ulhaq menjadi salah satu penerima beasiswa Indonesian International Student Mobility Awards (IISMA). Dok: Unpad.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Mahasiswa vokasi program studi Manajemen Produksi Media Universitas Padjadjaran atau Unpad Daffa Dhiya Ulhaq menjadi salah satu penerima beasiswa Indonesian International Student Mobility Awards (IISMA). Melalui program IISMA, Daffa dapat menjajal belajar di Coventry University, Inggris.

Selain Daffa, ada 38 mahasiswa lainnya yang juga menerima beasiswa tersebut. Mereka didampingi oleh Benny Tjahjono, seorang Guru Besar bidang Sustainability and Supply Chain Management, Centre for Business in Society (CBiS).

Selama di Coventry University, Daffa merasakan banyaknya pengalaman baru, seperti beragamnya budaya dan juga perbedaan kultur di Coventry. Ia mendapat kesempatan untuk mempelajari manajemen dan bisnis, khususnya di bidang marketing.

Sebagai mahasiswa vokasi, Daffa pun mendapatkan program industrial visit “Pride of Britain Tour” yang disediakan oleh Coventry University. Melalui program tersebut, Daffa dapat mengunjungi perusahaan-perusahaan ternama yang ada di Inggris, seperti JCB Manufacturing Company, DHL Logistics, Google, Triumph Motorcycle, Mini, dan juga Arsenal Football Club.

“Saya merasa sangat beruntung bisa menjadi bagian dari IISMA di Coventry, dan juga mempunyai Prof. Benny sebagai pendamping IISMA saya, karena selama saya di sini saya dapat melihat seluruh proses dan latar belakang dari perusahaan-perusahaan besar tersebut,” ujar Daffa dilansir dari situs Unpad pada Senin, 4 Desember 2023.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selain itu, Daffa diwajibkan mencari tahu bagaimana perusahaan-perusahaan tersebut mendefinisikan dan menggunakan The Voice of Customers (VOC) dalam mengembangkan produk atau jasa mereka. Dengan ini, sebagai mahasiswa marketing, Daffa bisa mendapatkan informasi lebih mengenai pentingnya Voice of Customers dalam menjalankan suatu bisnis.

Dari topik Voice of Customers tersebut, seluruh peserta IISMA di Coventry University diwajibkan membuat laporan setiap kunjungannya agar dapat membandingkan bagaimana setiap perusahaan mengaplikasikan VOC.

Daffa merasa beruntung dapat menjadi bagian dari IISMA Coventry. Ia berterima kasih kepada IISMA dan juga Coventry University yang telah memberikan peluang baginya untuk belajar di Inggris dan mengunjungi perusahaan ternama di dunia. “Diharapkan program IISMA dapat memberikan kesempatan lebih banyak lagi untuk seluruh mahasiswa Indonesia agar dapat merasakan pengalaman belajar di luar negeri,” ujarnya.

Pilihan Editor: Cara Daftar Beasiswa KIP Kuliah, Persiapan Tahun Depan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Nurul Ghufron Pelapor Dewas KPK Albertina Ho, Ini Profil Wakil Ketua KPK

5 jam lalu

Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron memberikan keterangan kepada wartawan terkait gugatannya terhadap UU KPK ke Mahkamah Konstitusi (MK), di gedung KPK, Jakarta, Selasa, 15 November 2022. Nurul Ghufron menggugat UU KPK ke MK terkait batas umur minimal pimpinan KPK. TEMPO/Muhammad Ilham Balindra
Nurul Ghufron Pelapor Dewas KPK Albertina Ho, Ini Profil Wakil Ketua KPK

Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron lulusan Universitas Jember, Unair, dan Unpad itu melaporkan Dewas KPK Albertina Ho.


Ernest Regia Mahasiswa Indonesia Raih Juara 1 Olimpiade Sains di Kazakhstan

6 jam lalu

Ernest Regia Achmad Chandra, mahasiswa asal Indonesia yang sedang berkuliah di Suleyman Demirel University di Almaty juara 1 Olimpiade Sains di Kazakhstan, pada 25 April 2024. Foto: Istimewa
Ernest Regia Mahasiswa Indonesia Raih Juara 1 Olimpiade Sains di Kazakhstan

Ernest Regia meraih juara 1 Olimpiade Sains Mahasiswa Republik ke-16 di Universitas Buketov, Karaganda, Kazakhstan pada 25 April 2024.


159 Tahun Cornell University, Lahirkan 62 Pemenang Nobel

11 jam lalu

Universitas Cornell. Foto : Cornell unversity
159 Tahun Cornell University, Lahirkan 62 Pemenang Nobel

Cornell University di Ithaca, New York, AS telah menghasilkan 62 pemenang nobel dari alumninya. Usia kampus ini 159 tahun.


LPDP Buka Beasiswa S2 di Northeastern University, Bisa Langsung Kerja dengan Gaji Kompetitif

1 hari lalu

Ilustrasi beasiswa. Freepik
LPDP Buka Beasiswa S2 di Northeastern University, Bisa Langsung Kerja dengan Gaji Kompetitif

Simak cara daftar beasiswa LPDP di Northeastern University.


Direktur LPDP: Peserta Bisa Daftar Beasiswa Prioritas sekaligus Non-prioritas

2 hari lalu

LPDP. lpdp.kemenkeu.go.id
Direktur LPDP: Peserta Bisa Daftar Beasiswa Prioritas sekaligus Non-prioritas

Direktur Beasiswa LPDP, Dwi Larso, mengatakan, peserta bisa mendaftar beasiswa prioritas sekaligus beasiswa non-prioritas.


USAID Kerja Sama dengan Unhas, ITB dan Binus

2 hari lalu

Kampus ITB Jatinangor. Dokumentasi: ITB.
USAID Kerja Sama dengan Unhas, ITB dan Binus

Program USAID ini untuk mempertemukan pimpinan universitas, mitra industri, dan pejabat pemerintah


LPDP Buka Beasiswa Prioritas ke NEU, CSU dan UST untuk Bidang Pertambangan

2 hari lalu

LPDP. lpdp.kemenkeu.go.id
LPDP Buka Beasiswa Prioritas ke NEU, CSU dan UST untuk Bidang Pertambangan

Tujuan beasiswa LPDP ini untuk mencetak tenaga kerja untuk memenuhi program hilirisasi industri berbasis tambang mineral di Indonesia.


Pendaftaran Seleksi Mandiri Unpad Dibuka Pekan Depan, Begini Rincian Biaya UKT dan Iuran Masuknya

2 hari lalu

Suasana pelaksanaan Seleksi Mandiri Ujian Tulis Universitas Negeri Tidar, Magelang, Jawa Tengah. Tempo/Arimbihp
Pendaftaran Seleksi Mandiri Unpad Dibuka Pekan Depan, Begini Rincian Biaya UKT dan Iuran Masuknya

Biaya UKT bagi mahasiswa baru hasil Seleksi Mandiri Unpad maksimal Rp 30 juta per semester. Iuran masuknya bisa mencapai Rp 195 juta.


Unpad Tegaskan Seleksi Mandiri Bukan untuk Cari Uang, Ini 3 Skema yang Dibukanya

3 hari lalu

Gedung Rektorat Universitas Padjadjaran, Jatinangor. Doc: Unpad.
Unpad Tegaskan Seleksi Mandiri Bukan untuk Cari Uang, Ini 3 Skema yang Dibukanya

Unpad membuka pendaftaran Seleksi Mandiri atau SMUP untuk program S1 dan D4 mulai Senin, 29 April 2024. Ada juga jalur baru kerja sama.


Mahasiswa Adukan Universitas Columbia Soal Represi Demo Pro-Palestina

3 hari lalu

Mahasiswa pro-Palestina mengambil bagian dalam protes mendukung Palestina di tengah konflik yang sedang berlangsung di Gaza, di Universitas Columbia di New York City, AS, 12 Oktober 2023. REUTERS/Jeenah Moon
Mahasiswa Adukan Universitas Columbia Soal Represi Demo Pro-Palestina

Mahasiswa Universitas Columbia mengajukan pengaduan terhadap universitas di New York itu atas tuduhan diskriminasi dalam protes pro-Palestina