Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

23 PTN Terbaik di Indonesia versi AppliedHE 2024

image-gnews
Ilustrasi wisuda. shutterstock.com
Ilustrasi wisuda. shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Beberapa waktu lalu lembaga pemeringkatan perguruan tinggi asal Singapura, AppliedHE, telah merilis daftar perguruan tinggi negeri (PTN) terbaik di ASEAN. Sebanyak 23 kampus di Indonesia termasuk di dalamnya. 

Kriteria pemeringkatan versi AppliedHE terdiri dari kualitas pembelajaran dan mengajar (40 persen), kemampuan kerja (15 persen), riset (15 persen), pengabdian pada masyarakat (10 persen), internasionalisasi (10 persen), dan reputasi institusional (10 persen).

IPB University menduduki peringkat pertama PTN terbaik di Indonesia dan peringkat ketiga di ASEAN. Berikut daftar lengkap 23 PTN terbaik di Indonesia versi AppliedHE 2024:

1. IPB University

Peringkat ASEAN: 3
Skor: 73,67

2. Universitas Indonesia

Peringkat ASEAN: 11
Skor: 68,07

3. Institut Teknologi Bandung

Peringkat ASEAN: 12
Skor: 67,24

4. Universitas Gadjah Mada

Peringkat ASEAN: 13
Skor: 67,23

5. Universitas Padjadjaran

Peringkat ASEAN: 15
Skor: 66,58

6. Universitas Airlangga

Peringkat ASEAN: 16
Skor: 66,46

7. Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Peringkat ASEAN: 18
Skor: 64,89

8. Universitas Diponegoro

Peringkat ASEAN: 22
Skor: 62,43

9. Universitas Brawijaya

Peringkat ASEAN: 30
Skor: 59,38

10 . Universitas Sebelas Maret

Peringkat ASEAN: 32
Skor: 58,98

11. Universitas Sumatera Utara

Peringkat ASEAN: 34
Skor: 58,72

12. Universitas Pendidikan Indonesia

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Peringkat ASEAN: 40
Skor:57,67

13. Universitas Negeri Yogyakarta

Peringkat ASEAN: 45
Skor: 56,32

14. Universitas Negeri Surabaya

Peringkat ASEAN: 56 Indonesia
Skor: 54,87

15. Universitas Andalas

Peringkat ASEAN: 61
Skor: 54,11

16. Politeknik Negeri Jakarta

Peringkat ASEAN: 66
Skor: 52,67

17. Politeknik Negeri Semarang

Peringkat ASEAN: 67
Skor: 52,17

18. Universitas Hasanuddin

Peringkat ASEAN: 68
Skor: 51,73

19. Universitas Syiah Kuala

Peringkat ASEAN: 72
Skor: 49,28

20. Universitas Negeri Malang

Peringkat ASEAN: 73
Skor: 48,97

21. Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta

Peringkat ASEAN: 77
Skor: 46,29

22. Politeknik Negeri Medan

Peringkat ASEAN: 78
Skor: 46,24

23. Universitas Negeri Semarang

Peringkat ASEAN: 79
Skor: 45,43

Pilihan Editor: 30 Kampus Terbaik di Indonesia Terbaru Versi QS World University Ranking

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Sebanyak 16.627 Peserta Akan Ikuti UTBK-SNBT IPB University, Panitia Ingatkan Ini

4 jam lalu

Gedung Rektorat IPB University di kampus IPB Dramaga Bogor /ANTARA
Sebanyak 16.627 Peserta Akan Ikuti UTBK-SNBT IPB University, Panitia Ingatkan Ini

16.627 peserta akan ikuti UTBK-SNBT di IPB University pada 30 April 2024, 02 - 07 Mei 2024 dan 14 - 20 Mei 2024.


PM Singapura Sebut Jokowi Berkontribusi bagi Kawasan

7 jam lalu

Presiden Joko Widodo menerima kunjungan Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong di Istana Bogor, Jawa Barat, Senin 29 April 2024. Jakarta dan Singapura juga terus memperkuat kerja sama di bidang kesehatan sejak pandemi Covid-19 berlangsung. TEMPO/Subekti.
PM Singapura Sebut Jokowi Berkontribusi bagi Kawasan

Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong mengakui kontribusi Presiden Jokowi, baik bagi Indonesia maupun kawasan.


8 Kampus Swasta yang Menyediakan Beasiswa Pakai Skor UTBK SNBT

1 hari lalu

Ilustrasi beasiswa. Freepik
8 Kampus Swasta yang Menyediakan Beasiswa Pakai Skor UTBK SNBT

Gagal UTBK SNBT 2024? Manfaatkan skor UTBK di kampus swasta berikut ini.


Inggris Kucurkan Rp505 M untuk Program Integrasi Ekonomi ASEAN

4 hari lalu

Duta Besar Inggris untuk ASEAN Sarah Tiffin (kiri) dan Pejabat Ekonomi Senior Inggris untuk ASEAN Martin Kent (kanan) setelah acara peluncuran ASEAN-UK Economic Integration Programme (EIP) di Jakarta pada Rabu, 24 April 2024. TEMPO/Nabiila Azzahra A.
Inggris Kucurkan Rp505 M untuk Program Integrasi Ekonomi ASEAN

Inggris dan ASEAN bekerja sama dalam program baru yang bertujuan untuk mendorong integrasi ekonomi antara negara-negara ASEAN.


Retno Marsudi Hadiri ASEAN Future Forum di Vietnam

5 hari lalu

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi saat wawancara dengan Tempo di kantor Kementerian Luar Negeri, Jakarta, Jumat, 21 Oktober 2022. TEMPO/Tony Hartawan
Retno Marsudi Hadiri ASEAN Future Forum di Vietnam

Retno Marsudi di antaranya menghadiri ASEAN Future Forum di Vietnam sebagai platform tukar pandangan dan ide mengenai masa depan ASEAN


Pupuk Indonesia Perluas Jaringan ke ASEAN

5 hari lalu

Presiden Joko Widodo (tengah) menekan tombol didampingi (dari kiri) Dirut PT Kaltim Amonium Nitrat (KAN) Dormatua Siahaan, Dirut PT Pupuk Kaltim Budi Wahju Soesilo, PJ Gubernur Kalimantan Timur Akmal Malik, Menteri Investasi Bahlil Lahadalia, Menteri BUMN Erick Thohir, Dirut PT Pupuk Indonesia (Persero) Rahmad Pribadi, Dirut Defend ID Bobby Rasyidin dan Dirut PT DAHANA Wildan Widarman saat peresmian pabrik amonium nitrat PT Kaltim Amonium Nitrat di Bontang, Kalimantan Timur, Kamis 29 Februari 2024. Presiden mengapresiasi pembangunan pabrik amonium nitrat oleh BUMN yang mampu memproduksi 75.000 metrik ton amonium nitrat per tahun dan 60.000 metrik ton asam nitrat per tahun dan diharapkan mampu menjadi substitusi impor dalam menjawab kebutuhan amonium nitrat dalam negeri. ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto
Pupuk Indonesia Perluas Jaringan ke ASEAN

PT Pupuk Indonesia memperluas jaringan ke tingkat ASEAN.


Cara Berlatih Soal Melalui Framework Sebelum UTBK 2024

5 hari lalu

Ilmupedia Tryout Akbar Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) 2023.Dokumentasi: Telkomsel.
Cara Berlatih Soal Melalui Framework Sebelum UTBK 2024

Keberadaan framework SNPBM telah ada sejak tahun 2023 lalu, layanan ini bisa dimanfaatkan untuk mengetahui komponen soal dan uji coba soal UTBK 2024


Koalisi Desak Pemimpin ASEAN Sukseskan Perjanjian Plastik Global untuk Akhiri Pencemaran

10 hari lalu

Warga memungut sampah plastik di kawasan Pantai Kedonganan, Badung, Bali, Rabu 20 Maret 2024. Pantai Kedonganan dipadati sampah plastik kiriman yang terdampar terbawa arus laut yang mengganggu aktivitas warga dan nelayan setempat. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf
Koalisi Desak Pemimpin ASEAN Sukseskan Perjanjian Plastik Global untuk Akhiri Pencemaran

TEMPO, Jakarta- Koalisi Organisasi Masyarakat Sipil mendesak pemimpin ASEAN untuk mengambil sikap tegas dalam negosiasi yang sedang berlangsung untuk mengembangkan instrumen hukum internasional yang mengikat demi mengatasi pencemaran plastik, termasuk di lingkungan laut.


Apa itu Program Fast Track di Perguruan Tinggi? Ini Syarat dan Keuntungannya

12 hari lalu

Ilustrasi mahasiswa. Freepik.com
Apa itu Program Fast Track di Perguruan Tinggi? Ini Syarat dan Keuntungannya

Mengenal program fast track di perguruan tinggi untuk mahasiswa S1 langsung ke S2, atau S2 ke S3


Pendaftaran Seleksi Mandiri UGM 2024 Dibuka Hari Ini, Cek Syarat, Biaya, dan Jadwalnya

12 hari lalu

Universitas Gadjah Mada (UGM) di Yogyakarta. (FOTO ANTARA)
Pendaftaran Seleksi Mandiri UGM 2024 Dibuka Hari Ini, Cek Syarat, Biaya, dan Jadwalnya

Pendaftaran calon peserta seleksi mandiri UM CBT UGM dibuka mulai 17 April hingga 7 Mei 2024.