Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Daftar Beasiswa 2024 yang Segera Dibuka, Ada LPDP hingga Global Korea Scholarship

Reporter

Editor

Devy Ernis

image-gnews
Ilustrasi beasiswa. Freepik
Ilustrasi beasiswa. Freepik
Iklan

6. Global Korea Scholarship (GKS)

Ini adalah program beasiswa penuh yang dikelola oleh National Institute for International Education, yakni lembaga eksekutif di bawah Kementerian Pendidikan Korea Selatan. Beasiswa ini diberikan oleh Pemerintah Korea Selatan bagi mahasiswa internasional yang ingin kuliah di Korea, baik dari jenjang D2, S1, S2, sampai S3.

Program beasiswa ini menanggung sejumlah biaya pendidikan, seperti:

1. Tiket pesawat pulang-pergi Indonesia – Korea pada awal dan akhir masa beasiswa

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

2. Tunjangan awal saat pertama kali tiba di Korea 

3. Tunjangan per bulan untuk masing-masing jenjang studi

4. Tunjangan penelitian sebesar per semester

5. Biaya belajar bahasa Korea 

6. Tanggungan penuh biaya perkuliahan

7. Penggantian biaya cetak tesis dan disertasi

8. Asuransi kesehatan 

9. Hibah kemampuan bahasa Korea bagi penerima beasiswa GKS pada level 5 dan 6

10. Hibah penyelesaian beasiswa bagi yang ingin kembali ke negara asal setelah menyelesaikan masa studi di Korea

7. Ajinomoto Scholarship

Program bantuan pendidikan ini diberikan oleh PT Ajinomoto Indonesia melalui Ajinomoto Foundation. Beasiswa ini khusus untuk calon mahasiswa program pascasarjana dari Indonesia. ada tujuh pilihan universitas di Jepang yang membuka pendaftaran untuk beasiswa ini. Di antaranya adalah Universitas Tokyo, Universitas Kyoto, Universitas Nagoya, Institut Teknologi Tokyo, Universitas Ochanomizu, Universitas Waseda, dan Universitas Nutrisi Kagawa.

8. Romanian Government Scholarship

Setiap tahunnya, Pemerintah Rumania melalui Kementerian Luar Negeri memberikan sejumlah beasiswa kepada warga negara non-UE. Pelamar dapat memilih program studi yang diminati di semua bidang, kecuali Kedokteran, Kedokteran Gigi, dan Farmasi. 

Untuk Sarjana dan Magister, hanya tersedia program studi dalam bahasa Rumania, sehingga dipromosikan dalam bahasa dan budaya Rumania. Namun, bagi yang tidak bisa berbahasa Rumania akan diberikan persiapan bahasa Rumania selama satu tahun sebelum mendaftar di program studi pilihan. Adapun dokumen yang diperlukan termasuk ijazah, transkrip nilai, CV, akta kelahiran dan paspor.

9. Chinese Government Scholarship (CGS)

Ini adalah program beasiswa yang diberikan oleh Dewan Beasiswa Tiongkok (CSC) kepada mahasiswa internasional di universitas Tiongkok yang terafiliasi dengan CSC. Umumnya, pendaftaran program ini berlangsung hingga bulan April setiap tahunnya. Adapun batas akhir pendaftarannya berbeda-beda tergantung universitas yang dituju. Ada sekitar 274 universitas di Tiongkok yang menawarkan beasiswa ini untuk mahasiswa internasional.

10. Turkiye Burslari Scholarship

Salah satu beasiswa S2 2024 yang akan segera dibuka pendaftarannya adalah Turkiye Burslari Scholarship. Beasiswa ini tidak hanya memberikan dukungan finansial, tetapi juga memastikan penempatan di 207 Universitas di Turki yang terafiliasi dengan program beasiswa ini. program beasiswa ini bersifat kompetitif dan berbasis prestasi, sehingga mengutamakan keunggulan akademis para pendaftarnya.

Beasiswa ini dibuka untuk sejumlah jenjang pendidikan, mulai dari sarjana. Magister, hingga doktoral. Adapun kriteria usia untuk pelamar program pascasarjana adalah di bawah usia 30 tahun.

RADEN PUTRI

Pilihan Editor: Kisah Anas, Tinggal di Panti Asuhan demi Bisa Sekolah hingga Kini Kuliah Lewat LPDP

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Masih Dibuka Pendaftaran Beasiswa BCA, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

1 hari lalu

Masih Dibuka Pendaftaran Beasiswa BCA, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Simak di sini syarat beasiswa BCA.


10 Beasiswa Luar Negeri yang Buka Pendaftaran Mei 2024

2 hari lalu

Ilustrasi beasiswa. Freepik
10 Beasiswa Luar Negeri yang Buka Pendaftaran Mei 2024

Deretan beasiswa luar negeri S1, S2, dan S3 yang membuka pendaftaran pada Mei 2024


USAID dan Kementerian Agama Bikin Acara Global Santri Fest

2 hari lalu

Ilustrasi beasiswa santri Foto Kementerian Agama
USAID dan Kementerian Agama Bikin Acara Global Santri Fest

USAID bekerja sama dengan Kementerian Agama RI mengadakan yang ditujukan memberikan informasi praktis bagi para santri soal beasiswa di Amerika Serika


Liburan ke Pulau Jeju Korea Selatan, Turis Cina Tertipu Tarif Taksi Hampir 10 Kali Lipat

2 hari lalu

Wisatawan berfoto dengan latar Oedolgae atau Lone Rock, di Pulau Jeju, Korea Selatan. Oedolgae adalah batu karang setinggi 20 meter yang menonjol di pantai selatan kota Seogwipo. H. Edward Kim/National Geographic/Getty Images
Liburan ke Pulau Jeju Korea Selatan, Turis Cina Tertipu Tarif Taksi Hampir 10 Kali Lipat

Turis Cina membayar Rp2,4 juta untuk taksi dari bandara ke hotel di Pulau Jeju, Korea Selatan, tarif sebenarnya sekitar Rp271.000


Belanja dan Taksi, Dua Hal yang Paling Banyak Dikeluhkan Wisatawan di Korea

3 hari lalu

Turis asing berfoto dengan remaja Korea berpakaian hanbok  di Istana Gyeongbok, Seoul, Korea Selatan, 27 Maret 2016. Para remaja juga mempromosikan pakaian khas ini kepada para wisatawan asing. Jean Chung/Getty Images
Belanja dan Taksi, Dua Hal yang Paling Banyak Dikeluhkan Wisatawan di Korea

Korea Selatan menerima total 808 pengaduan resmi dari wisatawan internasional pada tahun lalu.


Kisah Anak Buruh Tani Korban Tsunami Palu Lulus S2 UGM Berkat LPDP

6 hari lalu

Heni Ardianto (25), salah satu wisudawan yang berhasil lulus dari Prodi Magister Sains Manajemen Fakultas Ekonomika dan Bisnis (FEB) UGM. ugm.ac.id
Kisah Anak Buruh Tani Korban Tsunami Palu Lulus S2 UGM Berkat LPDP

Cerita Heni Ardianto, lulusan prodi Magister Sains Manajemen FEB Universitas Gadjah Mada (UGM) dengan IPK 3,72 asal Sulawesi Tengah.


Kemendikbud Buka Pendaftaran Beasiswa Pendidikan Indonesia 2024, Diperluas hingga Jenjang S3

6 hari lalu

Ilustrasi beasiswa. Freepik
Kemendikbud Buka Pendaftaran Beasiswa Pendidikan Indonesia 2024, Diperluas hingga Jenjang S3

Di tahun sebelumnya, beasiswa calon dosen masih terbatas untuk jenjang S2.


Pendaftaran Beasiswa Pendidikan Indonesia 2024 Dibuka, Simak Syarat dan Jadwalnya

8 hari lalu

Ilustrasi beasiswa. Freepik
Pendaftaran Beasiswa Pendidikan Indonesia 2024 Dibuka, Simak Syarat dan Jadwalnya

Kemendikbudristek membuka pendaftaran Beasiswa Pendidikan Indonesia (BPI) 2024 hingga 15 Juni 2024.


Penerima LPDP Bisa Bawa Keluarga di Negara Tujuan

8 hari lalu

Presiden Joko Widodo memberikan arahan saat menghadiri LPDP Festival 2023 di Jakarta, Kamis 3 Agustus 2023. Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) menggelar LPDP Festival 2023 dengan mengusung tema Enlivening Indonesia, Advancing The Nation yang bertujuan  memperluas publikasi hasil kerja pemerintah dalam memajukan pendidikan, riset dan kebudayaan. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
Penerima LPDP Bisa Bawa Keluarga di Negara Tujuan

Sebelumnya penerima beasiswa LPDP baru bisa membawa keluarga pada tahun ke dua.


Hari Pendidikan Nasional: Universitas Jember Cetak Mahasiswa Kedokteran IPK 4,00

8 hari lalu

Kampus Universitas Jember. Sumber foto : unej.co.id KOMUNIKA ONLINE
Hari Pendidikan Nasional: Universitas Jember Cetak Mahasiswa Kedokteran IPK 4,00

Peringatan Hari Pendidikan Nasional di Universitas Jember, Kamis 2 Mei 2024, diwarnai dengan pencapaian satu mahasiswanya yang lulus nilai sempurna.