Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Akan Rilis, Monitor Gaming Pertama di Dunia yang Didukung Fast IPS 4K IGZO

image-gnews
Monitor Gaming dari ViewSonic. gizmochina.com
Monitor Gaming dari ViewSonic. gizmochina.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - ViewSonic, perusahaan elektronik multinasional Taiwan-Amerika, sedang mengembangkan monitor gaming berkemampuan Fast IPS 165 Hz didukung teknologi 4K IGZO pertama di dunia. Monitor ini memakai model VX2781-4K-Pro-6 dengan resolusi 3840 x 2160 yang hadir dengan visual tajam dan jernih.

Dikutip dari GIZMOCHINA pada Kamis, 29 Februari 2024, monitor tersebut cocok untuk pecinta game, sebab mempunyai fitur kompetitif yang mempercepat waktu respons permainan. Kondisi ini memungkinkan gamer tidak merasakan lag saat bermain.

Teknologi IGZO pada monitor ini juga meningkatkan kinerja layar serta mobilitas elektron. Yang dirasakan pengguna adalah visual yang lebih halus dan ideal untuk bermain game bergenre petualangan yang gerakannya dinamis.

Konsumsi daya listriknya juga sudah diperkecil dan menghemat pengeluaran pengguna. Walhasil, model ini dianggap sebagai upaya ViewSonic menghadirkan perangkat monitor gaming terkemuka dengan dukungan yang ramah lingkungan.

Beralih ke segi tampilannya, monitor gaming ViewSonic mempunyai bingkai yang lebih lebar dengan kecepatan tipikal 350 nits serta rasio kontrasnya 1000:1. Dukungan terhadap kedalaman warnanya 10-bir yang sudah mencakup 99 persen gamut warna DCI-P3.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Direncanakan rilis sebagai monitor gaming perdana di dunia yang memakai teknologi 4K IGZO, perangkat ini tentunya punya kelebihan dalam konektivitasnya. Bila secara umum monitor hanya punya 2 port, monitor ViewSonic memiliki dua port HDMI 2.1 dan port DP 1.4. Selanjutnya, dua port USB-C yang didukung dengan daya 15 watt dan 96 watt lalu dua port USB-A. Selain itu masih ada juga port USB-B serta jack audio 3,5 milimeter. 

Hadirnya berbagai jenis port untuk konektivitas di monitor ini, memungkinkan pengguna untuk mendapatkan akses koneksi yang mudah dari perangkat pihak ketiga.

Pilihan Editor: Hujan Persisten pada Hari Terakhir Februari 2024 yang Merupakan Tahun Kabisat 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Antara Eve dan K-Pop, Ini Kenapa Game Stellar Blade Dianggap Kontroversial

1 hari lalu

Tampilan menu utama game eksklusif PlayStation, Stellar Blade. Tangkapan gambar dari PS5. TEMPO/Reza Maulana
Antara Eve dan K-Pop, Ini Kenapa Game Stellar Blade Dianggap Kontroversial

Stellar Blade mendapat hujan kritik karena desain karakter tokoh utamanya, Eve. Game eksklusif PlayStation 5 atau PS5 ini rilis umat, 26 April 2024.


Review Game Stellar Blade: Kuat di Visual, Lemah di Cerita

1 hari lalu

Eve, karakter utama game Stellar Blade. Game ini dirilis Sony Interactive Entertainment pada 26 April 2024. Tangkapan gambar dari PS5. TEMPO/Reza Maulana
Review Game Stellar Blade: Kuat di Visual, Lemah di Cerita

Sony Interactive Entertainment telah merilis game eksklusif Stellar Blade di PlayStation 5 atau PS5. Berikut review-nya.


Genshin Impact 4.6 Diluncurkan, Ada Karakter Baru

2 hari lalu

Game Genshin Impact. Ghensin.mihoyo.com
Genshin Impact 4.6 Diluncurkan, Ada Karakter Baru

Hoyoverse merilis Genshin Impact 4.6 pada Rabu, 24 April 2024


Ide 500 Nickname Free Fire 2024 yang Keren dan Aesthetic

5 hari lalu

Karakter baru di game Free Fire bernama Santino
Ide 500 Nickname Free Fire 2024 yang Keren dan Aesthetic

Menentukan nama nickname Free Fire penting dilakukan. Hal ini untuk memberikan ciri khas dan pembeda. Berikut ini ide 500 nickname FF 2024.


I Witness, Game Misteri Buatan Kreator Lokal yang Membidik Pasar Amerika

8 hari lalu

Game baru I Witness garapan dua studio game di Bandung dan Surabaya, Storytale dan Stellar Horizon. (Dok.Storytale)
I Witness, Game Misteri Buatan Kreator Lokal yang Membidik Pasar Amerika

Storytale Studio dan Stellar Hoziron berkolaborasi menggarap I Witness, game misteri yang ditargetkan menembus pasar Amerika Serikat.


The Big Con dan Town of Salem 2 Bisa Diunduh Gratis di Epic Games Bulan Ini

8 hari lalu

Epic Games kembali merilis sejumlah game gratis. The Big Con dan Town of Salem II (Dok. Store EpicGames)
The Big Con dan Town of Salem 2 Bisa Diunduh Gratis di Epic Games Bulan Ini

Epic Games kembali menghadirkan game gratis, Big Con dan Town of Salem 2. Segera unduh sebelum 25 April 2024.


Rekomendasi Laptop Gaming Murah di Bawah 15 Juta dan Spesifikasinya

8 hari lalu

ASUS memperkenalkan TUF Gaming A16 Advantage Edition (FA617) yang disebut sebagai laptop gaming military grade pertama di dunia. TEMPO/MARIA FRANSISCA LAHUR
Rekomendasi Laptop Gaming Murah di Bawah 15 Juta dan Spesifikasinya

Berikut rekomendasi laptop gaming murah lengkap dengan harga dan spesifikasinya. Laptop gaming umumnya sudah dibekali dengan pendingin khusus.


Berkah Serial Adaptasi, Jumlah Pemain Aktif Game Fallout Meningkat Drastis

8 hari lalu

Serial Fallout akan tayang di Prime  Video pada 11 April 2024
Berkah Serial Adaptasi, Jumlah Pemain Aktif Game Fallout Meningkat Drastis

Serial Fallout yang tayang di Amazon Prime Video turut mendongrak kunjungan pemain game tersebut.


7 Game Ini Sajikan Petualangan Samurai dan Adu Pedang, Cocok untuk Fans Rise of Ronin

11 hari lalu

Tampilan game Rise of Ronin yang akan dirilis pada 22 Maret 2024. Dok. Sony Interactive Entertainment
7 Game Ini Sajikan Petualangan Samurai dan Adu Pedang, Cocok untuk Fans Rise of Ronin

Rise of Ronin bukan satu-satunya RPG samurai yang menarik perhatian. Sejumlah game dari berbagai era menyajikan tema dan gameplay serupa.


Fallout Versi Live Action, Cerita Soal Tutup Botol Hingga Radiasi Nuklir

12 hari lalu

Serial Fallout akan tayang di Prime Video pada 11 April 2024. (dok. Prime Video)
Fallout Versi Live Action, Cerita Soal Tutup Botol Hingga Radiasi Nuklir

Adaptasi game Fallout tayang di Amazon Prime Video sejak 11 April 2024. Memanjakan para penggemar waralaba permainannya.