Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Rekomendasi Laptop untuk Mahasiswa yang Harganya Terjangkau

Reporter

Editor

Laili Ira

image-gnews
Berikut alternatif cara screenshoot di laptop Windows dan MacBook menggunakan kombinasi tombol di keyboard tanpa perlu instal aplikasi baru. Foto: Canva
Berikut alternatif cara screenshoot di laptop Windows dan MacBook menggunakan kombinasi tombol di keyboard tanpa perlu instal aplikasi baru. Foto: Canva
Iklan

TEMPO.CO, JakartaAda beberapa rekomendasi laptop untuk mahasiswa yang bisa dipilih. Meskipun harganya terjangkau, namun performa laptop ini cukup bagus, terutama untuk mengerjakan tugas kuliah. 

Mahasiswa jurusan desain grafis dengan mahasiswa jurusan hukum memiliki kebutuhan laptop yang berbeda. Oleh karena itu, pahami terlebih dahulu spesifikasi laptop yang Anda butuhkan. Berikut daftar laptop untuk mahasiswa yang bisa dijadikan referensi.

Rekomendasi Laptop untuk Mahasiswa

Mengutip dari berbagai sumber, berikut ini rekomendasi laptop untuk mahasiswa yang ramah di kantong dengan spesifikasi terbaik.

1. Lenovo IdeaPad Slim 3i

Harga Lenovo IdeaPad Slim 3i mulai dari Rp5,1 jutaan sampai Rp8,8 jutaan. IdeaPad Slim 3i termasuk ke dalam kelompok entry-level.

Laptop ini memiliki RAM sebesar 8 GB dan media penyimpanan SSD-nya hingga 512 GB. Ruang simpan dan RAM yang besar cukup membantu Anda mengerjakan seluruh pekerjaan kuliah, kan.

Fitur lainnya yaitu Windows 11 Home untuk OS-nya, rotate layarnya 360 derajat dan fitur Mode Max di bagian CPU untuk membantu proses pengisian daya.

Mode Stealth membantu baterai laptop agar tetap bisa digunakan untuk waktu  yang lama sekalipun laptop  dalam mode senyap.

2. Zyrex Notebook Sky 232

Laptop Zyrex Notebook Sky 232 dijual dengan harga yang cukup murah yaitu mulai dari Rp2,7 jutaan hingga Rp3 jutaan. D

Notebook dari Zyrex ini memiliki prosesor Intel Celeron N4020 (1.1 up to 2.4GHz) 2 MB. Sebagai laptop mahasiswa, RAM 4 GB cukup untuk mendukung  proses kerja laptop selama digunakan. Namun tak perlu berkecil hati sebab ruang penyimpanannya cukup besar yaitu 256 GB.

Kapasitas baterainya sebesar 37 Wh 5000mAh sehingga laptop Zyrex Notebook Sky 232 dapat digunakan selama 6 sampai 10 jam.

3. Lenovo IdeaPad S145

Laptop Lenovo cukup bisa diandalkan sebagai laptop mahasiswa dan pelajar. Harga Lenovo IdeaPad S145 mulai dari Rp3,7 jutaan hingga Rp4,4 jutaan.

Lenovo membekali IdeaPad S145 dengan prosesor 8th Gen Intel Celeron 4205U, RAM sebesar 4 GB dan ruang penyimpanan SSD sebesar 256 GB.

Adapun OS yang  digunakan adalah Windows 10 Home, baterai mampu bertahan selama 6 jam, serta sistem grafisnya Intel UHD Graphics 610.

4. ACER Aspire 3 Slim A314

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Rekomendasi laptop untuk mahasiswa lainnya dari ACER. ACER Aspire 3 Slim A314 yang dijual mulai dari Rp4,5 jutaan hingga Rp5,1 jutaan.

Laptop ramah mahasiswa ini memiliki prosesor AMD Ryzen 3, dengan RAM 4 GB dan ruang penyimpanan SDD sebesar 256 GB. 

OS yang digunakan ACE Aspire Slim A314 ialah Windows 10 Home dengan sistem grafis AMD Radeon Graphics.

Kapasitas baterai Aspire Slim A314 2-cell Li-ion 45 W. Dengan kapasitas baterai itu Anda dapat menggunakan laptop ACER Aspire Slim A314 untuk waktu yang lama.

5. ASUS VivoBook Go 14 E1404FA

Rekomendasi terakhir yaitu laptop ASUS VivoBook Go 14 E1404FA yang dijual dengan harga mulai dari Rp5,2 jutaan.

ASUS membekali VivoBook Go 14 E1404FA dengan prosesor AMD Ryzen 3 7320U dan AMD Ryzen 5 7520U, RAM sebesar 8-16 GB dan ruang penyimpanan SSD sebesar 512 GB.

Dengan ruang penyimpanan sebesar itu memungkinkan Anda melakukan proses penyimpanan dalam waktu singkat dan efisien walaupun dokumen yang disimpan memiliki memori besar.

Laptop yang memiliki bobot ringan dan desain slim ini cocok untuk mahasiswa karena dapat dibawa kemana saja.

Demikianlah rekomendasi laptop untuk mahasiswa dari berbagai merek dan harga. Dari 5 rekomendasi di atas, mana yang jadi pilihan Anda? Semoga bermanfaat, ya!

HERZANINDYA MAULIANTI

Pilihan Editor: 10 Rekomendasi Laptop Rp 5 Jutaan, Bisa untuk Multitasking

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ernest Regia Mahasiswa Indonesia Raih Juara 1 Olimpiade Sains di Kazakhstan

9 jam lalu

Ernest Regia Achmad Chandra, mahasiswa asal Indonesia yang sedang berkuliah di Suleyman Demirel University di Almaty juara 1 Olimpiade Sains di Kazakhstan, pada 25 April 2024. Foto: Istimewa
Ernest Regia Mahasiswa Indonesia Raih Juara 1 Olimpiade Sains di Kazakhstan

Ernest Regia meraih juara 1 Olimpiade Sains Mahasiswa Republik ke-16 di Universitas Buketov, Karaganda, Kazakhstan pada 25 April 2024.


USAID Kerja Sama dengan Unhas, ITB dan Binus

2 hari lalu

Kampus ITB Jatinangor. Dokumentasi: ITB.
USAID Kerja Sama dengan Unhas, ITB dan Binus

Program USAID ini untuk mempertemukan pimpinan universitas, mitra industri, dan pejabat pemerintah


Mahasiswa Adukan Universitas Columbia Soal Represi Demo Pro-Palestina

3 hari lalu

Mahasiswa pro-Palestina mengambil bagian dalam protes mendukung Palestina di tengah konflik yang sedang berlangsung di Gaza, di Universitas Columbia di New York City, AS, 12 Oktober 2023. REUTERS/Jeenah Moon
Mahasiswa Adukan Universitas Columbia Soal Represi Demo Pro-Palestina

Mahasiswa Universitas Columbia mengajukan pengaduan terhadap universitas di New York itu atas tuduhan diskriminasi dalam protes pro-Palestina


Dosen Untan Diduga Jadi Joki Nilai, Dekan FISIP Minta Mahasiswa Tak Umbar Kasus Tersebut

4 hari lalu

Ilustrasi Universitas Tanjungpura. Sumber: Untan.ac.id
Dosen Untan Diduga Jadi Joki Nilai, Dekan FISIP Minta Mahasiswa Tak Umbar Kasus Tersebut

Dekan FISIP Untan meminta sivitas akademika agar tak mengumbar info soal dosen yang diduga jadi joki nilai.


Setelah Gaduh Ferienjob Jerman, Giliran Mahasiswa Magang Kerja ke Hungaria Mengadu ke Hotline Bareskrim Polri

4 hari lalu

Ilustrasi mahasiswa. Freepik.com
Setelah Gaduh Ferienjob Jerman, Giliran Mahasiswa Magang Kerja ke Hungaria Mengadu ke Hotline Bareskrim Polri

MIrip dengan keluhan peserta Ferienjob di Jerman, sejumlah mahasiswa magang kerja di Hungaria menyebut proram ini bukan magang melainkan TKI.


KPU Ungkap Alasan Launching Pendaftaran Badan Ad Hoc untuk Pilkada 2024 di Depok

6 hari lalu

Ketua KPU Hasyim Asyari (tengah) didampingi anggota KPU (kiri ke kanan) Mochammad Afifuddin, Parsadaan Harahap, Betty Epsilon Idroos dan August Mellaz memimpin rapat pleno rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara tingkat nasional Pemilu 2024 di Gedung KPU, Jakarta, Sabtu 16 Maret 2024. Pada hari ke-18 rapat pleno rekapitulasi tingkat nasional Pemilu 2024, KPU telah mengesahkan perolehan suara nasional pada 32 provinsi. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
KPU Ungkap Alasan Launching Pendaftaran Badan Ad Hoc untuk Pilkada 2024 di Depok

KPU menilai Depok memiliki banyak kampus besar sehingga diharapkan mereka terlibat sebagai penyelenggara dalam pelaksanaan Pilkada 2024.


Cerita Mahasiswa Unas Diminta Cantumkan Nama Dosen di Artikel Ilmiahnya

6 hari lalu

Ilustrasi jurnal ilmiah. Shutterstock
Cerita Mahasiswa Unas Diminta Cantumkan Nama Dosen di Artikel Ilmiahnya

Mahasiswa Unas sebetulnya tidak diwajibkan untuk membuat jurnal.


Cara Melihat Password WiFi yang Sudah Terhubung di HP dan Laptop

6 hari lalu

Ilustrasi wifi di ponsel. Shutterstock
Cara Melihat Password WiFi yang Sudah Terhubung di HP dan Laptop

Berikut adalah beberapa cara untuk melihat password WiFi yang sudah terhubung di HP dan laptop.


3 Cara Uninstall Aplikasi di Laptop untuk Windows 10

7 hari lalu

Menghapus atau uninstall aplikasi dapat meringankan beban sistem operasi laptop. Berikut cara uninstall aplikasi di laptop untuk Windows 10. Foto: Canva
3 Cara Uninstall Aplikasi di Laptop untuk Windows 10

Menghapus atau uninstall aplikasi dapat meringankan beban sistem operasi laptop. Berikut cara uninstall aplikasi di laptop untuk Windows 10.


Tak Hanya Diduga jadi Joki Nilai, Dosen Untan Manfaatkan Mahasiswa S1 untuk Kepentingan Pribadi

9 hari lalu

Ilustrasi Universitas Tanjungpura. Sumber: Untan.ac.id
Tak Hanya Diduga jadi Joki Nilai, Dosen Untan Manfaatkan Mahasiswa S1 untuk Kepentingan Pribadi

Dosen yang sebelumnya diduga jadi joki mahasiswa S2 FISIP Untan juga kerap memanfaatkan mahasiswa S1 dalam penulisan jurnal tanpa mencantumkan nama.