Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cara Aktifkan Pesan Sementara WhatsApp, Fitur Hapus Chat Otomatis

image-gnews
Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -WhatsApp memiliki fitur pesan sementara yang mendukung kebutuhan privasi para penggunanya. Fitur aplikasi perpesanan instan ini mengatur chat agar terhapus secara otomatis. Setelah dihapus, chat sementara tak bisa lagi dilihat oleh pengirim dan penerima.

Fitur pesan sementara dibuat pengguna yang tidak menginginkan hasil obrolannya tetap berada di WhatsApp. Ada juga yang memakai fitur ini untuk menghemat ruang penyimpanan atau storage yang biasanya penuh akibat pesan bertumpuk.

Dikutip dari pusat bantuan resmi WhatsApp, pesan sementara bisa dipakai bahkan untuk grup obrolan, asal mendapatkan izin dari admin grup. Pengguna dapat mengatur pesan sementara sebagai default untuk chat individual baru dengan mengetuk pengaturan, lalu privasi, lalu timer pesan default, kemudian durasi. WhatsApp memberikan opsi durasi hapus mulai dari 24 jam hingga 90 hari.

Jika durasi pesan sementara diatur menjadi 24 jam, pesan akan otomatis terhapus dari kolom chat setelah satu hari penuh. Meski bisa hilang secara otomatis, fitur pesan sementara bisa dinonaktifkan jika pengirim atau penerima tidak memutus aksesnya. Caranya dengan menyetel 'matikan pesan sementara' pada pengaturan.

Media yang dikirim lewat fitur pesan sementara, misalnya foto video dan audio, tidak akan bisa disimpan oleh pengguna melebihi batas durasi yang telah ditetapkan pengirim. Dulunya media yang dikirim via WhatsApp langsung tersimpan di perangkat. Kondisi ini tidak berlaku jika pengirim mengakses pesan sementara.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Jika pengguna tidak membuka WhatsApp hingga durasi pesan sementara habis, pesan yang terkirim akan menghilang dari chat. Namun, pratinjau pesan masih ditampilkan di notifikasi sampai penerima membuka WhatsApp.

Jika pesan sementara diteruskan ke chat yang menonaktifkan fitur pesan sementara, pesan tidak akan hilang. Ketika pengguna membalas pesan di WhatsApp dengan fitur reply, pesan asli akan dikutip dalam balasan pengguna. Jika pengguna mengaktifkan pesan sementara, pesan yang dikutip mungkin masih terlihat di chat, setelah batas durasi berlalu.

Jika pengguna membuat cadangan sebelum pesan hilang, pesan sementara akan disertakan dalam cadangan tersebut. Pesan sementara akan dihapus ketika pengguna memulihkan dari cadangan. Pesan sementara dikecualikan dari semua pencadangan dan secara default tidak dapat dipulihkan.

Pilihan Editor: Tak Hanya Serang PDNS, Ransomware LockBit Juga Bobol Data The Fed AS

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Top 3 Tekno: Internet Starlink dan Router-nya, Ransomware dan Back-up Data

18 jam lalu

Layanan internet Starlink dari SpaceX terdiri dari ground terminal (kanan) dan antena untuk internet satelit kecepatan tinggi. Dok.SpaceX
Top 3 Tekno: Internet Starlink dan Router-nya, Ransomware dan Back-up Data

Top 3 Tekno Berita Terkini pada Minggu pagi ini, 30 Juni 2024, dipuncaki artikel tentang router tambahan untuk internet Starlink.


Casio Bersiap Rilis G-Shock GBD-300, Jam Taktis yang Mampu Rekam Aktivitas Olahraga

1 hari lalu

Ilustrasi Casio G-SHOCK GBD=300 (Dok. Casio)
Casio Bersiap Rilis G-Shock GBD-300, Jam Taktis yang Mampu Rekam Aktivitas Olahraga

Casio belakangan memperkenalkan lini terbaru jam G-Shock khusus untuk kebutuhan olahraga. Punya fitur perekam latihan dengan algoritma khusus.


3 Rekomendasi Platform untuk Lindungi Data dari Serangan Ransomware

1 hari lalu

ilustrasi serangan virus ransomware. shutterstock.com
3 Rekomendasi Platform untuk Lindungi Data dari Serangan Ransomware

Pencadangan otomatis bisa menjadi alternatif mengantisipasi serangan ransomware. Ini beberapa platform yang bisa digunakan.


PDNS Pakai Windows Defender, Warning BMKG soal Suhu, Pesan Sementara WhatsApp dalam Top 3 Tekno

1 hari lalu

Windows Defender. Shutterstock
PDNS Pakai Windows Defender, Warning BMKG soal Suhu, Pesan Sementara WhatsApp dalam Top 3 Tekno

Pertanyaan para pakar siber mengenai kualitas perlindungan PDNS mengisi Top 3 Tekno Tempo, Sabtu, 29 Juni 2024.


Begini Cara Mendapatkan Centang Hijau WhatsApp

1 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Begini Cara Mendapatkan Centang Hijau WhatsApp

Berikut adalah langkah-langkah untuk mendapatkan centang hijau WhatsApp.


Apa Itu Centang Hijau WhatsApp?

1 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration
Apa Itu Centang Hijau WhatsApp?

Centang hijau WhatsApp menandakan akun tersebut telah terverifikasi dan aman untuk berkomunikasi dengannya.


Sebab Tahanan Mati di Kamar Mandi Diselidiki, Ini Kronologi Versi Kalapas Bekasi

3 hari lalu

Ilustrasi tewas atau jenazah atau jasad. shutterstock.com
Sebab Tahanan Mati di Kamar Mandi Diselidiki, Ini Kronologi Versi Kalapas Bekasi

Keluarga menduga tahanan mendapat penganiayaan di Lapas Bulak Kapal Bekasi sebelum kematiannya. Ada luka memar dan sempat kirim WhatsApp.


Begini Cara Mereset PIN Verifikasi Dua Langkah WhatsApp

3 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Begini Cara Mereset PIN Verifikasi Dua Langkah WhatsApp

Verifikasi Dua Langkah adalah fitur WhatsApp yang digunakan sebagai keamanan tambahan agar tak sembarang orang masuk ke akun WhatsApp pengguna.


Top 3 Tekno: Cara Mengecek Akun WhatsApp Disadap, Banjir 2 Meter di Sepaku IKN, Oppo A3 Pro

3 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Top 3 Tekno: Cara Mengecek Akun WhatsApp Disadap, Banjir 2 Meter di Sepaku IKN, Oppo A3 Pro

Topik tentang cara mengecek akun Whatsapp disadap atau tidak menjadi berita terpopuler Top 3 Tekno.


Viral Gangguan, Aplikasi BCA Mobile Sudah Kembali Normal

4 hari lalu

Cara transfer BCA ke OVO ada 3 cara, Bisa  melalui BCA Mobile, KlikBCA, dan mesin ATM BCA. Simak langkah-langkahnya berikut ini. Foto: BCA
Viral Gangguan, Aplikasi BCA Mobile Sudah Kembali Normal

Sebelumnya BCA Mobile mengalami kendala dan tak bisa diakses untuk layanan transaksi di sistemnya.