SANDISK CRUZER ORBIT Berdesain Unik dan Apik  

Reporter

Editor

Budi Riza

Senin, 22 April 2013 14:15 WIB

Bagi penggemar teknologi, USB flash disk ini akan jadi hadiah yang menarik. Bertahtakan berlian, rubi dan safir berkapasitas 32 GB. Harganya US $ 32.508 (sekitar Rp 315 juta). Dailymail.co.uk

TEMPO.CO, Jakarta - SanDisk Corporation memperkenalkan USB flash drive Cruzer Orbit dengan tampilan yang unik dan apik. Cruzer Orbit dirancang dengan kemampuan berputar hingga 360 derajat.

Kapasitas terbesar yang tersedia adalah 32 gigabita, cukup untuk menampung file berukuran besar, seperti video, musik, dan foto.

Cruzer Orbit dilengkapi dengan software SanDisk SecureAccess, yang memungkinkan pengguna membuat folder terlindungi dengan kata sandi untuk menyimpan file penting.

Selain itu, Cruzer Orbit menawarkan layanan penyimpanan awan yang memungkinkan akses jarak jauh. Cruzer Orbit dijual seharga Rp 76-270 ribu untuk kapasitas simpan 4-32 gigabita.

FIRMAN

Baca juga:
Hari Bumi 2013: Pergantian Musim Google Doodle

Berminat? Tiket untuk Tinggal di Mars Mulai Dijual

Monyet Wolly Dapat Mengendus Manusia Pemburu

Inilah Smartphone Pertama buat Tunanetra

Tiga Efek Samping Google Glass

Planet Paling Mirip Bumi Ditemukan

Inggris Larang Sirkus Satwa Langka

Berita terkait

Daftar 12 Laboratorium di Indonesia Digital Test House yang Diresmikan Jokowi Hari Ini

9 hari lalu

Daftar 12 Laboratorium di Indonesia Digital Test House yang Diresmikan Jokowi Hari Ini

Indonesia Digital Test House menjadi laboratorium uji perangkat digital terbesar di Asia Tenggara. Simak pesan peresmian Jokowi.

Baca Selengkapnya

Seputar Indonesia Digital Test House yang Diresmikan Jokowi Hari Ini

9 hari lalu

Seputar Indonesia Digital Test House yang Diresmikan Jokowi Hari Ini

Jokowi mengharapkan pembukaan Indonesia Digital Test House (IDTH) di BBPPT dapat memperkuat ekosistem digital lokal. Berikut hal-hal seputar IDTH.

Baca Selengkapnya

Begini Cara Mengaktifkan Passkey WhatsApp

10 hari lalu

Begini Cara Mengaktifkan Passkey WhatsApp

Passkey memungkinkan pengguna untuk melindungi akun pengguna WhatsApp agar lebih aman.

Baca Selengkapnya

Psikolog Sebut Perlunya Orang Tua Terapkan Aturan Jelas Penggunaan Ponsel pada Anak

21 hari lalu

Psikolog Sebut Perlunya Orang Tua Terapkan Aturan Jelas Penggunaan Ponsel pada Anak

Orang tua harus memiliki aturan yang jelas dan konsisten untuk mendisiplinkan penggunaan ponsel dan aplikasi pada anak.

Baca Selengkapnya

Google Kembali Melakukan PHK, Ini Alasannya

27 hari lalu

Google Kembali Melakukan PHK, Ini Alasannya

Dalam beberapa bulan terakhir Google telah melakukan PHK sebanyak 3 kali, kali ini berdampak pada 28 karyawan yang melakukan aksi protes.

Baca Selengkapnya

10 Prospek Kerja Jurusan Bisnis Digital, Ada Digital Marketer hingga SEO Specialist

28 hari lalu

10 Prospek Kerja Jurusan Bisnis Digital, Ada Digital Marketer hingga SEO Specialist

Berikut ini deretan prospek kerja jurusan Bisnis Digital, di antaranya digital marketing, data analyst, product manager, hingga SEO specialist.

Baca Selengkapnya

Pihak-Pihak yang Berkontribusi terhadap Perlindungan Hak Privasi Data Pribadi

28 hari lalu

Pihak-Pihak yang Berkontribusi terhadap Perlindungan Hak Privasi Data Pribadi

Di era digital penting untuk melindungi data pribadi sebagai hak privasi. Siapa saja pihak-pihak yang berperan besar melindungi data diri?

Baca Selengkapnya

PANDI Luncurkan Indonesia Berdaulat Digital Bersama Pemangku Kepentingan Internet

40 hari lalu

PANDI Luncurkan Indonesia Berdaulat Digital Bersama Pemangku Kepentingan Internet

PANDI tengah merancang Identitas digital berbasis Blockchain bekerja sama dengan instansi pemerintahan terkait.

Baca Selengkapnya

Kenali Ancaman Otak Popcorn, Gangguan Fokus Akibat Sering Main Media Sosial

44 hari lalu

Kenali Ancaman Otak Popcorn, Gangguan Fokus Akibat Sering Main Media Sosial

Otak popcorn berasal dari sebuah kondisi otak seseorang terus berpikir dari satu pikiran ke pikiran yang lain dalam sekejap seperti biji popcorn.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Dorong Generasi Muda Kuasai Teknologi Digital

45 hari lalu

Bamsoet Dorong Generasi Muda Kuasai Teknologi Digital

Jika tidak segera beradaptasi dengan AI, generasi muda akan kesulitan masuk dunia kerja di masa depan

Baca Selengkapnya