Siap-siap, 6 Game Keren Ini akan Rilis Bulan Agustus

Jumat, 3 Agustus 2018 16:35 WIB

PES 2019. pesworld.co.uk

5. Naruto to Boruto: Shinobi Striker

Naruto to Boruto: Shinobi Striker. playstationlifedata-style.net

Naruto to Boruto: Shinobi Striker akan dirilis pada 31 Agustus 2018. Game ini akan memberikan pengalaman bagi pemain untuk menjadi seorang ninja dalam pertarungan Naruto. Permainan yang dikembangkan oleh Soleil Ltd. dan diterbitkan oleh Namco-Bandai, adalah video game multiplayer online yang akan dirilis di Amerika Utara dan Eropa pada PlayStation 4, Xbox One dan Microsoft Windows. Sebagai game multiplayer online, pemain dapat membuat ninja sesuai keinginan dan bertarung bersama Naruto.

Pemain harus menyelesaikan empat pertempuran dengan empat lawan, dan semua delapan pemain bertempur secara bersamaan. Game ini juga akan membiarkan pemain membuat karakter mereka sendiri untuk pertama kalinya.

Baca juga: 3 Game Smartphone Ini Kerap Digunakan Teroris untuk Berkomunikasi

Selanjutnya: PES 2019...

Berita terkait

Dibanderol Hingga Rp 75 Juta, Begini Spesifikasi Laptop Gaming Terbaru Asus

5 jam lalu

Dibanderol Hingga Rp 75 Juta, Begini Spesifikasi Laptop Gaming Terbaru Asus

Laptop AsusROG Strix Scar 18 (G834JYR) yang rilis pada awal 2024 diklaim memiliki performa lengkap. Masuk segmen laptop premium seharga Rp 75 juta.

Baca Selengkapnya

Laku Keras di Pasar Game, Free Fire Diadaptasi Menjadi Anime

13 jam lalu

Laku Keras di Pasar Game, Free Fire Diadaptasi Menjadi Anime

Pengembang game, Garena, berencana mengangkat Free Fire menjadi sebuah cerita anime. Strategi menggaet pangsa pemain yang lebih besar.

Baca Selengkapnya

Definisi PTNBH, Gempa di Balik Banjir Sumbar, dan Daftar Game Mei 2024 Mengisi Top 3 Tekno Terkini

1 hari lalu

Definisi PTNBH, Gempa di Balik Banjir Sumbar, dan Daftar Game Mei 2024 Mengisi Top 3 Tekno Terkini

Konsep kelola PTNBH menjadi artikel terpopuler dalam Top 3 Tekno Berita Terkini, Senin, 13 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Mengapa Seseorang Bisa Kecanduan Bermain Game?

2 hari lalu

Mengapa Seseorang Bisa Kecanduan Bermain Game?

Ketika seseorang menikmati bermain game, kadar neurotransmitter dopamine dalam tubuhnya meningkat, yang pada gilirannya menciptakan efek kenikmatan.

Baca Selengkapnya

Game-game yang Rilis pada Mei 2024 di Berbagai Platform

2 hari lalu

Game-game yang Rilis pada Mei 2024 di Berbagai Platform

Ubisoft berencana untuk merilis versi pra-musim dari game ini 6 minggu sebelum "XDefiant" memasuki musim pertamanya.

Baca Selengkapnya

Top 3 Tekno: Cara Reroll Game Solo Leveling: Arise, Aktivitas Gunung Slamet Meningkat, Mengenal Genre Game

2 hari lalu

Top 3 Tekno: Cara Reroll Game Solo Leveling: Arise, Aktivitas Gunung Slamet Meningkat, Mengenal Genre Game

Topik tentang cara reroll di game Solo Leveling: Arise menjadi berita terpopuler Top 3 Tekno.

Baca Selengkapnya

Mengenal Early Access dalam Dunia Game

3 hari lalu

Mengenal Early Access dalam Dunia Game

Early access merupakan model pengembangan tahap awal dalam industri game

Baca Selengkapnya

Baru Dirilis, Apa Itu Game Hades 2?

3 hari lalu

Baru Dirilis, Apa Itu Game Hades 2?

Supergiant Games meluncurkan sekuelnya, game Hades 2

Baca Selengkapnya

Menikmati Akhir Pekan, Mengenal Berbagai Macam Genre Game

3 hari lalu

Menikmati Akhir Pekan, Mengenal Berbagai Macam Genre Game

Para penggemar game biasanya familiar dengan berbagai jenis game Role Playing Games (RPG), Massively Multiplayer Online Role-Playing Games dan lainnya

Baca Selengkapnya

Begini Cara Reroll di Game Solo Leveling: Arise

3 hari lalu

Begini Cara Reroll di Game Solo Leveling: Arise

Pemain Solo Leveling: Arise mengambil peran Sung Jinwoo dan banyak pemburu lainnya, bertarung melawan makhluk-makhluk yang berkeliaran di kota.

Baca Selengkapnya