Perburuan Pembuat Blog Komik Nabi Tergantung Wordpress

Reporter

Editor

Kamis, 20 November 2008 20:49 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta: Konsultan keamanan komputer Jim Geovedi menilai upaya polisi mengungkap pembuat komik kartun yang pelecehkan Nabi Muhammad sangat ditentukan oleh sikap Wordpress. "Kalau Wordpress mau memberikan informasi akan sangat membantu penyelidikan," katanya saat dihubungi Tempo, Kamis (20/11).

Komik kartun Nabi Muhammad termuat dalam sebuah blog di www.wordpress.com, menuai protes karena dianggap menghina Nabi Muhammad. Polisi tengah menelusuri pembuat blog tersebut. Wordpress sebagai penyedia halaman blog tempat komik tersebut ditayangkan, kata Jim Geovedi, setidaknya memiliki informasi siapa pembuat blog. Dengan informasi itu, Jim menyarankan, penelusuran polisi akan mudah. "Biasanya Wordpress ketat menjaga informasi penggunanya," kata Jim.

Selain informasi dari Wordpress, menurut Jim, penelurusan bisa dilakukan melalui IP Address. IP Address adalah alamat yang dimiliki setiap pengguna komputer. Dari IP Address, kata Jim, pelacakan bisa diteruskan ke pengguna layanan internat (Internet Service Provider). "Dari situ ketahuan siapa pengguna IP Address-nya," kata Jim.

Pelacakan pembuat blog, kata Jim, akan sulit jika pemilik blog melakukan aktivitasnya di warung Internet. Mengenai argumen polisi pelacakan sulit dilakukan karena server berada diluar negeri, Jim justru berpendapat sebaliknya.

Server di luar negeri, kata Jim, memiliki standar pencatatan informasi pengguna Internet yang relatif lengkap. Sementara, penyedia layanan Internet dalam negeri cenderung tak mencatat informasi pengguna Internet."Di sini tidak ada kebijakan bagi provider untuk mencatat pengguna Internet," katanya.

Dwi Riyanto Agustiar

Berita terkait

Harga Langganan Starlink per Bulan dan Keuntungannya

20 jam lalu

Harga Langganan Starlink per Bulan dan Keuntungannya

Harga Starlink per bulannya dimulai dari Rp750.000. Biaya ini belum termasuk dengan perangkat keras. Berikut rincian biaya paket lainnya.

Baca Selengkapnya

10 Cara agar Internet Tidak Lemot, Salah Satunya Tutup Aplikasi

20 jam lalu

10 Cara agar Internet Tidak Lemot, Salah Satunya Tutup Aplikasi

Berikut ini beberapa cara agar internet tidak lemot. Salah satunya dengan merefresh layanan data hingga berpindah ke lokasi yang tepat.

Baca Selengkapnya

Begini Cara Mengaktifkan Fitur Batasi Penggunaan Smartphone di Android

2 hari lalu

Begini Cara Mengaktifkan Fitur Batasi Penggunaan Smartphone di Android

Android menyediakan fitur yang bisa digunakan penggunanya untuk membatasi penggunaan smartphone dalam sehari agar tidak menjadi kecanduan.

Baca Selengkapnya

Ketahui Kelebihan dan Kekurangan Starlink Sebelum Memakainya

3 hari lalu

Ketahui Kelebihan dan Kekurangan Starlink Sebelum Memakainya

Sebelum menggunakannya, ada baiknya Anda mengetahui kelebihan dan kekurangan Starlink. Salah satu kelebihannya adalah speed tinggi.

Baca Selengkapnya

Rekam Jejak Starlink Elon Musk hingga Masuk Indonesia

5 hari lalu

Rekam Jejak Starlink Elon Musk hingga Masuk Indonesia

Berikut rekam jejak Starlink milik Elon Musk yang kini mulai beroperasi di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Jepang Uji Kemampuan Internet 6G, Unduh Data 20 Lipat Lebih Cepat Dibanding 5G

5 hari lalu

Jepang Uji Kemampuan Internet 6G, Unduh Data 20 Lipat Lebih Cepat Dibanding 5G

Konsorsium perusahaan telekomunikasi Jepang menguji internet 6G. Laju koneksinya diklaim jauh melampaui standar 5G saat ini.

Baca Selengkapnya

10 Negara dengan Paket Internet Termahal, Ada yang Harganya 600 Ribu per Gb

6 hari lalu

10 Negara dengan Paket Internet Termahal, Ada yang Harganya 600 Ribu per Gb

Berikut ini deretan negara dengan paket internet termahal di dunia, sebagian besar didominasi oleh negara-negara Afrika dan wilayah Karibia.

Baca Selengkapnya

Pengguna Sebut Starlink Tak Cocok untuk Gamer, Pakar Ungkap Keluhan Speed Menurun

6 hari lalu

Pengguna Sebut Starlink Tak Cocok untuk Gamer, Pakar Ungkap Keluhan Speed Menurun

Pengguna Starlink sebut latensi masih kalah dari internet fiber optik.

Baca Selengkapnya

Terkini Bisnis: Pengalaman Pengguna Layanan Starlink, BTN Persilakan Nasabah Tempuh Jalur Hukum

7 hari lalu

Terkini Bisnis: Pengalaman Pengguna Layanan Starlink, BTN Persilakan Nasabah Tempuh Jalur Hukum

Starlink mulai menawarkan produknya ke masyarakat Indonesia.

Baca Selengkapnya

Kata Pengguna Layanan Starlink: Harga Lebih Irit, tapi Tak Cocok di Perkotaan, Kenapa?

8 hari lalu

Kata Pengguna Layanan Starlink: Harga Lebih Irit, tapi Tak Cocok di Perkotaan, Kenapa?

Kementerian Komunikasi dan Informatika menyatakan layanan koneksi Starlink lebih dibutuhkan di daerah yang terisolir dan minim jaringan internet.

Baca Selengkapnya