Badan Bahasa Buka Seleksi Penulis Buku Bacaan Literasi 2022, Cek Syaratnya

Reporter

Tempo.co

Editor

Devy Ernis

Senin, 21 Maret 2022 10:45 WIB

Sutino (60) mendampingi sejumlah anak membaca buku koleksi dari Bemo Baca miliknya bertepatan dengan Hari Aksara Internasional (HAI) di Jakarta, Selasa, 8 Agustus 2020. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan menetapkan tema pada peringatan Hari Aksara Internasional (HAI) ke-55 tahun 2020 yaitu Pembelajaran Literasi di Masa Pandemi COVID-19, Momentum Perubahan Paradigma Pendidikan. TEMPO / Hilman Fathurrahman W

TEMPO.CO, Jakarta - Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa Kementerian Pendidikan Kebudayaan, Riset ,dan Tekonologi membuka seleksi Penulis Buku Bacaan Literasi 2022. Pendaftaran dibuka hingga 16 April 2022 pukul 23.59 WIB. Sedangkan untuk pengumuman pemenang akan diumumkan pada 17 Mei 2022.


Dilansir dari akun resmi Instagram Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, target buku yang dihasilkan sebanyak 50 buku cerita bergambar yang temanya telah ditentukan. Berikut ketentuan dan syaratnya.


Ketentuan Pendaftaran
1. Peserta memahami dan mengikuti petunjuk teknis sayembara. Petunjuk teknis dapat diunduh melalul tautan https://bit.ly/JuknisSeleksi PenulisGLN2022.
2. Peserta yang ingin mengikuti seleksi mengirimkan persyaratan berikut:
a. foto/scan KTP/SIM/Kartu Mahasiswa,
b. biodata:
c. papan cerita/storyboard:
d. Ilustrasi/gambar berwarna untuk satu atau dua halaman berdasarkan storyboard: dan
e. surat pernyataan keaslian naskah/llustrasi dan kesediaan mengikuti rangkaian kegiatan.
3. Seluruh berkas persyaratan digabung dalam satu fail berformat PDF dan dilampirkan ketika melakukan pendaftaran.
4. Peserta melakukan pendaftaran melalui tautan https://bit.ly/Seleksi PenulisGLN2022.

5. Peserta dapat melampirkan lebih dari satu fail yang berbeda.
6. Pendaftaran melalui tautan hanya dapat dilakukan satu kali dengan satu akun.
7. Dokumen cetak dikirimkan setelah peserta terpilih sebagai pemenang.

Syarat Peserta
a. Merupakan warga negara Indonesia.
b. Berusia minimal 17 tahun.
c. Mengajukan kelengkapan pendaftaran sesuai ketentuan.
d. Jika tidak memiliki kemampuan ilustrasi, penulis wajib bekerja sama dengan ilustrator profesional.

Advertising
Advertising

Target
Ditargetkan ada 50 buku cerita bergambar untuk jenjang pembaca awal dengan
tema sebagai berikut.
1. Pencegahan Kekerasan terhadap Anak
2. Perangkulan Anak Berkebutuhan Khusus
3. Kedudukan Anak dalam Komunitas/Masyarakat

Info lebih lanjut mengenai kompetisi ini bisa cek di https://badanbahasa.kemdikbud.go.id/berita-detail/3455/seleksi-penulis-buku-bacaan-literasi-2022-dalam-rangka-gerakan-literasi-nasional atau surel di gerakanliterasinasional2022@gmail.com.

Baca juga:

Kiat agar Anak Suka Membaca Buku Menurut Dee Lestari

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Berita terkait

5 Alasan Dilakukan MPLS kepada Siswa Baru, Tentu Tanpa Perpeloncoan dan Bullying

1 hari lalu

5 Alasan Dilakukan MPLS kepada Siswa Baru, Tentu Tanpa Perpeloncoan dan Bullying

Alasan pentingnya MPLS dilakukan kepada siswa baru, tentu saja menghindari tindakan mengarah perpeloncoan atau bullying.

Baca Selengkapnya

Sekolah di Texas Dilaporkan ke Kementerian Pendidikan karena Diduga Diskriminasi Gender

3 hari lalu

Sekolah di Texas Dilaporkan ke Kementerian Pendidikan karena Diduga Diskriminasi Gender

Kementerian Pendidikan Amerika Serikat melakukan sebuah investigasi hak-hak sipil ke sebuah sekolah di setalah Texas

Baca Selengkapnya

Flexing Mahasiswa KIP, Dosen Administrasi Publik Beberkan Kekurangan Puslapdik

4 hari lalu

Flexing Mahasiswa KIP, Dosen Administrasi Publik Beberkan Kekurangan Puslapdik

Viral flexing mahasiswa penerima fasilitas bantuan keuangan Kartu Indonesia Pintar Kuliah (KIP-K) belum berarti menunjukkan bantuan yang salah sasaran

Baca Selengkapnya

Skor Literasi Anjlok, Kemendikbudristek Sebar 4 Juta Eksemplar Buku ke Sekolah di Indonesia

5 hari lalu

Skor Literasi Anjlok, Kemendikbudristek Sebar 4 Juta Eksemplar Buku ke Sekolah di Indonesia

Kemendikbudristek menyebar jutaan buku pengayaan ke sekolah di berbagai daerah. Upaya mengatasi pelemahan literasi membaca.

Baca Selengkapnya

Pegadaian Luncurkan Buku Van Leening When History Begins

6 hari lalu

Pegadaian Luncurkan Buku Van Leening When History Begins

Buku napak tilas Pegadaian ini berisi sejarah panjang perjalanan PT Pegadaian selama lebih dari satu abad berkontribusi dan melayani masyarakat Indonesia.

Baca Selengkapnya

Festival Bahasa Ibu, Cara Kemendikbudristek Mengawetkan Bahasa Daerah

10 hari lalu

Festival Bahasa Ibu, Cara Kemendikbudristek Mengawetkan Bahasa Daerah

Kemendikbudristek menggelar festival bahasa ibu nasional. Berisi talenta penjaga bahasa etnis dari berbagai wilayah.

Baca Selengkapnya

Jogja Art Books Festival 2024 Dipusatkan di Kampoeng Mataraman Yogyakarta

14 hari lalu

Jogja Art Books Festival 2024 Dipusatkan di Kampoeng Mataraman Yogyakarta

JAB Fest tahun ini kami mengusung delapan program untuk mempertemukan seni dengan literasi, digelar di Kampoeng Mataraman Yogyakarta.

Baca Selengkapnya

Dipenjara Israel 20 Tahun, Penulis Palestina Menangkan Hadiah Arab Bergengsi

14 hari lalu

Dipenjara Israel 20 Tahun, Penulis Palestina Menangkan Hadiah Arab Bergengsi

Penulis Palestina Basim Khandaqji, yang dipenjara 20 tahun lalu di Israel, memenangkan hadiah bergengsi fiksi Arab pada Ahad

Baca Selengkapnya

Joko Pinurbo di Mata Rekan Penulis: Ramah dan Cerdas

15 hari lalu

Joko Pinurbo di Mata Rekan Penulis: Ramah dan Cerdas

Sejumlah teman sejawat membagikan kesan mereka terhadap sosok Joko Pinurbo yang dikenal cerdas, suka membantu, dan ramah.

Baca Selengkapnya

Berpulang Sehari sebelum Hari Puisi Nasional, Berikut Perjalanan Kepenyairan Joko Pinurbo

15 hari lalu

Berpulang Sehari sebelum Hari Puisi Nasional, Berikut Perjalanan Kepenyairan Joko Pinurbo

Nama Joko Pinurbo mulai dikenal luas saat menerbitkan buku antologi puisi Celana pada 1999.

Baca Selengkapnya