Mensos Ungkap Hambatan Pendidikan Anak di Wilayah Perbatasan: Harus Naik Kapal atau Pesawat

Reporter

Antara

Sabtu, 11 November 2023 15:04 WIB

Menteri Sosial Tri Rismaharini saat menyerahkan bantuan ke warga Kepulauan Mapia, Selasa, 12 September 2023. Tempo/Nur Hadi

TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Sosial Tri Rismaharini mengatakan masih banyak anak Indonesia yang mengalami kesulitan untuk menempuh pendidikan lanjutan, terutama mereka yang tinggal di wilayah perbatasan. Salah satu hambatannya adalah sulitnya akses atau transportasi.

Risma mencontohkan anak-anak di Pulau Bertam, Riau dan Pulau Nunukan, Kalimantan Utara yang baru-baru ini ia kunjungi. Menurut dia, anak-anak SD yang ingin melanjutkan pendidikan ke jenjang SMP harus berpindah ke pulau lainnya.

Bahkan, kata Risma, ada yang harus indekos dekat sekolah. "Anak-anak sekarang beda dengan zaman saya, bagaimana tentang keamanan mereka, kalau mereka harus terpisah dengan orang tuanya, sementara dengan menggunakan alat transportasi kapal," ujarnya, Jumat, 10 November 2023.

Di Kecamatan Krayan Kabupaten Nunukan juga serupa. Anak SD yang ingin sekolah ke SMP harus terbang karena satu-satunya akses itu hanya dengan pesawat terbang. "Hal itu menjadi masalah yang harus kita pikirkan," ujarnya.

Selain itu, Risma menyinggung permasalahan di Kepulauan Mapia, Papua yang aksesnya sulit. Akses yang tersedia hanya perjalanan laut yang perlu ditempuh selama 19 jam dengan KRI Wahidin Sudirohusodo. Kementerian Sosial turut memberikan bantuan perbaikan sekolah dan puskesmas yang bahan dan peralatannya diangkut dengan kapal.

Advertising
Advertising

Melihat kondisi itu, Risma mengatakan akan menugaskan beberapa staf menangani daerah perbatasan, terutama untuk data kependudukan dan sebagainya. Kegiatan tersebut akan bekerja sama dengan Kementerian Dalam Negeri, Kementerian PPPA, dan kementerian yang lain.

Pilihan Editor: Unair Beri Beasiswa Rp 84 Juta untuk 10 SD, Upaya Dukung Pemerataan Pendidikan

Berita terkait

Pasca-Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana, Wali Kota Depok Keluarkan SE Tentang Study Tour

5 jam lalu

Pasca-Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana, Wali Kota Depok Keluarkan SE Tentang Study Tour

Pasca kecelakaan bus rombongan perpisahan siswa SMK Lingga Kencana, Wali Kota Depok mengeluarkan surat edaran tentang kegiatan study tour.

Baca Selengkapnya

Politikus PKS Soroti Komitmen Konstitusi dalam Mengatasi Masalah Pendidikan

1 hari lalu

Politikus PKS Soroti Komitmen Konstitusi dalam Mengatasi Masalah Pendidikan

Wakil Ketua Fraksi PKS DPR RI Mardani Ali menyoroti peran penting komitmen dan investasi negara dalam mengatasi masalah di sektor pendidikan.

Baca Selengkapnya

BCA Menggelar Program BCA Berbagi Ilmu di UNDIP

1 hari lalu

BCA Menggelar Program BCA Berbagi Ilmu di UNDIP

BCA Menggelar Program BCA Berbagi Ilmu di Universitas Diponegoro (UNDIP) dengan tema 'Survival Leadership, Facing Uncertainties'.

Baca Selengkapnya

Airlangga Hartarto Dorong Peningkatan Pendidikan Mikroelektronik

3 hari lalu

Airlangga Hartarto Dorong Peningkatan Pendidikan Mikroelektronik

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mendorong peningkatan pendidikan mikroelektronik untuk kuasai pasar semikonduktor.

Baca Selengkapnya

Faktor yang Mempercepat Penuaan Otak, Kesepian sampai Kurang Pendidikan

4 hari lalu

Faktor yang Mempercepat Penuaan Otak, Kesepian sampai Kurang Pendidikan

Para ilmuwan menemukan beberapa faktor dan kebiasaan yang tampak tak berbahaya bisa mempercepat penuaan otak.

Baca Selengkapnya

Sri Mulyani: Investasi Bidang Pendidikan Membuka Peluang Indonesia Maju

5 hari lalu

Sri Mulyani: Investasi Bidang Pendidikan Membuka Peluang Indonesia Maju

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan investasi di bidang pendidikan akan membuka peluang Indonesia menjadi lebih maju.

Baca Selengkapnya

Mbak Cicha Peduli pada Keseimbangan Pendidikan

6 hari lalu

Mbak Cicha Peduli pada Keseimbangan Pendidikan

Keseimbangan antara kemampuan akademis, karakter, entrepreneur harus diperhatikan untuk meningkatkan kualitas pendidikan sebagai kunci utama kemajuan bangsa.

Baca Selengkapnya

Israel Tutup Perbatasan Rafah, PBB: Bencana Kemanusiaan Jika Bantuan Tak Bisa Masuk Gaza

7 hari lalu

Israel Tutup Perbatasan Rafah, PBB: Bencana Kemanusiaan Jika Bantuan Tak Bisa Masuk Gaza

Pejabat PBB mengatakan penutupan perbatasan Rafah dan Karem Abu Salem (Kerem Shalom) merupakan "bencana besar" bagi warga Palestina di Gaza

Baca Selengkapnya

Militer Israel Ambil Kendali Penyeberangan Rafah dari Gaza ke Mesir

7 hari lalu

Militer Israel Ambil Kendali Penyeberangan Rafah dari Gaza ke Mesir

Militer Israel mengambil kendali atas perbatasan Rafah antara Gaza dan Mesir

Baca Selengkapnya

Tiga Aspek Membangun Pendidikan Ala Marten Taha

8 hari lalu

Tiga Aspek Membangun Pendidikan Ala Marten Taha

Pembangunan sumber daya manusia menjadi prioritas Wali Kota Gorontalo Marten Taha. Program serba gratis sejak lahir hingga meninggal, dari sekolah sampai kesehatan.

Baca Selengkapnya