Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mengenal Jenis-Jenis Pendidikan Kepolisian di Indonesia: Bintara Polri hingga Perwira

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Sejumlah Taruna Akademi Kepolisian (Akpol) yang tergabung dalam drum band beraksi ketika mengikuti Kirab Merah Putih di kawasan Monumen Nasional (Monas), Jakarta, Ahad, 28 Agustus 2022. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan
Sejumlah Taruna Akademi Kepolisian (Akpol) yang tergabung dalam drum band beraksi ketika mengikuti Kirab Merah Putih di kawasan Monumen Nasional (Monas), Jakarta, Ahad, 28 Agustus 2022. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -Salah satu profesi yang menjadi favorit bagi banyak orang di Indonesia adalah polisi, jalurnya seperti dari Bintara Polri. Namun, sudah tahukah Anda untuk menjadi polisi terdapat beberapa jenis pendidikan yang dapat ditempuh?

1. Akademi Kepolisian

Akademi Kepolisian (Akpol) merupakan salah satu institusi pendidikan di bawah Lembaga Pendidikan dan Latihan (Lemdiklat) Polri. Akpol menjadi salah satu tujuan bagi banyak orang yang ingin menjadi polisi. Lulusan Akpol akan menyandang status sebagai Perwira Polisi dengan pangkat awal adalah Inspektur Polisi Dua (Ipda). Sebagai sebuah institusi yang membentuk Perwira Polisi, masa pendidikan di Akpol ditempuh selama empat tahun. 

2. Sekolah Polisi Negara

Sekolah Polisi Negara atau SPN merupakan sekolah yang ditujukan untuk membentuk Bintara Polisi. Masa pendidikan bagi bintara di SPN adalah tujuh bulan. Setelah menyelesaikan pendidikan di SPN, peserta didik akan mendapatkan pangkat Brigadir Polisi Dua (Bripda), Selain untuk membentuk Bintara Polisi, SPN juga ditujukan untuk membentuk Tamtama Polisi dan alih golongan ke Perwira Pertama, serta pendidikan dan pelatihan lainnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

3. Sekolah Inspektur Sumber Sarjana

Sekolah Inspektur Sumber Sarjana (SIPSS) merupakan institusi di bawah kepolisian yang ditujukan bagi lulusan sarjana yang ingin menjadi polisi. Masa pendidikan di SIPSS ditempuh selama enam bulan dan setelah menyelesaikan studi akan mendapat pangkat Inspektur Dua.

EIBEN HEIZIER
Pilihan editor : Mengenal Apa Itu Sekolah Polisi Negara, Pembentuk Bintara Polri

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Penerimaan Polri 2024 untuk Akpol, Bintara dan Tamtama Dibuka, Simak Syaratnya

18 hari lalu

Sejumlah Calon Bintara (Caba) Polri, bersiap mengikuti Psikotes pada Panda Rim Bintara Polri  2009, Sub Panda Madura, di Gedung eks. Karesidenan, Pamekasan, Madura, Jatim, (2/6). ANTARA/Saiful Bahri
Penerimaan Polri 2024 untuk Akpol, Bintara dan Tamtama Dibuka, Simak Syaratnya

Siswa yang berminat bisa mendaftar menjadi anggota Polri bisa melakukan registrasi online terlebih dahulu.


Perjalanan Sindikat Escobar Indonesia AKP Andri Gustami, Lulusan Akpol 2012 yang Berakhir Hukuman Mati

55 hari lalu

Terdakwa mantan Kasat Narkoba Polres Lampung Selatan Andri Gustami (tengah) berjalan seusai sidang putusan di Pengadilan Negeri Tanjungkarang, Bandar Lampung, Lampung, Kamis 29 Februari 2024. Andri Gustami divonis hukuman mati oleh majelis hakim karena terbukti meloloskan pengiriman 150 kg narkotika jenis sabu-sabu dan 2.000 pil ekstasi dari Pulau Sumatera ke Pulau Jawa. ANTARA FOTO/Ardiansyah
Perjalanan Sindikat Escobar Indonesia AKP Andri Gustami, Lulusan Akpol 2012 yang Berakhir Hukuman Mati

Perjalanan Andri Gustami dalam karier kepolisian dimulai dari Akademi Kepolisian (Akpol) dan lulus pada 2012, berakhir di hukuman mati.


Kisah DDS, Anak Polisi Korban Tawuran di Pasar Rebo yang Tangannya Putus: Maaf ya Ma, Masa Depanku Hancur

2 Februari 2024

Ilustrasi tawuran. TEMPO/M. Iqbal Ichsan
Kisah DDS, Anak Polisi Korban Tawuran di Pasar Rebo yang Tangannya Putus: Maaf ya Ma, Masa Depanku Hancur

Kisah seorang pelajar yang menjadi korban tawuran di flyover Pasar Rebo. Cita-cita masuk Akademi Kepolisian (Akpol) kandas setelah tangannya terputus.


Penyandang Disabilitas Berpeluang Masuk Polri Lewat Rekrutmen SIPSS dan Bintara 2024

21 Januari 2024

Ilustrasi Polisi Indonesia. Getty Images
Penyandang Disabilitas Berpeluang Masuk Polri Lewat Rekrutmen SIPSS dan Bintara 2024

Kepolisian Daerah Sumatera Selatan sebelumnya telah merekrut penyandang disabilitas menjadi ASN Polri melalui jalur tes PPPK 2023.


Kapan Pendaftaran Akpol 2024? Ini Penjelasannya

17 Januari 2024

Sejumlah Taruna Akademi Kepolisian (Akpol) yang tergabung dalam drum band beraksi ketika mengikuti Kirab Merah Putih di kawasan Monumen Nasional (Monas), Jakarta, Ahad, 28 Agustus 2022. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan
Kapan Pendaftaran Akpol 2024? Ini Penjelasannya

Kapan jadwal penerimaan Akpol 2024?


Polda Metro Jaya Punya Jubir Baru, Berpengalaman di Bidang Reserse

16 Januari 2024

Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Metro Jaya Komisaris Besar Ade Ary Syam Indradi di Polda Metro Jaya pada Selasa, 16 Januari 2024. TEMPO/Desty Luthfiani.
Polda Metro Jaya Punya Jubir Baru, Berpengalaman di Bidang Reserse

Komisaris Besar Ade Ary Syam Indradi resmi menjabat sebagai Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Metro Jaya per hari ini Selasa, 16 Januari 2024.


Pelaku Penipuan Modus bakal Loloskan Korban Masuk Akpol, Polres Depok: Ngaku Dekat Pejabat Mabes

11 November 2023

Daud Yanuar, 31 tahun, pelaku penipuan modus dapat meloloskan seseorang masuk pendidikan Akpol saat digelandanv ke Mapolresto Depok, Jumat, 10 November 2023. TEMPO/Ricky Juliansyah
Pelaku Penipuan Modus bakal Loloskan Korban Masuk Akpol, Polres Depok: Ngaku Dekat Pejabat Mabes

Pelaku penipuan modus mampu meloloskan korban masuk Akpol. Pelaku mengaku dekat dengan pejabat Mabes Polri.


Penipuan Modus Lolos Seleksi Akpol di Depok, Pelaku Punya Utang Rp8 Miliar

10 November 2023

Daud Yanuar, 31 tahun, pelaku penipuan modus dapat meloloskan seseorang masuk pendidikan Akpol saat digelandanv ke Mapolresto Depok, Jumat, 10 November 2023. TEMPO/Ricky Juliansyah
Penipuan Modus Lolos Seleksi Akpol di Depok, Pelaku Punya Utang Rp8 Miliar

Daud Yanuar melakukan penipuan bisa meloloskan seseorang seleksi Akpol. Korban rugi Rp1,6 miliar


Pemuda di Depok Mengaku Bisa Loloskan Seleksi Akpol, Tipu Korban Hingga Rp1,6 Miliar

9 November 2023

Sejumlah Taruna Akademi Kepolisian (Akpol) yang tergabung dalam drum band beraksi ketika mengikuti Kirab Merah Putih di kawasan Monumen Nasional (Monas), Jakarta, Ahad, 28 Agustus 2022. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan
Pemuda di Depok Mengaku Bisa Loloskan Seleksi Akpol, Tipu Korban Hingga Rp1,6 Miliar

Polres Metro Depok menangkap pemuda yang menipu korbannya hingga Rp1,6 miliar dengan modus menjanjikan lolos seleksi Akpol


Apakah Lulusan SMK Bisa Masuk Akpol? Ini Penjelasannya

14 September 2023

Sejumlah Taruna Akademi Kepolisian (Akpol) yang tergabung dalam drum band beraksi ketika mengikuti Kirab Merah Putih di kawasan Monumen Nasional (Monas), Jakarta, Ahad, 28 Agustus 2022. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan
Apakah Lulusan SMK Bisa Masuk Akpol? Ini Penjelasannya

Lulusan SMK tidak bisa mengikuti Akademi Kepolisian (Akpol), tetapi boleh mendaftar Tamtama Brimob atau Tamtama Polisi Air (Polair)