Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

30 Kampus Swasta Akreditasi Unggul BAN-PT 2023

Reporter

Editor

Devy Ernis

image-gnews
BINUS University International. international.binus.ac.id
BINUS University International. international.binus.ac.id
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) bertugas melaksanakan akreditasi perguruan tinggi negeri (PTN) dan perguruan tinggi swasta (PTS) di seluruh Indonesia. Setiap tahunnya, BAN-PT bersama Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi menilai kelayakan program studi. 

Pemeringkatan akreditasi perguruan tinggi oleh BAN-PT dibedakan menjadi tujuh status, yaitu A, B, C, Unggul, Baik Sekali, Baik, dan Tidak Terakreditasi. Kriteria dan elemen yang menjadi penilaian, meliputi visi, misi, tujuan, dan strategi, tata pamong, tata kelola, dan kerja sama, mahasiswa, sumber daya manusia (SDM), keuangan, sarana, dan prasarana, hingga luaran dan capaian tridharma.

Peringkat akreditasi Unggul menduduki posisi tertinggi dengan perolehan nilai lebih dari atau sama dengan 361. Sebagaimana rilis banpt.or.id, berikut deretan PTS terakreditasi Unggul BAN-PT 2023. 

Daftar Kampus Swasta Akreditasi Unggul BAN-PT 2023

1.    Politeknik Yayasan Keluarga Pahlawan Negara (YKPN)

-        SK No. 45/SK/BAN-PT/Ak.KP/PT/I/2023.

-        Kedaluwarsa: 23 April 2024. 

2.    Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

-        SK No. 52/SK/BAN-PT/Ak.KP/PT/I/2023.

-        Kedaluwarsa: 28 Desember 2023. 

3.    Universitas Ahmad Dahlan (UAD)

-        SK No. 393/SK/BAN-PT/Ak.KP/PTVI/2023.

-        Kedaluwarsa: 11 Oktober 2027. 

4.    Universitas Atma Jaya Yogyakarta

-        SK No. 335/SK/BAN-PT/Ak.KP/PT/V/2023.

-        Kedaluwarsa: 28 Maret 2028. 

5.    Universitas Ciputra Surabaya

-        SK No. 430/SK/BAN-PT/Ak.KP/PT/VI/2023.

-        Kedaluwarsa: 11 Oktober 2027. 

6.    Universitas Darussalam Gontor

-        SK No. 363/SK/BAN-PT/Ak.KP/PT/V/2023.

-        Kedaluwarsa: 23 Mei 2028. 

7.    Universitas Katolik Soegijapranata

-        SK No. 263/SK/BAN-PT/Ak.KP/PT/IV/2023.

-        Kedaluwarsa: 27 Januari 2027. 

8.    Universitas Komputer Indonesia (UNIKOM)

-        SK No. 364/SK/BAN-PT/Ak.KP/PT/V/2023.

-        Kedaluwarsa: 23 Mei 2028. 

9.    Universitas Kristen Satya Wacana

-        SK No. 111/SK/BAN-PT/Ak.KP/PT/II/2023.

-        Kedaluwarsa: 24 Mei 2027. 

10.    Universitas Pasundan

-        SK No. 365/SK/BAN-PT/Ak.KP/PT/V/2023.

-        Kedaluwarsa: 28 Desember 2023. 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Tambahan Anggaran Rp 10,4 T di Kementerian Pendidikan untuk Kesejahteraan Guru-Dosen

2 hari lalu

Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Mendikbudristek), Nadiem Anwar Makarim saat mengikuti rapat kerja dengan Komisi X DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa, 21 Mei 2024. Rapat tersebut membahas kebijakan pengelolaan anggaran pendidikan bagi PTN (Badan Hukum, BLU, dan Satker), dan pembahasan implementasi KIP Kuliah dan Uang Kuliah Tunggal (UKT). TEMPO/M Taufan Rengganis
Tambahan Anggaran Rp 10,4 T di Kementerian Pendidikan untuk Kesejahteraan Guru-Dosen

Nadiem Anwar Makarim mengatakan tambahan anggaran Rp 10 triliun di Kementerian Pendidikan akan difokuskan pada peningkatan kesejahteraan guru-dosen.


Diperpanjang hingga 10 September, Begini Cara Cek Akreditasi Kampus dan Prodi untuk Daftar CPNS 2024

6 hari lalu

Peserta mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS formasi Kejaksaan di Kantor Pusat Badan Kepegawaian Negara (BKN), Jakarta, Kamis  9 November 2023. Pemerintah mulai Kamis 9 November melaksanakan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS 2023 yang diikuti sebanyak 1.853.617 pelamar, sedangkan Seleksi Kompetensi bagi Calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (CPPPK) akan dilakukan pada Jumat 10 November. ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso
Diperpanjang hingga 10 September, Begini Cara Cek Akreditasi Kampus dan Prodi untuk Daftar CPNS 2024

Salah satu persyaratan utama dalam pendaftaran CPNS 2024 adalah melampirkan bukti akreditasi kampus dan prodi. Begini cara mengeceknya.


Jurusan Farmasi: Obat, Apotek, dan Pengaruhnya di Kehidupan Kampus

9 hari lalu

Apoteker memeriksa paket ramuan obat tradisional Tiongkok. Dok. Tempo
Jurusan Farmasi: Obat, Apotek, dan Pengaruhnya di Kehidupan Kampus

Mahasiswa jurusan farmasi di kampus ternyata bukan cuma belajar obat dan jadi apoteker. Tapi bisa membuka berbagai peluang karier yang tak terduga.


10 Kampus Top Dunia yang Sediakan Kursus Online Gratis

14 hari lalu

Ilustrasi wisuda. shutterstock.com
10 Kampus Top Dunia yang Sediakan Kursus Online Gratis

Salah satu cara meningkatkan skill adalah dengan mengikuti kursus online. Berikut 10 kampus yang menyediakannya secara gratis.


Cara Cek Akreditasi Perguruan Tinggi dan Program Studi untuk Daftar Seleksi CPNS 2024

18 hari lalu

Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi
Cara Cek Akreditasi Perguruan Tinggi dan Program Studi untuk Daftar Seleksi CPNS 2024

Ketahui tata cara memeriksa akreditasi perguruan tinggi dan program studi untuk pendaftaran seleksi CPNS 2024 berikut ini.


Cara Cek Akreditasi SD-SMA di Jakarta Secara Online

19 hari lalu

Siswa menyantap makanan saat uji coba program makan bergizi gratis di Sekolah Dasar Negeri (SDN) 07 Cideng, Kecamatan Tanah Abang, Jakarta Pusat, Senin, 19 Agustus 2024. Heru Budi berencana akan membuat makan siang gratis di seluruh sekolah negeri dasar yang ada di Jakarta secara serentak. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Cara Cek Akreditasi SD-SMA di Jakarta Secara Online

Sebelum memilih sekolah untuk anak, para orangtua bisa mengecek akreditasi sekolah SD-SMA di Jakarta secara online.


Unesa Klaim 4 Hektare Lahan di IKN untuk Kampus Cabang, Kapan Rencana Dibangun?

24 hari lalu

Kampus Universitas Negeri Surabaya. (ANTARA/HO-Humas Unesa)
Unesa Klaim 4 Hektare Lahan di IKN untuk Kampus Cabang, Kapan Rencana Dibangun?

Deputi di OIKN memuji Rektor Unesa paling berani. "Berani mengambil sikap di antara ketidakpastian," kata dia.


Norwegia Menutup Kantor Perwakilannya di Palestina

29 hari lalu

Bendera Palestina dikibarkan di halaman luar Balai Kota Oslo pada Rabu pagi di Oslo, Norwegia, 29 November 2023. NTB/Ole Berg-Rusten/via REUTERS/File Foto
Norwegia Menutup Kantor Perwakilannya di Palestina

Norwegia menutup perwakilannya di Palestina setelah Israel memutuskan mencabut akreditasi bagi diplomat Norwegia di Otoritas Nasional Palestina


Ini 3 Nilai Penentu Lolos Syarat Siswa Eligible SNBP 2025

32 hari lalu

SNBP, Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi. wikipedia.org
Ini 3 Nilai Penentu Lolos Syarat Siswa Eligible SNBP 2025

Berikut ini tiga nilai yang menentukan siswa eligible untuk ikut Seleksi Nasional Berbasis Prestasi (SNBP) menuju perguruan tinggi negeri.


Sejarah PTNBH yang Disebut sebagai Penyebab UKT Semakin Mahal

36 hari lalu

Ilustrasi suasana belajar mahasiswa di kampus. Pixabay
Sejarah PTNBH yang Disebut sebagai Penyebab UKT Semakin Mahal

Asal-usul penerbitan peraturan tentang PTNBH yang dinilai sebagai dalang atas kenaikan UKT dan IPI.