Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cerita SMKN 2 Adiwerna Punya Pabrik Pembuatan Perhiasan, Sering Kebanjiran Order

Editor

Devy Ernis

image-gnews
 Siswa SMKN 2 Adiwerna, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah sedang membuat perhiasan. Dok: Vokasi Kemendikbud.
Siswa SMKN 2 Adiwerna, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah sedang membuat perhiasan. Dok: Vokasi Kemendikbud.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - SMKN 2 Adiwerna, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah punya fasilitas berupa pabrik pembuatan perhiasan. Pabrik perhiasan ini hadir karena tingginya permintaan masyarakat. Permintaan yang tinggi ini tentunya harus diimbangi dengan ketersediaan sumber daya manusia (SDM) di bidang perhiasan yang berkompeten. Ini merupakan sebuah tantangan untuk semua pihak agar bisa menghadirkan SDM yang benar-benar mahir di bidang perhiasan.

SMKN 2 Adiwerna melalui Jurusan Kriya Kreatif Logam dan Perhiasan menjawab tantangan tersebut. Dalam meningkatkan kualitas SDM, para siswa Jurusan Kriya Kreatif Logam dan Perhiasan belajar dengan suasana yang benar-benar disesuaikan dengan pabrik pembuatan perhiasan. Tidak berjalan sendirian, SMKN 2 Adiwerna pun menggandeng berbagai industri besar di bidang perhiasan, seperti Galeri 24 Pegadaian. 

Guru Jurusan Kriya Kreatif Logam dan Perhiasan, SMKN 2 Adiwerna, Sugeng, menyampaikan bahwa terdapat banyak hal yang harus dikuasai siswa untuk menjadi ahli perhiasan. 

“Teknologi yang digunakan oleh SMKN 2 Adiwerna selalu yang terbaru. Kita berupaya untuk selalu memperbarui semuanya agar siswa juga bisa belajar dengan cepat dan senang,” ucap Sugeng dilansir dari situs Vokasi Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi pada Senin, 13 November 2023.

Hebatnya, SMKN 2 Adiwerna juga sering kebanjiran orderan perhiasan. Perhiasan-perhiasan ini dikerjakan sesuai standar industri sehingga para konsumen puas dengan hasil yang dikerjakan oleh siswa. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Andhika Pramudita, siswa Jurusan Kriya Kreatif Logam dan Perhiasan, SMKN 2 Adiwerna menyampaikan bahwa dalam membuat perhiasan banyak tahap yang harus dikerjakan. Hal yang membutuhkan konsentrasi tinggi adalah ketika harus menyesuaikan kadar perhiasan yang diinginkan oleh konsumen.

“Kadang ada konsumen yang memesan perhiasan dengan kadar yang berbeda-beda. Kami harus teliti supaya kadarnya sesuai, tetapi sejauh ini kita senang mengerjakannya. Apalagi ketika melihat kakak kelas kita yang bekerja di industri perhiasan besar,” ucap Andhika.

Pilihan Editor: Bank Mandiri Buka Pendaftaran Mahasiswa Bertalenta Digital, Bisa Dapat Golden Ticket Jadi Pegawai

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Permendikbud Nomor 1/2021 Soal Syarat Usia Peserta Didik Baru dari TK hingga SMA, Masuk SD Umur Berapa?

6 hari lalu

Murid baru kelas 1 SDN 010 Cidadap berada dalam kelas pada hari pertama sekolah pasca libur kenaikan kelas, 17 Juli 2023. Sekolah ini hanya memiliki 15 murid baru di kelas 1 berdasarkan seleksi zonasi. TEMPO/Prima Mulia
Permendikbud Nomor 1/2021 Soal Syarat Usia Peserta Didik Baru dari TK hingga SMA, Masuk SD Umur Berapa?

Setiap periode penerimaan peserta didik baru, usia masuk sekolah anak selalu jadi perbincangan. Berikut Permendikbud Nomor 1/2021 mengaturnya.


56 Siswa SMK Ini Jalani Program Backpacker dari Sekolahnya ke 20 Negara

28 hari lalu

Para siswa santri SMK Islamic Development Network (IDN) Boarding School berfoto di antara kegiatan program backpacker keliling ke-20 negara. Memulainya pada 16 Januari 2024, memasuki awal April ini mereka telah menyinggahi Pakistan, India, dan sampai di Arab Saudi. ISTIMEWA
56 Siswa SMK Ini Jalani Program Backpacker dari Sekolahnya ke 20 Negara

Selain mencari pengalaman dan ilmu di kampus-kampus tujuan, siswa santri ini juga membagikan ilmu dan pengetahuan di bidang teknologi informasi.


TPPO Modus Ferienjob, Migrant CARE Ungkap Sindikat Pernah Sasar Siswa SMK

38 hari lalu

Tangkapan layar Koordinator Bantuan Hukum Migrant Care Nur Harsono dalam konferensi pers virtual diikuti dari Jakarta, Senin 1 Agustus 2022. ANTARA/Prisca Triferna
TPPO Modus Ferienjob, Migrant CARE Ungkap Sindikat Pernah Sasar Siswa SMK

Kasus TPPO menyasar dunia pendidikan. Selain Ferienjob, kasus perdagangan orang sempat masuk ke sekolah (SMK) menggunakan modus lain.


Pelecehan Seksual 7 Siswi SMK di Jayapura oleh Pembina Pramuka, Dilakukan Sejak 2022 dengan Lokasi Berbeda-beda

48 hari lalu

ilustrasi pelecehan seksual (pixabay.com)
Pelecehan Seksual 7 Siswi SMK di Jayapura oleh Pembina Pramuka, Dilakukan Sejak 2022 dengan Lokasi Berbeda-beda

Tujuh siswi SMK di Jayapura jadi korban pelecehan seksual oleh pembina pramuka. Dilakukan sejak 2022 dengan lokasi berbeda-beda.


Kolaborasi Tiga SMK Sumatra Barat Bangun Hilirisasi Tekstil

20 Februari 2024

Kolaborasi Tiga SMK Sumatra Barat Bangun Hilirisasi Tekstil

Tiga Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) berkolaborasi menjalankan bisnis Batik Braja. Ada sekolah yang bertugas memproduksi, memasarkan, serta mencatat di pembukuan.


Helm SMK Stellar Sport Rilis di IIMS 2024, Harga Mulai Rp 870 Ribu

17 Februari 2024

Helm SMK Stellar Sport rilis di IIMS 2024. (TEMPO/Rafif Rahedian)
Helm SMK Stellar Sport Rilis di IIMS 2024, Harga Mulai Rp 870 Ribu

Merek helm asal India SMK telah meluncurkan produk baru di pameran Indonesia International Motor Show atau IIMS 2024 dengan harga mulai Rp 870 ribu.


Polisi Tetapkan Dua Tersangka Kasus Tawuran yang Lukai Kepala Pelajar SMK di Bekasi

4 Februari 2024

Ilustrasi tawuran pelajar. Dok. TEMPO/Dasril Roszandi;
Polisi Tetapkan Dua Tersangka Kasus Tawuran yang Lukai Kepala Pelajar SMK di Bekasi

Polisi menangkap sepuluh pelaku tawuran yang viral di media sosial itu. Namun hanya dua orang yang dijadikan tersangka.


Viral Tawuran Pelajar SMK di Bekasi, 1 Korban Luka Robek Kepala

1 Februari 2024

Ilustrasi tawuran pelajar. Dok. TEMPO/Dasril Roszandi;
Viral Tawuran Pelajar SMK di Bekasi, 1 Korban Luka Robek Kepala

2 kelompok pelajar SMK tawuran di Jalan Cikunir Raya, Jatiasih, Kota Bekasi, Rabu. Peristiwa itu viral di media sosial.


Mengenal Gelar Sarjana Terapan, Apa Bedanya dengan S1?

15 Januari 2024

Ilustrasi suasana belajar mahasiswa di kampus. Pixabay
Mengenal Gelar Sarjana Terapan, Apa Bedanya dengan S1?

Para lulusan D4 ini juga dikenal dengan sebutan Sarjana Terapan.


Kemendikbud Targetkan Penerima Program SMK PK Jadi 2.712 Sekolah pada 2024

13 Januari 2024

Presiden Joko Widodo meninjau proses belajar siswa saat kunjungan kerjanya di SMK Negeri 3 Kota Metro, di Provinsi Lampung, Jumat, 27 Oktober 2023. Jokowi meninjau sejumlah fasilitas dan kegiatan pembelajaran yang sedang berlangsung di sekolah tersebut. Biro Pers, Media, dan Informasi Sekretariat Presiden
Kemendikbud Targetkan Penerima Program SMK PK Jadi 2.712 Sekolah pada 2024

Sejak diluncurkannya program SMK PK pada 2021, sebanyak 1.851 SMK di seluruh Indonesia telah menerima program tersebut.