Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cara Cek Nomor Tak Dikenal Pakai Getcontact

Reporter

Editor

Laili Ira

image-gnews
Untuk menyembunyikan nomor telepon agar tidak bisa dicari di Getcontact, Anda bisa mengaturnya di bagian setting. Foto: Canva
Untuk menyembunyikan nomor telepon agar tidak bisa dicari di Getcontact, Anda bisa mengaturnya di bagian setting. Foto: Canva
Iklan

TEMPO.CO, JakartaApakah Anda pernah menerima panggilan atau SMS dari nomor tidak dikenal? Jika iya, maka tak perlu khawatir karena saat ini ada beragam aplikasi yang menawarkan layanan untuk membantu mengidentifikasi nomor telepon yang tidak dikenal. 

Salah satu aplikasi untuk cek nomor tidak dikenal adalah aplikasi Getcontact. Cara cek nomor tak dikenal pakai Getcontact sangat mudah dilakukan. Untuk panduannya, simak caranya di artikel berikut ini. 

Cara Cek Nomor Tidak Dikenal Lewat Getcontact

Getcontact adalah aplikasi yang mampu untuk mengenali nomor telepon serta menghalangi panggilan spam. Aplikasi ini juga bisa dimanfaatkan untuk mencegah penipuan melalui panggilan telepon atau pesan dari nomor yang tidak dikenal. 

Fitur "Caller Identification" pada aplikasi ini berguna untuk mengenali nomor telepon yang tidak dikenal atau tidak tercatat di dalam daftar kontak pengguna. 

Jadi, ketika nomor yang tidak dikenal muncul dalam panggilan masuk, Getcontact akan memberikan label nama untuk nomor tersebut, meskipun pengguna belum pernah menyimpannya di daftar kontak.

Berikut cara menggunakan Getcontact untuk mengetahui nama atau tag nomor tak dikenal:

  1. Unduh aplikasi Getcontact melalui Play Store atau App Store. 
  2. Setelah terinstal, buka aplikasi Getcontact.
  3. Klik ‘Agree & Continue’ untuk menyetujui kebijakan layanan.
  4. Klik tombol Start Now untuk memulai proses.
  5. Daftar pada aplikasi dengan menggunakan nomor telepon Anda.
  6. Pilih 'Indonesia' pada formulir negara.
  7. Isi nomor telepon dengan kode negara dan klik Lanjutkan.
  8. Lakukan verifikasi akun melalui WhatsApp atau SMS.
  9. Buka aplikasi WhatsApp atau SMS Anda untuk melihat pesan verifikasi.
  10. Masukkan kode verifikasi 6 digit yang diterima dan klik 'Lanjutkan'.
  11. Setelah itu, masukkan nomor telepon Anda pada halaman utama dan klik 'Search'.
  12. Anda akan diarahkan ke halaman yang menampilkan nama kontak Anda di ponsel orang lain.
  13. Klik 'More Tag' untuk melihat lebih banyak nama kontak.
  14. Aplikasi ini juga dapat digunakan untuk melacak nama kontak orang lain.
Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Jika ada missed call, maka Anda bisa melihat di menu call history untuk mengetahui siapa yang menelpon. Jika nomor tidak dikenal atau spam, Anda bisa memberikan report atau memberikan tag yang nanti bisa diketahui oleh orang lain yang juga menggunakan Getcontact agar lebih aware.

Cara Cek Nomor Getcontact Tanpa Aplikasi

Selain lewat aplikasi, pengguna juga bisa cek nomor tidak dikenal tanpa aplikasi. Kini, Getcontact menyediakan fitur baru yakni cek nomor lewat browser. Sehingga pengguna bisa cek nomor tanpa harus instal aplikasi. 

Meski bisa cek nomor di Getcontact lewat browser, tapi pengguna tetap harus login di aplikasi untuk memindai barcode. Berikut adalah cara cek nomor tidak dikenal tanpa aplikasi. 

  1. Buka laman https://web.getcontact.com/ melalui browser di perangkat Anda
  2. Pindai Barcode atau Kode QR yang ada di browser dengan cara membuka aplikasi Getcontact di ponsel Anda.
  3. Login di Aplikasi Getcontact menggunakan nomor telepon yang telah terdaftar. 
  4. Akses Menu "Lainnya" untuk mengakses menu tambahan.
  5. Pilih "Getcontact Web”
  6. Pindai lagi Kode QR pada Layar PC
  7. Pada kolom pencarian nomor telepon tak dikenal, masukan nomor tidak dikenal yang ingin dicek. 
  8. Klik Ikon Pencarian dan tunggu  Getcontact menampilkan hasil pencarian.
  9. Setelah selesai, pilih "Keluar dari perangkat" dari aplikasi ponsel agar bisa keluar dari versi web GetContact. 

RIZKI DEWI

Pilihan Editor: Bisakah Melacak Nomor HP Lewat Google Maps? Ini Penjelasannya

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Begini Cara Mengaktifkan Fitur Batasi Penggunaan Smartphone di Android

2 jam lalu

Ilustrasi anak main ponsel pintar. (Shutterstock.com)
Begini Cara Mengaktifkan Fitur Batasi Penggunaan Smartphone di Android

Android menyediakan fitur yang bisa digunakan penggunanya untuk membatasi penggunaan smartphone dalam sehari agar tidak menjadi kecanduan.


Diperkirakan Dirilis Oktober, Ini 10 Fitur Menarik yang akan Hadir di Android 15

1 hari lalu

Logo Android. pinterest.com
Diperkirakan Dirilis Oktober, Ini 10 Fitur Menarik yang akan Hadir di Android 15

Belum ada tanggal rilis resmi untuk Android 15. Namun Google kemungkinan besar akan mengumumkan rilis stabilnya sekitar Oktober 2024.


Cara Mengetahui Nomor Asing Menggunakan Aplikasi GetContact

3 hari lalu

Simak cara hapus tag nama pribadi di Getcontact. Cara ini memungkinkan pengguna menghapus tag yang tidak sesuai atau tidak diinginkan. Foto: Canva
Cara Mengetahui Nomor Asing Menggunakan Aplikasi GetContact

GetContact adalah sebuah aplikasi yang diciptakan untuk membantu pengguna dalam mengidentifikasi nomor asing yang tidak dikenal.


Mengenal Jenis-jenis Spyware dan Cara Mencegahnya Menyusup ke Perangkat

4 hari lalu

Ilustrasi spyware. Shutterstock
Mengenal Jenis-jenis Spyware dan Cara Mencegahnya Menyusup ke Perangkat

Spyware dapat melekat pada sistem operasi perangkat dan dapat berjalan di latar belakang sebagai "program residen memori".


Instagram Rilis Empat Efek Baru untuk Fitur Stories, Berikut Keunikannya

4 hari lalu

Instagram Uji Coba Stiker
Instagram Rilis Empat Efek Baru untuk Fitur Stories, Berikut Keunikannya

Tak berhenti berinovasi, Instagram kembali menelurkan empat efek tambahan untuk fitur Stories.


Cara Login Akun Driver Maxim, Begini Tahapannya

4 hari lalu

Ojek online Maxim. Foto : Maxim
Cara Login Akun Driver Maxim, Begini Tahapannya

Login akun Maxim driver dapat dilakukan dengan mudah melalui aplikasi Taksee Driver


Ramai soal Efek Samping Langka AstraZeneca, Begini Cara Cek Jenis Vaksin Covid-19 yang Pernah Diterima

4 hari lalu

Vaksin Covid-19 AstraZeneca. REUTERS/Dado Ruvic
Ramai soal Efek Samping Langka AstraZeneca, Begini Cara Cek Jenis Vaksin Covid-19 yang Pernah Diterima

Pengecekan status dan jenis vaksin Covid-19 bisa dicek melalui aplikasi SatuSehat


3 Fitur Komentar Instagram yang Perlu Diketahui

7 hari lalu

Untuk meningkatkan engagement, Anda bisa menyematkan komentar di Instagram. Ketahui cara menyematkan komentar di Instagram berikut ini. Foto: Pexels
3 Fitur Komentar Instagram yang Perlu Diketahui

Tiga fitur komentar ini merupakan wujud instagram untuk menjadi aplikasi yang lebih ramah dan inklusif bagi penggunanya.


Twitch Meluncurkan Umpan Penemuan seperti TikTok

9 hari lalu

Twitch. Kredit: Variety
Twitch Meluncurkan Umpan Penemuan seperti TikTok

Twitch meluncurkan umpan penemuan baru yang mirip seperti TikTok untuk semua penggunanya


Seperti di Amerika, TikTok Bisa Dibatasi di Indonesia Jika Melanggar Kebijakan Ini

14 hari lalu

Ilustrasi TikTok. shutterstock.com
Seperti di Amerika, TikTok Bisa Dibatasi di Indonesia Jika Melanggar Kebijakan Ini

Kominfo mengaku telah mengatur regulasi terkait pelanggaran data pribadi oleh penyelenggara elektronik seperti TikTok.