Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Inilah 3 Karakteristik Kecanduan Gadget

image-gnews
Seorang pemain tim esports Rogue Warriors berlatih untuk permainan
Seorang pemain tim esports Rogue Warriors berlatih untuk permainan "Arena of Valor" di klubnya di Shanghai, Cina 3 September 2021. Cina telah melarang anak di bawah 18 tahun bermain video game selama lebih dari tiga jam seminggu sebagai upaya untuk menghentikan kecanduan game. REUTERS/Aly Song
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Gadget dan internet kini semakin dekat dengan kehidupan sehari-hari. Akibatnya, sebagian besar orang sudah mengalami kecanduan gadget, baik anak-anak maupun orang dewasa.

Kecanduan terjadi melibatkan perilaku atau mengonsumsi suatu zat karena merasakan imbalan dalam melakukannya. Seseorang yang mengalami kecanduan mengetahui perilaku atau zat tersebut berbahaya bagi dirinya, tetapi tidak dapat berhenti.

Dilansir dari Healthline, menurut studi pada 2012, seseorang mengalami kecanduan gadget jika menghabiskan waktu bermain untuk aktivitas yang tidak berhubungan dengan pekerjaan selama beberapa jam.

Kecanduan gadget adalah bentuk keterikatan terhadap ponsel atau smartphone yang berpotensi menjadi masalah sosial, seperti menarik diri dan mengalami gangguan kontrol impuls terhadap diri. Kecanduan gadget juga dapat diartikan sebagai keterikatan dengan ponsel disertai rendahnya kontrol dan berdampak negatif.

Dikutip dari publikasi ilmiah Uii.ac.id, kecanduan gadget memiliki tiga kriteria atau karakteristik tertentu. Adapun karakteristik kecanduan gadget sebagai berikut:

Karakteristik A

Karakteristik A menunjukkan seseorang mengalami periode penggunaan ponsel secara signifikan yang menyebabkan gangguan telah dialami selama tiga bulan dengan kriteria berikut:

  1. Berulang kali mengalami kegagalan menolak impuls untuk menggunakan ponsel;
  2. Withdrawal, yaitu kombinasi gejala fisik dan mental usai berhenti menggunakan atau mengurangi kegiatan yang membuat kecanduan, seperti tertulis dalam verywellmind;
  3. Penggunaan ponsel untuk jangka waktu lebih lama dari yang diinginkan;
  4. Keinginan terus-menerus atau usaha yang gagal mengurangi penggunaan ponsel;
  5. Waktu yang berlebihan dihabiskan untuk menggunakan atau berhenti memainkan ponsel; dan
  6. Melanjutkan menggunakan ponsel secara berlebihan, meskipun mengetahui pengetahuan tentang masalah fisik atau psikologis akibat kecanduan gadget.
Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Karakteristik B 

Berikut adalah karakteristik kecanduan gadget yang mengalami peningkatan dari karakteristik A:

  1. Penggunaan ponsel berlebihan mengakibatkan masalah fisik atau psikologis yang berulang;
  2. Penggunaan ponsel mengakibatkan gangguan hubungan sosial, prestasi sekolah, atau prestasi kerja;
  3. Penggunaan ponsel dalam situasi yang berbahaya secara fisik dan berdampak negatif, seperti ketika mengemudi atau menyeberang jalan; dan
  4. Penggunaan ponsel berlebihan menyebabkan gangguan subjektif secara signifikan atau memakan waktu lama.

Karakteristik C

Karakteristik ini kerap disebut kriteria pengecualian yang menunjukan perilaku kecanduan gadget tidak diperhitungkan dengan obsesif. Akibatnya, seseorang yang mengalami kecanduan gadget berpotensi memiliki gangguan kompulsif atau bipolar tipe I. Kecanduan gadget menjadi gangguan kontrol keinginan menggunakan ponsel dan ketidakmampuan untuk mengontrolnya sehingga mengalami cemas dan gangguan hubungan sosial.

Pilihan Editor: 8 Ciri-Ciri Orang Kecanduan Judi Slot yang Merugikan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Gubernur Kaltara Serahkan Bantuan Internet untuk Masyarakat Krayan

3 hari lalu

Gubernur Kalimantan Utara H. Zainal A. Paliwang (kedua kanan) berfoto bersama usai menyerahkan akses point Alfanet kepada masyarakat Krayan di Gedung Gadis, Senin, 23 September 2024. Dok. Pemprov Kalimantan Utara
Gubernur Kaltara Serahkan Bantuan Internet untuk Masyarakat Krayan

Program ini diharapkan dapat berkelanjutan dan menjadi contoh bagi daerah lain di Kaltara dalam hal pengembangan infrastruktur digital


6 Langkah Membantu Teman yang Kecanduan Sesuatu

3 hari lalu

Ilustrasi perempuan berbincang dengan temannya di luar ruangan. Foto: Pixabay/NickyPe
6 Langkah Membantu Teman yang Kecanduan Sesuatu

Pakar mengatakan teman dan keluarga berperan penting dalam proses pemulihan orang yang kecanduan sesuatu. Berikut hal-hal yang bisa dilakukan.


Kecanduan Film Porno dan Dampaknya pada Kesehatan Mental dan Hubungan

4 hari lalu

Ilustrasi menonton film panas atau dewasa. Pixabay
Kecanduan Film Porno dan Dampaknya pada Kesehatan Mental dan Hubungan

Terbiasa menonton film porno akan mengakibatkan kecanduan. Berikut dampak buruk kebiasaan menonton film porno yang patut diwaspadai.


Permainan Sudah Diatur dan Susah Menang, Jangan Sampai Kecanduan Judi Online

5 hari lalu

Ilustrasi judi online. Pixlr Ai
Permainan Sudah Diatur dan Susah Menang, Jangan Sampai Kecanduan Judi Online

Skema permainan judi online manipulatif sehingga mereka yang kecanduan judi bukan hanya tak akan menang tapi semakin terpuruk.


Kota Mana Saja yang Sudah Mendapatkan Jaringan 5G di Indonesia?

8 hari lalu

Telkomsel Dukung Gelaran WWF 2024_1-3: Telkomsel telah memastikan kesiapan infrastruktur terdepan untuk mendukung kenyamanan aktivitas komunikasi dan pengalaman digital seluruh perwakilan delegasi World Water Forum 2024 dengan mengoptimalkan kapasitas dan kualitas jaringan dari 4G hingga 5G di 344 site eksisting, serta menyiapkan infrastruktur tambahan berupa 8 BTS 4G/LTE dan 5 BTS 5G baru, memasang 7-unit Compact Mobile BTS (COMBAT), 13-unit BTS Easy Macro, dan 1 unit Massive MIMO.
Kota Mana Saja yang Sudah Mendapatkan Jaringan 5G di Indonesia?

Jaringan 5G di Indonesia sudah tersedia sejak 24 Mei 2021 lalu. Lalu, kota mana saja yang sudah tersedia jaringan ini?


Kenapa Hotspot iPhone Tidak Muncul? Ini 5 Penyebab dan Cara Mengatasinya

9 hari lalu

Hotspot iPhone. Foto: Canva
Kenapa Hotspot iPhone Tidak Muncul? Ini 5 Penyebab dan Cara Mengatasinya

Kenapa hotspot iPhone tidak muncul? Hal ini bisa disebabkan karena beberapa hal, seperti iOS yang belum diperbarui dan adanya masalah pada operator.


Cara Setting DNS Cloudflare di Android dengan Mudah

10 hari lalu

Cara Setting DNS Cloudflare. Foto: Canva
Cara Setting DNS Cloudflare di Android dengan Mudah

Ketahui cara setting DNS Cloudflare di Android dengan mudah. Dengan melakukan ini, maka koneksi internet bisa lebih baik.


Cara Mempercepat Koneksi Internet agar Streaming Lancar

12 hari lalu

Banyak orang yang mungkin mengeluhkan masalah WiFi terhubung, tetapi tidak ada koneksi internet, begini cara mengatasinya. Foto: Canva
Cara Mempercepat Koneksi Internet agar Streaming Lancar

Ketahui cara mempercepat koneksi internet dengan mudah, dari memperbarui firmware router hingga mengelola interferensi sinyal Wi-Fi.


Tips Cegah Masalah Mata Lelah

16 hari lalu

Ilustrasi - Efek peningkatan waktu menatap layar perangkat elektronik pada kesehatan mata. (ANTARA/Shutterstock/Fizkes)
Tips Cegah Masalah Mata Lelah

Beraktivitas di depan layar elektronik secara berlebihan membuat mata semakin cepat lelah. Simak tips cegah masalah mata lelah.


Daftar HP yang Tidak akan Dapat Pembaruan Android 15

17 hari lalu

Android 15.
Daftar HP yang Tidak akan Dapat Pembaruan Android 15

Tidak semua HP akan mendapatkan pembaruan Android 15. Berikut daftarnya.