Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cara Live Streaming Instagram Menggunakan PC

image-gnews
Ilustrasi Instagram. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration
Ilustrasi Instagram. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Live streaming telah menjadi salah satu fitur populer di Instagram, memungkinkan pengguna untuk terhubung secara real-time dengan audiens mereka. Namun, sebagian besar orang hanya mengenal fitur di media sosial ini melalui ponsel. Tidak banyak yang tahu bahwa live streaming juga bisa dilakukan melalui perangkat komputer atau PC dengan bantuan software streaming.

Dilansir dari about.instagram.com, Instagram menyediakan fitur bernama Live Producer yang memungkinkan Anda melakukan streaming langsung menggunakan perangkat lunak streaming seperti OBS, Streamlabs, dan lainnya.

Fitur ini memungkinkan Anda untuk melakukan streaming dengan kualitas lebih tinggi dan menggunakan berbagai peralatan tambahan. Dilansir dari streamlabs.com, berikut adalah panduan lengkap untuk melakukan live streaming Instagram dari PC.

  1. Buka software streaming pilihan Anda.
  2. Cari pengaturan streaming (stream settings). Lokasi pengaturan ini dapat berbeda tergantung pada software yang Anda gunakan.
  3. Pilih "Custom RTMP" sebagai platform streaming.
  4. Masuk ke instagram.com menggunakan browser di PC Anda.
  5. Klik ikon "Tambah Konten" dan pilih "Live Video".
  6. Tambahkan judul untuk live streaming Anda dan pilih "Publik" (Public) untuk menjangkau semua pengikut.
  7. Pada layar "Siaran Langsung" (Go Live), Anda akan melihat URL dan stream key unik. Catat informasi ini karena Anda akan membutuhkannya untuk menghubungkan software streaming.
  8. Kembali ke software streaming dan masukkan URL dan stream key yang didapatkan dari Instagram ke dalam pengaturan Custom RTMP.
  9. Sesuaikan pengaturan layout dan tampilan live streaming Anda di software streaming.
  10. Setelah semuanya siap, klik "Mulai Streaming" (Start Streaming) di software streaming.
  11. Ketika Anda selesai, klik “Akhiri video live” di Instagram. Pastikan untuk mengakhiri siaran di Live Producer sebelum menghentikan streaming di aplikasi streaming untuk memastikan video live berakhir dengan mulus.

Stream key akan berubah setiap kali Anda melakukan live stream. Jadi, Anda perlu mendapatkan kembali stream key baru dari halaman Live Producer setiap kali akan memulai siaran langsung.

Pilihan Editor: Instagram Rilis Fitur Baru Mirip MySpace, Ini Detailnya

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Cara Membuat dan Menggunakan Stiker di Instagram

9 jam lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Cara Membuat dan Menggunakan Stiker di Instagram

Ada beberapa jenis fitur stiker yang dapat dipilih di Instagram, di antaranya frames, reveal, dan cutouts. Berikut cara membuatnya.


Cara Membuat Grup di Instagram

11 jam lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Cara Membuat Grup di Instagram

Grup Instagram bisa membuat anggotanya mengirimi teks, foto, dan juga video dari ponsel masing-masing.


Cara Memposting Slide Foto di TikTok

15 jam lalu

Ilustrasi TikTok. shutterstock.com
Cara Memposting Slide Foto di TikTok

Fitur slide foto TikTok mendukung hingga 35 gambar dan bisa dikreasikan dengan berbagai fitur tambahan seperti musik, efek, teks, serta filter.


Ragam Makna Istilah "ACC" yang Sering Digunakan di Media Sosial

20 jam lalu

Ilustrasi wanita stalking media sosial. Freepik.com/Kamran Aydinov
Ragam Makna Istilah "ACC" yang Sering Digunakan di Media Sosial

Istilah ACC yang kerap digunakan di Tik Tok maupun media sosial lainnya awalnya adalah sebuah istilah slang dalam bahasa Inggris.


Paspampres Disorot Usai Anggotanya Diduga Pukul Pemuda Selfie dengan Jokowi, Berikut Sejumlah Kasus Paspampres

1 hari lalu

Pria yang diduga mengalami pemukulan oleh paspampres. Foto : X
Paspampres Disorot Usai Anggotanya Diduga Pukul Pemuda Selfie dengan Jokowi, Berikut Sejumlah Kasus Paspampres

Paspampres kembali dapat sorotan setelah anggotanya diduga memukul pemuda yang selfie dengan Jokowi. Ini sejumlah kasus yang melibatkan Paspampres.


Viral Perempuan ke Kampus Pakai Lingerie, Psikolog Singgung Etika Berbusana

2 hari lalu

Ilustrasi lingerie. shutterstock.com
Viral Perempuan ke Kampus Pakai Lingerie, Psikolog Singgung Etika Berbusana

Belum lama ini viral di medsos soal memakai lingerie ke lingkungan kampus. Psikolog sebut kesopanan dan etika berbusana.


Psikolog Minta Media Sosial Digunakan untuk Informasi Positif

2 hari lalu

Ilustrasi anak perempuan dan laki-laki melihat telepon pintar. (Unsplash/Tim Gouw)
Psikolog Minta Media Sosial Digunakan untuk Informasi Positif

Psikolog menyarankan media sosial sebaiknya digunakan untuk hal-hal yang menimbulkan dampak positif dan bukan konten negatif.


Cara Membuat GIF dari Video di WhatsApp

2 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. (knowitinfo.com)
Cara Membuat GIF dari Video di WhatsApp

Salah satu cara untuk membuat GIF di WhatsApp adalah dengan mengkonversi video menjadi GIF.


Psikolog Minta Orang Tua Bekali Anak dengan Panduan Gunakan Media Sosial

3 hari lalu

Ilustrasi anak-anak yang sedang membuka media sosial atau sosmed (Foto: Pexels)
Psikolog Minta Orang Tua Bekali Anak dengan Panduan Gunakan Media Sosial

Paparan konten negatif di media sosial bisa menimbulkan gangguan perkembangan sosial pada anak yang belum matang secara emosional.


Cara Membuat Saluran Siaran di Instagram

3 hari lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Cara Membuat Saluran Siaran di Instagram

Saluran siaran di Instagram berfungsi sebagai platform pengiriman pesan langsung satu ke banyak pengguna.