Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Top 3 Tekno Hari Ini: Gempa Sumenep dan Fitur Baru Facebook

image-gnews
Facebook menambah fitur Info Kandidat berisi informasi tentang caleg peserta Pemilu 2019. (Facebook.com)
Facebook menambah fitur Info Kandidat berisi informasi tentang caleg peserta Pemilu 2019. (Facebook.com)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Top 3 Tekno berita hari ini dimulai dari topik tentang gempa Sumenep. Gempa  kembali terjadi di wilayah Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur. Gempa Selasa malam, 2 April 2019, sekitar pukul 20:09 berkekuatan magnitudo 4,4.

Selain itu, Facebook meluncurkan fitur Info Kandidat untuk membantu masyarakat Indonesia mengenal lebih jauh para kandidat Pemilu dan program mereka jelang pemilihan umum 17 April. Juga, bersamaan dengan peluncuran Huawei P30 Series, Huawei juga meluncurkan perangkat wearable, jam tangan pintar penjelajah Huawei Watch GT.

Berikut tiga berita terpopuler di kanal Tekno:

1. Selasa Malam, di Sumenep Kembali Terjadi Gempa

Gempa kembali terjadi di wilayah Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur. Gempa Selasa malam, 2 April 2019, sekitar pukul 20:09 berkekuatan magnitudo 4,4.

Gempa berpusat di Laut Jawa tepatnya di 7,2 Lintang Selatan dan 114,56 Bujur Timur berjarak 78 km tenggara Sumenep, dengan kedalaman 16 km. BMKG menyatakan, gempa tidak menyebabkan tsunami.

Masyarakat di Pulau Raas dan Sapudi merasakan getaran dengan kekuatan II MMI. Selasa pagi sekitar pukul 08:22, juga terjadi gempa di dekat Sumenep dengan kekuatan M=5. Gempa berpusat di 7,24 LS dan 114,6 BT.

2. Facebook Luncurkan Info Kandidat, Fitur Mengenal Kandidat Pemilu

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Facebook meluncurkan fitur Info Kandidat untuk membantu masyarakat Indonesia mengenal lebih jauh para kandidat Pemilu dan program mereka jelang pemilihan umum 17 April. Fitur ini mampu membuat masyarakat membandingkan para kandidat, sehingga dapat membuat keputusan yang berdasar.

"Dalam video pendek, para kandidat akan dapat menyampaikan program dengan perkataan mereka sendiri, dan orang akan semakin memahami platform dan visinya. Fitur ini akan muncul pada Kabar Beranda untuk semua masyarakat Indonesia pada 2 April," ujar juru bicara Facebook, dalam keterangan, Selasa, 2 April 2019.

Pengguna dapat menemukan posisi para kandidat, mengunjungi Halaman Facebook mereka, dan menonton video para kandidat yang sedang memberikan pemaparan tentang topik tertentu. Para kandidat dapat membuat empat video berdurasi 20 detik untuk memperkenalkan diri mereka dan menjawab beberapa pertanyaan inti.

3. Huawei Kenalkan Jam Pintar Penjelajah Huawei Watch GT

Bersamaan dengan peluncuran Huawei P30 Series, Huawei juga meluncurkan perangkat wearable, jam tangan pintar penjelajah Huawei Watch GT. Smart watch ini dibekali dengan teknologi kecerdasan buatan (AI), konsumsi daya yang rendah, serta teknologi pendukung aktivitas outdoor yang canggih dan profesional.

Berdasarkan keterangan, Senin, 1 April 2019, nama Huawei Watch GT terinspirasi dari industri otomotif yang biasanya menambahkan label GT untuk mobil yang memiliki performa tinggi, tapi tetap tampil mewah sehingga memberikan kebanggaan tersendiri bagi penggunanya.

Di tengah perkembangan teknologi yang cepat dan peningkatan standar hidup, semakin banyak kalangan yang memiliki rasa ingin tahu yang tinggi, berpikiran terbuka, dan siap mengeksplorasi segala sesuatu yang memungkinkan. Para penjelajah urban ini selalu berusaha menerobos sekat-sekat tradisional dan punya antusiasme tinggi dalam memecahkan segala persoalan hidup mereka.

Selain tiga berita terpopuler di atas, Anda bisa membaca berita hari ini seputar sains dan teknologi hanya di kanal Tekno Tempo.co.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Info Gempa Terkini BMKG: Gorontalo Terguncang Tengah Malam, Bawean Kembali Bergetar

23 jam lalu

Peta pusat gempa Gorontalo. Foto : X
Info Gempa Terkini BMKG: Gorontalo Terguncang Tengah Malam, Bawean Kembali Bergetar

Gempa M5,3 mengguncang sebagian wilayah Provinsi Gorontalo tengah malam tadi.


Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

1 hari lalu

Ilustrasi Logo Meta. REUTERS/Dado Ruvic
Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

Chatbot Meta AI dapat melakukan sejumlah tugas seperti percakapan teks, memberi informasi terbaru dari internet, menghubungkan sumber, hingga menghasilkan gambar dari perintah teks.


Kementerian Luar Negeri Pastikan Tak Ada WNI Jadi Korban Gempa Susulan Taiwan

2 hari lalu

Foto yang dirilis The Central News Agency (CNA) menunjukkan bangunan runtuh pasca gempa berkekuatan magnitudo 7,4  di Hualien, Taiwan, 3 April 2024. Gempa berkekuatan magnitudo  7,4 melanda Taiwan pada pagi hari tanggal 03 April dengan pusat gempa 18 kilometer selatan Kota Hualien  pada kedalaman 34,8 km, menurut Survei Geologi Amerika Serikat (USGS).  EPA-EFE/KANTOR BERITA PUSAT
Kementerian Luar Negeri Pastikan Tak Ada WNI Jadi Korban Gempa Susulan Taiwan

Kementerian Luar Negeri mengatakan pihaknya bersama KDEI Taipei terus memantau dampak gempa susulan di Taiwan.


Taiwan Kembali Diguncang Gempa Puluhan Kali, yang Terkuat Hingga 6,3

2 hari lalu

Foto yang dirilis The Central News Agency (CNA) menunjukkan bangunan runtuh pasca gempa berkekuatan magnitudo 7,4 di Hualien, Taiwan, 3 April 2024. Gempa berkekuatan magnitudo 7,4  melanda Taiwan pada pagi hari tanggal 03 April dengan pusat gempa 18 kilometer selatan Kota Hualien  pada kedalaman 34,8 km, menurut Survei Geologi Amerika Serikat (USGS).  EPA-EFE/KANTOR BERITA PUSAT
Taiwan Kembali Diguncang Gempa Puluhan Kali, yang Terkuat Hingga 6,3

Taiwan digucang gempa hingga puluhan kali sejak Senin malam. guncangan yang terkuat hingga 6,3 magnitudo.


BMKG Sebut Gempa M5,1 Pacitan Tidak Merusak dan Berbahaya

3 hari lalu

Peta Gempa Pacitan, 22 April 2024. X.COM/BMKG
BMKG Sebut Gempa M5,1 Pacitan Tidak Merusak dan Berbahaya

Gempa dipicu oleh sesat aktif dasar laut.


Top 3 Tekno Berita Hari Ini: Publikasi Jurnal Ilmiah yang Harus Dicapai Dosen, Prakiraan Cuaca BMKG, Gempa Laut Selatan

3 hari lalu

Ilustrasi jurnal ilmiah. Shutterstock
Top 3 Tekno Berita Hari Ini: Publikasi Jurnal Ilmiah yang Harus Dicapai Dosen, Prakiraan Cuaca BMKG, Gempa Laut Selatan

Topik tentang dosen mendapat skor angka kredit untuk publikasi ilmiah dalam jurnal nasional menjadi berita terpopuler Top 3 Tekno Berita Hari Ini.


Gempa Getarkan Pacitan dan Banyak Wilayah Lain di Indonesia Sepanjang Hari Ini

3 hari lalu

Peta Gempa Pacitan, 22 April 2024. X.COM/BMKG
Gempa Getarkan Pacitan dan Banyak Wilayah Lain di Indonesia Sepanjang Hari Ini

Kebanyakan gempa memiliki Intensitas guncangan pada skala III MMI. Ada juga yang IV MMI. Simak data selengkapnya dari BMKG.


Gempa M4,9 di Laut Banda Mengguncang Maluku, Tidak Berpotensi Tsunami

3 hari lalu

Ilustrasi gempa bumi
Gempa M4,9 di Laut Banda Mengguncang Maluku, Tidak Berpotensi Tsunami

Gempa bumi yang terjadi merupakan jenis gempa bumi menengah akibat adanya aktivitas deformasi batuan dalam slab Lempeng Banda.


Info Terkini Gempa Laut Selatan M4,9 Guncang Pangandaran Sampai Bantul

4 hari lalu

Seismograf gempa bumi. ANTARA/Shutterstock/pri
Info Terkini Gempa Laut Selatan M4,9 Guncang Pangandaran Sampai Bantul

Guncangan kuat terasa di daerah Ciamis dan Pangandaran, Jawa Barat, dengan skala intensitas gempa III MMI.


Selain Tim Cook, Siapa Saja Bos Perusahaan Teknologi Dunia yang Pernah Bertemu Jokowi?

7 hari lalu

Bos Apple Tim Cook bertemu Presiden Jokowi di Istana Kepresidenan Jakarta, 17 April 2024. Foto: BPMI Setpres/Kris
Selain Tim Cook, Siapa Saja Bos Perusahaan Teknologi Dunia yang Pernah Bertemu Jokowi?

Selain CEO Apple Tim Cook, Jokowi tercatat beberapa kali pernah bertemu dengan bos-bos perusahaan dunia. Berikut daftarnya: