Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

ByteDance Berharap Cina Setujui Kesepakatan Bisnis TikTok dengan Oracle

Reporter

Editor

Erwin Prima

image-gnews
Logo TikTok terlihat di smartphone di depan logo ByteDance yang ditampilkan dalam ilustrasi yang diambil pada 27 November 2019. [REUTERS / Dado Ruvic / Illustration / File Photo]
Logo TikTok terlihat di smartphone di depan logo ByteDance yang ditampilkan dalam ilustrasi yang diambil pada 27 November 2019. [REUTERS / Dado Ruvic / Illustration / File Photo]
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - ByteDance menyatakan Cina perlu menyetujui kesepakatan bisnis TikTok dengan Oracle Corp di Amerika Serikat agar tidak kena blokir.

Dikutip dari Reuters, Jumat, 18 September 2020, Oracle sudah memasukkan proposal ke pemerintah AS agar mereka bisa menjadi mitra teknologi TikTok. Dalam proposal tersebut, TikTok Global akan berkantor di AS.

Presiden AS Donald Trump beberapa hari lalu mempertanyakan rencana ByteDance tetap memegang saham mayoritas di TikTok AS, dan dia tidak menyukai gagasan tersebut.

Trump akan memblokir TikTok di AS pada Minggu mendatang jika ByteDance tidak mematuhi aturan AS.

Media Cina, mengutip sumber dari perusahaan tersebut, melaporkan penjualan langsung operasional TikTok tidak dimasukkan dalam proposal ByteDance ke AS.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

ByteDance menolak memberi keterangan mengenai hal tersebut.

Reuters beberapa waktu lalu menuliskan kesepakatan dengan Oracle ini tidak mengharuskan ByteDance mengajukan izin ekspor ke otoritas Cina untuk algoritma TikTok.

ANTARA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ojol The Game, Menjajal "Misi Harian" Para Driver Ojek Online

20 jam lalu

Ojol The Game.
Ojol The Game, Menjajal "Misi Harian" Para Driver Ojek Online

Game Ojol The Game besutan CodeXplore kian viral di media sosial. Pemain merasakan susah senangnya menjadi seorang driver ojek online di perkotaan.


TikTok Makin Disukai sekaligus Tambah Dibenci di Amerika Serikat

1 hari lalu

Ilustrasi TikTok. shutterstock.com
TikTok Makin Disukai sekaligus Tambah Dibenci di Amerika Serikat

TikTok untuk kembali jadi objek perdebatan petinggi Amerika Serikat dan China setelah DPR AS meloloskan RUU pemblokirannya.


BMKG Bantah Video Viral di TikTok Sebut Gempa Megathrust Akan Lumpuhkan Jakarta

2 hari lalu

Kepala Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Dwikorita Karnawati. (BMKG)
BMKG Bantah Video Viral di TikTok Sebut Gempa Megathrust Akan Lumpuhkan Jakarta

Lumpuh yang dimaksud adalah terputusnya jaringan komunikasi yang disebabkan rusaknya berbagai infrastruktur komunikasi akibat gempa megathrust.


PM Albanese: Australia Tak Berencana Larang TikTok Seperti AS

4 hari lalu

Logo TikTok terlihat di smartphone di depan logo ByteDance yang ditampilkan dalam ilustrasi yang diambil pada 27 November 2019. [REUTERS / Dado Ruvic / Illustration / File Photo]
PM Albanese: Australia Tak Berencana Larang TikTok Seperti AS

PM Australia Anthony Albanese mengatakan pemerintahnya tidak berencana melarang platform media sosial TikTok seperti Amerika Serikat


DPR AS Sahkan Aturan yang Blokir TikTok

4 hari lalu

Logo TikTok terlihat di smartphone di depan logo ByteDance yang ditampilkan dalam ilustrasi yang diambil pada 27 November 2019. [REUTERS / Dado Ruvic / Illustration / File Photo]
DPR AS Sahkan Aturan yang Blokir TikTok

DPR AS mengesahkan RUU yang berpotensi melarang aplikasi TikTok di seluruh negeri.


Lagu MALIQ & D'Essentials Kita Bikin Romantis Viral, Simak Perjalanan Grup Musik Berusia 20 Tahun Ini

7 hari lalu

Maliq & D'Essentials. Foto: Instagram/@maliqmusic
Lagu MALIQ & D'Essentials Kita Bikin Romantis Viral, Simak Perjalanan Grup Musik Berusia 20 Tahun Ini

MALIQ & D'Essentials meluncurkan lagu terbaru berjudul Kita Bikin Romantis


Grup K-Pop TFN Bubar, Bertahan hanya 3 Tahun

8 hari lalu

Grup TFN. Instagram
Grup K-Pop TFN Bubar, Bertahan hanya 3 Tahun

Grup K-Pop TFN hanya bertahan 3 tahun di blantika industri musik Korea Selatan


Kemendag Pantau Progress Migrasi TikTok dan Tokopedia

10 hari lalu

Tiktok Tokopedia. TEMPO
Kemendag Pantau Progress Migrasi TikTok dan Tokopedia

Kementerian Perdagangan mengatakan masih memantau progress migrasi TikTok dan Tokopedia yang Maret 2024 ini harus selesai.


Tokopedia Soal Migrasi dengan TikTok: Proses Sudah Hampir Selesai

10 hari lalu

Ilustrasi TikTok dan Tokopedia. TEMPO/Tony Hartawan
Tokopedia Soal Migrasi dengan TikTok: Proses Sudah Hampir Selesai

Pihak Tokopedia mengklaim migrasi TikTok sudah hampir selesai. Dan penjualan aplikasi itu terutama menjelang Ramadan mengalami kenaikan.


Menteri Teten Tuding TikTok Belum Ikuti Aturan, GoTo: Check Out Sudah Lewat Tokopedia

11 hari lalu

Ilustrasi TikTok Shop. Google Play
Menteri Teten Tuding TikTok Belum Ikuti Aturan, GoTo: Check Out Sudah Lewat Tokopedia

Teten Masduki menuding TikTok masih melakukan jual beli melalui platform media sosialnya, namun GoTo menyatakan check out transaksi lewat Tokopedia