Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Segera Dirilis, Ponsel Huawei P50 Muncul di Acara HarmonyOS

image-gnews
Huawei P50. Kredit: The Verge
Huawei P50. Kredit: The Verge
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Dalam acara virtual HarmonyOS, Rabu, 2 Juni 2021, Huawei memamerkan smartphone andalannya seri P50 yang akan segera dirilis. Beberapa spesifikasi juga diumumkan, tapi tidak membicarakan harga atau tanggal rilisnya, tapi dari segi tampilan susunan kameranya yang menarik. 

Empat lensa kamera terlihat, bersama dengan dua lampu flash. Namun, sulit untuk mengatakan detail dari kameranya, termasuk jumlah megapiksel dan ukuran sensor. Foto yang beredar online menegaskan bahwa Huawei bekerja sama dengan Leica untuk optiknya.

Masih butuh untuk mengetahui detail apakah Huawei meningkatkan lensa telefoto periskopnya atau tidak dibanding generasi sebelumnya P40 Pro Plus.

Perusahaan mengklaim akan mengangkat fotografi seluler ke tingkat yang baru. Mengingat bahwa ukuran tonjolan kamera tampaknya telah meningkat dibandingkan dengan P40 Pro Plus—yang dianggap sebagai smartphone raja zoom—tampaknya masuk akal bahwa Huawei mungkin telah menjejalkan beberapa sensor dan lensa yang lebih besar di P50. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dari segi desain, CEO Huawei Consumer Business Group, Richard Yu, dalam acara virtual HarmonyOS itu menerangkan bahwa Huawei P50 akan memiliki desain yang ringan. Huawei P50 juga kemungkinan akan dikirimkan dengan sistem operasi baru HarmonyOS bawaan. Mengenai kapan akan dirilis, perusahaan mengatakan bahwa mereka berusaha mencari cara untuk membuat produk hebat ini tersedia untuk penggemar Huawei.

THE VERGE | GSM ARENA

Baca:
Kemitraan dengan Huawei Berakhir, Leica Bidik Xiaomi?

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Seri Redmi K70 dan K70 Pro Baru Saja Dirilis di Cina, Ini Spesifikasinya

1 hari lalu

Redmi K70 Pro (Redmi)
Seri Redmi K70 dan K70 Pro Baru Saja Dirilis di Cina, Ini Spesifikasinya

Hal yang jadi pembeda antara Redmi K70 dan K70 Pro adalah chipset dan setup kamera belakang.


Redmi K70E Baru Saja Dirilis di Cina, Kapan Masuk ke Indonesia?

1 hari lalu

Redmi K70 Pro (Redmi)
Redmi K70E Baru Saja Dirilis di Cina, Kapan Masuk ke Indonesia?

Redmi K70E disinyalir akan masuk pasar Indonesia dengan nama globalnya Poco X6 Pro.


15 Ponsel Android dengan Kamera 0,5x Ultrawide, Mulai Rp 1 Jutaan

2 hari lalu

Oppo A92. Kredit: GSM Arena
15 Ponsel Android dengan Kamera 0,5x Ultrawide, Mulai Rp 1 Jutaan

Daftar ponsel Android dengan kamera 0,5x ultrawide, antara lain Oppo A92, POCO M5s, Realme 9.


OnePlus 12 Catat Skor AnTuTu Tertinggi, Rilis 5 Desember di Cina

3 hari lalu

OnePlus 12 (GSM Arena)
OnePlus 12 Catat Skor AnTuTu Tertinggi, Rilis 5 Desember di Cina

OnePlus 12 menghasilkan skor keseluruhan 2.333.033 poin pada benchmark AnTuTu.


Realme GT5 Pro Akan Hadir dengan Snapdragon 8 Gen 3 dan Pengisi Daya Nirkabel 50W, Harga Rp 7,6 Juta

3 hari lalu

Realme GT5 Pro (Realme)
Realme GT5 Pro Akan Hadir dengan Snapdragon 8 Gen 3 dan Pengisi Daya Nirkabel 50W, Harga Rp 7,6 Juta

Realme GT5 Pro akan menjadi smartphone pertama perusahaan dengan pengisian daya nirkabel.


OnePlus Menjadi Ponsel Android Terlaris Selama Amazon Great Indian Festival

3 hari lalu

OnePlus Open (Gizmochina)
OnePlus Menjadi Ponsel Android Terlaris Selama Amazon Great Indian Festival

OnePlus Open 5G menjadi ponsel lipat dengan penjualan tertinggi di Amazon.in di segmen harga di atas Rp 18,6 juta.


Analis: Huawei P70 Art Gunakan Sensor Sony IMX989 1 Inci dan Lensa Hybrid Mirip iPhone 15 Pro Max

3 hari lalu

Huawei Mate 60 Pro+ (Gizmochina)
Analis: Huawei P70 Art Gunakan Sensor Sony IMX989 1 Inci dan Lensa Hybrid Mirip iPhone 15 Pro Max

Seri Huawei P70 dikabarkan akan meluncur pada Maret 2024


Tonjolkan Kemampuan AI-nya, Samsung Galaxy S24 akan Disebut AI Phone

4 hari lalu

Samsung Galaxy S24. Foto: Samsung
Tonjolkan Kemampuan AI-nya, Samsung Galaxy S24 akan Disebut AI Phone

Julukan Samsung Galaxy S24 itu berhubungan dengan langkah Samsung yang akan mendaftarkan merek dagang untuk ponsel AI Phone dan "AI Smartphone."


Bocoran Spesifikasi Kamera Redmi K70, K70 Pro, dan K70e

6 hari lalu

Redmi K70 Pro (Redmi)
Bocoran Spesifikasi Kamera Redmi K70, K70 Pro, dan K70e

Redmi akan mengumumkan beberapa produk pada 29 November 2023 di Cina.


Sering Muncul Iklan di Mesin Pencari? Berikut Cara Menghilangkan Iklan di Ponsel

7 hari lalu

Ilustrasi bermain ponsel / handphone / smartphone /gadget. Shutterstock
Sering Muncul Iklan di Mesin Pencari? Berikut Cara Menghilangkan Iklan di Ponsel

ada berbagai hambatan yang dapat mengganggu aktivitas browsing, seperti misalnya mengarungi mesin pencari, salah satunya adalah munculnya iklan pop-up