Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Berisik, Ini Cara Mematikan Alarm Meteran Listrik

Reporter

Editor

Nurhadi

image-gnews
Meteran Listrik prabayar buatan PT INTI. TEMPO/Seto Wardhana
Meteran Listrik prabayar buatan PT INTI. TEMPO/Seto Wardhana
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Gangguan yang sering dialami bagi pengguna token listrik prabayar yaitu alarm meteran listrik yang kerap kali bunyi ketika pulsa listrik akan habis. Walaupun fungsi alarm tersebut sangat berguna bagi pelanggan yang kerap lupa mengisi token listrik.

Bunyi alarm yang kian berisik ketika token listrik akan habis kerap mengganggu penggunanya. Sebab alarm tersebut akan bunyi sepanjang waktu dan dapat mengganggu penggunanya. Ketika alarm tersebut bunyi, kWh listrik sudah menunjukkan angka 25 kWh. Dengan arus listrik sebesar itu pengguna masih bisa menggunakan listrik dalam jangka waktu 2-3 hari.

Untuk mematikan alarm tersebut bisa menggunakan cara menekan 812 pada meteran listrik, lalu tekan Enter untuk mengkonfirmasinya. Namun, cara ini bisa dilakukan untuk merek meteran listrik tertentu, beberapa meteran listrik terkadang memiliki cara dan harus menekan tombol yang berbeda untuk mematikannya. Oleh sebab itu, pengguna wajib mengetahui panduan penggunaan meteran listrik yang dimiliki agar terhindar dari masalah tersebut.

Tidak hanya dimatikan, alarm pada meteran listrik juga bisa diatur waktu bunyinya sesuai yang diinginkan pengguna. Tidak perlu memanggil petugas PLN datang ke rumah, pengguna dapat menekan angka 456, setelah menunggu sebentar, pengguna dapat mengatur bunyi alarm sesuai kWh yang diinginkan.

Contohnya, ketika ingin membunyikan alarm ketika arus listrik berada di angka 10 kWh, pengguna dapat menekan tombol 456 lalu menekan angka 1 dan 0. Lebih lanjut, ketika ingin membunyikan alarm ketika arus listrik berada di angka 5 kWh, pengguna dapat menekan angka 456, setelah menunggu sebentar, pengguna dapat menekan angka 0 dan 5.

Namun, gangguan yang sering dialami oleh pengguna listrik prabayar tidak hanya itu saja. Kegagalan mengisi token listrik juga menjadi permasalahan yang acap kali meresahkan. Salah satu penyebab hal ini yaitu, KwH over limit. Jika KwH yang dimasukkan melebihi batas maksimal dalam sebulan, maka token PLN akan gagal saat dimasukkan. Oleh sebab itu, pengguna harus mengetahui batas pembelian token listrik dan juga menjadi cara untuk menghemat listrik.

Untuk mengatasi pengisian token gagal input, pengguna bisa menggunakan cara pergi ke meteran, lalu menekan tombol 00 dan enter. Hal ini bertujuan untuk me-reset meteran jika terjadi kesalahan input. Setelah menunggu beberapa saat setelah meteran me-reset, masukkan kembali nomor token PLN di meteran dan token tersebut akan terbaca.

GERIN RIO PRANATA

Baca juga: Token Listrik Gagal Terisi? Begini Penjelasannya

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kolaborasi PLN dan Huawei Kembangkan Joint Innovation Center

17 menit lalu

Kolaborasi PLN dan Huawei Kembangkan Joint Innovation Center

Kolaborasi Joint Innovation Center (JIC) dengan PT Huawei Tech Investment yang akan menjadi salah satu fondasi pengembangan teknologi ketenagalistrikan baru di bidang ICT.


Kawasan Mandalika Terlistriki Energi Hijau, Beli REC dari PLN

2 hari lalu

Mandalika Racing Series 2024 berlangsung di Sirkuit Mandalika. (Dok MGPA)
Kawasan Mandalika Terlistriki Energi Hijau, Beli REC dari PLN

PLN NTB meneken Perjanjian Jual Beli Sertifikat Energi Terbarukan dengan Kawasan Ekonomi Khusus Mandalika.


ITPLN Perpanjang Waktu Penerimaan Calon Mahasiswa

3 hari lalu

ITPLN Perpanjang Waktu Penerimaan Calon Mahasiswa

Institut Teknologi PLN (ITPLN) mengumumkan perpanjangan masa penerimaan mahasiswa baru tahun akademik 2024/2025 hingga 29 April 2024.


PLN Pulihkan Pasokan Listrik Pascaerupsi Gunung Ruang

3 hari lalu

PLN Pulihkan Pasokan Listrik Pascaerupsi Gunung Ruang

PT PLN (Persero) berhasil memulihkan pasokan listrik Pulau Tagulandang yang terdampak erupsi Gunung Ruang di Kabupaten Sitaro Sulawesi Utara


Tiket Proliga Bisa Dibeli di PLN Mobile

4 hari lalu

Tiket Proliga Bisa Dibeli di PLN Mobile

Kompetisi profesional kasta tertinggi di Indonesia yaitu PLN Mobile Proliga 2024 siap digelar mulai 25 April 2024. Untuk memudahkan pecinta voli yang ingin menonton langsung gelaran ini di lokasi pertandingan, tiket pertandingan dapat dibeli melalui aplikasi PLN Mobile.


PLN akan Tambah 2 Ribu SPKLU untuk Kendaraan Listrik

6 hari lalu

 Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) milik PLN di Gambir, Jakarta Pusat, Selasa, 21 November 2023. TEMPO/Erwan Hartawan
PLN akan Tambah 2 Ribu SPKLU untuk Kendaraan Listrik

PT PLN (Persero) akan menambah 2 ribu SPKLU untuk kendaraan listrik tahun ini.


Sering Lupa? Lakukan 5 Tips Berikut untuk Meningkatkan Daya Ingat

6 hari lalu

Ilustrasi orang lupa
Sering Lupa? Lakukan 5 Tips Berikut untuk Meningkatkan Daya Ingat

Dengan menerapkan tips-tips ini dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat meningkatkan daya ingat Anda dan mengurangi kecenderungan untuk lupa.


PLN Dukung Pengembangan Voli di Indonesia Lewat PLN Mobile Proliga 2024

6 hari lalu

PLN Dukung Pengembangan Voli di Indonesia Lewat PLN Mobile Proliga 2024

Perseroan berharap pelaksanaan liga voli profesional tersebut akan mampu mencetak atlet-atlet voli Indonesia berkelas dunia.


Nonton Liga Voli PLN Bisa Dapat Voucher Token Listrik

6 hari lalu

Sejumlah pevoli STIN BIN (kostum merah marun hitam) memblok smes dari pebola voli Lavani , Jorgen Gonzales (kostum putih hitam) pada pertandingan PLN Mobile Proliga 2023 putaran final four seri tiga, di Gor Sritex Arena Solo, Jawa Tengah, Minggu (12/3/2023) malam. ANTARA/Bambang Dwi Marwoto.
Nonton Liga Voli PLN Bisa Dapat Voucher Token Listrik

PT PLN (Persero) mendukung ajang kompetisi voli PLN Mobile Proliga 2024. Penonton bisa dapat voucher token listrik.


Perkuat Kolaborasi Kembangkan Ekosistem Kendaraan Listrik, PLN Dukung PEVS

6 hari lalu

Perkuat Kolaborasi Kembangkan Ekosistem Kendaraan Listrik, PLN Dukung PEVS

Guna memperkuat kolaborasi dalam mengembangkan ekosistem kendaraan listrik di tanah air, PT PLN (Persero) mendukung penyelenggaraan Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) 2024.