Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Aplikasi Zoom Bakal Punya Fitur Terjemahan Real Time untuk 12 Bahasa

image-gnews
Ilustrasi aplikasi Zoom. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration
Ilustrasi aplikasi Zoom. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Aplikasi video konferensi Zoom mengumumkan akan segera menambahkan fitur transkipsi dan terjemahan multi-language real time di platformnya. Fitur ini akan membantu mengurangi hambatan bahasa pengguna selama panggilan video.

“Fitur terjemahan langsung akan aktif dan berjalan tahun depan untuk 12 bahasa, termasuk sejumlah fitur baru,” ujar pihak Zoom dalam konferensi tahunan Zoomtopia, seperti dikutip Gadgets NDTV, Selasa, 14 September 2021.

Zoom akan menggunakan algoritma yang didukung kecerdasan buatan (AI) dan pembelajaran mesin (ML) untuk mentranskripsikan apa yang dikatakan pembicara ke dalam teks. Bahkan, Zoom berencana untuk memperluas transkripsi otomatis ke 30 bahasa.

Pengumuman fungsi terjemahan real time datang beberapa bulan setelah Zoom mengakuisisi perusahaan terjemahan Kites. Zoom membeli startup Jerman itu pada Juni 2021 dengan jumlah yang tidak diungkapkan.

Perubahan besar lainnya yang datang ke Zoom adalah mengenai fitur Whiteboard atau papan tulisnya. Fitur ini akan berfungsi sebagai kanvas digital dan memungkinkan karyawan jarak jauh dan di kantor untuk berinteraksi melalui papan tulis virtual.

Zoom mengatakan ini berfungsi untuk memungkinkan pengguna menggunakan Zoom Whiteboard dari berbagai perangkat. Dikatakan dalam unggahan blog, Zoom juga bekerja sama dengan Oculus dari Facebook untuk membangun integrasi Zoom Whiteboard dengan Oculus Horizons Workrooms.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Yang akan memungkinkan pengguna untuk mengakses dan membuat anotasi papan tulis dalam lingkungan realitas virtual,” kata Zoom.

Selain itu, perusahaan juga mengumumkan fitur baru yang disebut Hot Desking untuk memungkinkan karyawan memesan meja dan ruang di kantor mereka menggunakan peta interaktif. Fitur ini akan tersedia akhir tahun ini. 

Sementara dengan Zoom Rooms Smart Gallery, perusahaan juga berencana untuk mengatur ruang pertemuan dari semua ukuran dengan membuat umpan video individu dari peserta dalam ruangan. Zoom Widget, Zoom Phone, Zoom Chat's Huddle View, dan aplikasi Zoom adalah di antara banyak perubahan lain yang direncanakan Zoom.

GADGETS NDTV | GIZMOCHINA

Baca:
Zoom Escaper, Fitur yang Memungkinkan Anda Menghindari Rapat Zoom

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Apple Kebut Pengembangan AI Model Bahasa Besar untuk Iphone

2 jam lalu

Gambaran artistik iPhone 16 dan tombol Capture. Gsmarena.com
Apple Kebut Pengembangan AI Model Bahasa Besar untuk Iphone

Apple dikabarkan sedang mengembangkan sistem AI dengan model bahasa besar (LLM) untuk mengaktifkan fitur Device Generative AI di perangkatnya.


Konflik TikTok dengan AS Makin Panas: ByteDance Mau Jual?

12 jam lalu

Logo TikTok terlihat di smartphone di depan logo ByteDance yang ditampilkan dalam ilustrasi yang diambil pada 27 November 2019. [REUTERS / Dado Ruvic / Illustration / File Photo]
Konflik TikTok dengan AS Makin Panas: ByteDance Mau Jual?

Bagaimana nasib TikTok di AS pasca-konflik panas dan pengesahan RUU pemblokiran aplikasi muncul di sana?


Wanita Korsel Ditipu Elon Musk Palsu Lewat Deepfake, Rugi Rp 811 Juta

14 jam lalu

Elon Musk berencana menghapus judul dari artikel berita yang dibagikan di X (X/Kylie Robison)
Wanita Korsel Ditipu Elon Musk Palsu Lewat Deepfake, Rugi Rp 811 Juta

Elon Musk palsu menipu seorang wanita di Korea Selatan dengan menggunakan aplikasi deepfake. Bagaimana modusnya?


Psikolog Sebut Perlunya Orang Tua Terapkan Aturan Jelas Penggunaan Ponsel pada Anak

1 hari lalu

Ilustrasi anak main ponsel pintar. (Shutterstock.com)
Psikolog Sebut Perlunya Orang Tua Terapkan Aturan Jelas Penggunaan Ponsel pada Anak

Orang tua harus memiliki aturan yang jelas dan konsisten untuk mendisiplinkan penggunaan ponsel dan aplikasi pada anak.


Microsoft Rilis Phi-3 Mini, Model AI Kecil dengan Kemampuan Besar

1 hari lalu

Logo Microsoft terlihat di Los Angeles, California A.S. pada Selasa, 7 November 2017. (ANTARA/REUTERS/Lucy Nicholson/am.)
Microsoft Rilis Phi-3 Mini, Model AI Kecil dengan Kemampuan Besar

Microsoft luncurkan model bahasa AI kecil, Phi-3 Kemampuannya setara dengan teknologi pintar yang dilatih penuh.


Lowongan Kerja Tergerus AI, Pakar Unair: Pekerja Skill Rendah Semakin Tertekan

3 hari lalu

Ilustrasi Kecerdasan Buatan (Yandex)
Lowongan Kerja Tergerus AI, Pakar Unair: Pekerja Skill Rendah Semakin Tertekan

Pakar Unair mewanti-wanti regulator soal bahaya AI terhadap dunia kerja. AI bisa menyulitkan angkatan kerja baru, terutama yang memiliki skill rendah.


PT PundiKas Indonesia Bantah Telah Menjebak dan Meneror Nasabah karena Pinjol

3 hari lalu

Ilustrasi: Rio Ari Seno
PT PundiKas Indonesia Bantah Telah Menjebak dan Meneror Nasabah karena Pinjol

PT PundiKas Indonesia, layanan pinjaman dana online atau pinjol, membantah institusinya telah menjebak nasabah dengan mentransfer tanpa persetujuan.


WhatsApp Kembangkan Fitur Kelola Jadwal, Tidak Ada Lagi Alasan Lupa

3 hari lalu

Untuk mengunci percakapan pribadi dan bersifat rahasia, Anda bisa menggunakan fitur chat lock WhatsApp. Berikut manfaat dan cara menggunakannya. Foto: Canva
WhatsApp Kembangkan Fitur Kelola Jadwal, Tidak Ada Lagi Alasan Lupa

Fitur terbaru WhatsApp memudahkan pengguna untuk mengatur pengingat jadwal via grup.


Indonesia AirAsia Tebar Promo Tiket 20 Persen untuk 28 Rute Internasional, Tiket Bisa Dipesan Hari ini

4 hari lalu

Pesawat Airbus A320 milik maskapai AirAsia di Terminal 3, Bandara Soekarno-Hatta, Jakarta, Maret 2012. PT Indonesia AirAsia resmi mengoperasikan 17 unit pesawat Airbus A320 dan berencana mengoperasikan 34 unit Airbus A320 hingga 2015. Dok. TEMPO/Jacky Rachmansyah
Indonesia AirAsia Tebar Promo Tiket 20 Persen untuk 28 Rute Internasional, Tiket Bisa Dipesan Hari ini

Maskapai penerbangan berbiaya hemat Indonesia AirAsia menawarkan promo hemat 20 persen untuk pembelian tiket penerbangan di 28 rute internasional.


3 Cara Uninstall Aplikasi di Laptop untuk Windows 10

4 hari lalu

Menghapus atau uninstall aplikasi dapat meringankan beban sistem operasi laptop. Berikut cara uninstall aplikasi di laptop untuk Windows 10. Foto: Canva
3 Cara Uninstall Aplikasi di Laptop untuk Windows 10

Menghapus atau uninstall aplikasi dapat meringankan beban sistem operasi laptop. Berikut cara uninstall aplikasi di laptop untuk Windows 10.