Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tipe Golongan Darah dari Umum hingga Langka

Reporter

Editor

Bram Setiawan

image-gnews
Ilustrasi donor darah. ANTARA/Zabur Karuru
Ilustrasi donor darah. ANTARA/Zabur Karuru
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Golongan darah bersifat genetik. Anak yang memiliki golongan darah berbeda dengan kedua orang tuanya tergantung gen yang diwariskan. Mengutip Medical News Today ada beberapa kelompok golongan darah dari yang umum hingga langka.

Setiap orang memiliki golongan darah yang berlainan. Komposisi darah bervariasi antar individu. Perbedaan struktur itu yang membuat golongan darah seseorang.

Tipe golongan darah

1. Golongan A

Permukaan sel darah merah mengandung antigen A, dan plasma memiliki antibodi anti-B. Antibodi anti-B akan melawan sel darah yang mengandung antigen B.

2. Golongan B

Permukaan sel darah merah mengandung antigen B, dan plasma memiliki antibodi anti-A. Antibodi anti-A akan melawan sel darah yang mengandung antigen A.

3. Golongan AB

Sel darah merah memiliki antigen A dan B, tetapi plasma tidak mengandung antibodi anti-A atau anti-B. Individu dengan tipe AB dapat menerima semua golongan darah ABO.

4. Golongan O

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Plasma mengandung antibodi anti-A dan anti-B, tapi permukaan sel darah merah tidak mengandung antigen A atau B. Antigen ini tidak ada, seseorang dengan golongan darah ABO bisa menerima jenis darah ini.

Golongan darah langka

Merujuk National Library of Medicine golongan darah paling langka adalah Rh null. Tidak seperti golongan darah lainnya, orang dengan darah Rh null tidak memiliki antigen Rh (protein) sel darah merahnya.

Memiliki golongan darah yang langka sulit mendapat transfusi darah atau transplantasi organ. Itu juga yang menyebabkan masalah kesehatan lainnya. Selain golongan darah, seseorang juga bisa membawa faktor Rh sel darah merahnya.

Seseorang tanpa faktor Rh memiliki darah Rh-. Sedangkan seseorang dengan faktor Rh+, misalnya seseorang dengan darah AB dan faktor Rh memiliki darah AB+. Beberapa orang, termasuk mereka yang memiliki darah Rh null, kekurangan satu atau lebih antigen umum.

YOLANDA AGNE

Baca: Golongan Darah Terbentuk karena Faktor Genetik

Ikuti berita terkini dari Tempo di Google News, klik di sini.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Alasan Tak Boleh Minum Kopi dan Teh sebelum Tes Darah

13 hari lalu

ilustrasi tes darah (Pixabay.com)
Alasan Tak Boleh Minum Kopi dan Teh sebelum Tes Darah

Orang diminta tak minum kopi dan teh sebelum menjalani tes darah di laboratorium namun tetap boleh minum air putih karena tak mempengaruhi hasil.


Dokter Anak Sebut Risiko Menunda Imunisasi

52 hari lalu

Seorang anak mendapatkan imunisasi polio tahap kedua saat Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio 2024 di Kantor Desa Sumerta Kelod, Denpasar, Bali, Selasa 13 Agustus 2024. Pemerintah Kota Denpasar menyediakan sebanyak 896 pos untuk pelaksanaan Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio tahun 2024. ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo
Dokter Anak Sebut Risiko Menunda Imunisasi

Dokter anak mengatakan imunisasi merupakan prosedur penting untuk melindungi anak dari berbagai penyakit berbahaya sehingga tak baik ditunda.


Syarat buat yang Mau Transplantasi Hati agar Tak Ada Jual Beli Organ

27 Juli 2024

Ilustrasi Liver. Shutterstock
Syarat buat yang Mau Transplantasi Hati agar Tak Ada Jual Beli Organ

Berikut ragam syarat buat yang akan melakukan transplantasi hati, termasuk untuk menghindari jual beli organ.


Ubah Darah Jadi Gel, Pembalut dari Biopolimer Ini Anti-Bocor

19 Juli 2024

Ilustrasi pembalut. Freepik.com
Ubah Darah Jadi Gel, Pembalut dari Biopolimer Ini Anti-Bocor

Peneliti di Amerika menawarkan solusi pembalut menstruasi yang anti-bocor. Bisa kurangi risiko bocor yang bikin tak nyaman setiap perempuan.


Direktur UNRWA Gambarkan Situasi Mengerikan di Gaza: Rumah Sakit Dipenuhi Bau Darah

15 Juli 2024

Warga Palestina berkumpul di lokasi serangan udara Israel pada sebuah sekolah PBB yang menampung para pengungsi, di tengah konflik Israel-Hamas, di Nusairat di Jalur Gaza tengah, 14 Juli 2024. REUTERS/Ramadan Abed
Direktur UNRWA Gambarkan Situasi Mengerikan di Gaza: Rumah Sakit Dipenuhi Bau Darah

Scott Anderson, Direktur UNRWA di Gaza, mengunjungi sebuah rumah sakit di Khan Younis setelah menyusul serangan mematikan Israel di Al-Mawasi.


Tips Hindari Gigitan Nyamuk saat Kasus Demam Berdarah Naik

30 Juni 2024

Ilustrasi nyamuk (Pixabay.com)
Tips Hindari Gigitan Nyamuk saat Kasus Demam Berdarah Naik

Di tengah kenaikan kasus demam berdarah, gigitan nyamuk tentu harus diwaspadai. Pakar menjelaskan apa saja yang perlu dilakukan.


Larissa Chou Harus Transfusi Darah hingga 3 Kantong saat Melahirkan Anak Kedua

23 Juni 2024

Larissa Chou bersama sang putra setelah melahirkan anak keduanya dengan Ikram Rosadi pada Sabtu, 22 Juni 2024. Foto: Instagram/@larissachou
Larissa Chou Harus Transfusi Darah hingga 3 Kantong saat Melahirkan Anak Kedua

Larissa Chou melahirkan anak kedua yang diberi nama Alesha Alifa Habatillah Rosadi di Bandung. Suami dan putra pertamanya setia menemani.


Ragam Faktor Yang Membuat Nyamuk Pilih-pilih Mangsa

17 Juni 2024

Ilustrasi nyamuk. Pexels/Franklin Santillan
Ragam Faktor Yang Membuat Nyamuk Pilih-pilih Mangsa

Seseorang bisa lebih sering digigit nyamuk dibanding yang lain dan ternyata ada beberapa faktor penyebabnya. Berikut penjelasannya.


Hari Donor Darah Sedunia: Asal Muasal dan Ragam Kegiatan PMI

15 Juni 2024

Warga mendonorkan darah di kegiatan donor Darah pada bulan Ramadhan 1145 H di Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta Utara, Selasa, 26 Maret 2024. Palang Merah Indonesia (PMI) menargetkan 5000 kantong darah, untuk mendorong partisipasi lebih, panitia membagikan sembako bagi para pendonor sebagai apresiasi atas kontribusinya. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Hari Donor Darah Sedunia: Asal Muasal dan Ragam Kegiatan PMI

Secara umum PMI menilai salah satu fokus peringatan Hari Donor Darah Sedunia tahun ini yakni meningkatkan peran serta pemerintah.


Polisi Ungkap Kronologi Pelajar SMP yang Tewas Bersimbah Darah di Jalan Raya Sawangan Depok

14 Juni 2024

Ilustrasi tawuran. TEMPO/M. Iqbal Ichsan
Polisi Ungkap Kronologi Pelajar SMP yang Tewas Bersimbah Darah di Jalan Raya Sawangan Depok

Polisi jelaskan kronologi pelajar SMP yang tewas bersimbah darah di Jalan Raya Sawangan, Pancoran Mas, Depok, Kamis malam, 13 Juni 2024.