Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Gempa Magnitudo 4,9 Getarkan Maluku Tengah, Ada 2 Susulan

image-gnews
Seismograf gempa bumi. ANTARA/Shutterstock/pri
Seismograf gempa bumi. ANTARA/Shutterstock/pri
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika atau BMKG mencatat adanya gempa tektonik dengan parameter magnitudo 4,9 pada Rabu, 27 September 2023, pukul 23.15.20 WIB di wilayah Pantai Tenggara Seram bagian barat.

Kepala Pusat Gempabumi dan Tsunami BMKG Daryono menyatakan gempa bumi dangkal ini akibat adanya aktivitas sesar aktif. Gempa ini berlokasi di laut pada jarak 10 kilometer arah barat laut Maluku Tengah, Maluku pada kedalaman 10 kilometer.

Gempa bumi ini berdampak dan dirasakan di daerah Amahai dengan skala intensitas II-III MMI. Getaran dirasakan nyata dalam rumah. Terasa getaran seakan akan truk berlalu. 

Berdasarkan hasil pemodelan, gempa bumi ini tidak berpotensi tsunami. Selain itu, hingga pukul 23.40 WIB, hasil monitoring BMKG  menunjukkan adanya 2 aktivitas gempa bumi susulan dengan magnitudo 2,7 dan 2,5.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pilihan Editor: Rektor Unimed Bangga Kampusnya Tambah 19 Profesor, Nilai sebagai Prestasi Luar Biasa

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


BMKG Beri Peringatan Dini Hujan Sedang-Lebat di Seputaran Jakarta Hari Ini

3 jam lalu

Ilustrasi berkendara di musim hujan. (Foto: PT ADM)
BMKG Beri Peringatan Dini Hujan Sedang-Lebat di Seputaran Jakarta Hari Ini

Hujan sedang-lebat diprediksi akan membasahi wilayah sekitaran Jakarta pada hari ini, Rabu 29 November 2023.


Prakiraan Cuaca BMKG: Bibit Siklon 99W Picu Hujan Lebat, Perigee Berdampak Banjir Rob

3 jam lalu

Ilustrasi Siklon Tropis. bmkg.go.id
Prakiraan Cuaca BMKG: Bibit Siklon 99W Picu Hujan Lebat, Perigee Berdampak Banjir Rob

Dampak tidak langsung bibit siklon 99W adalah hujan sedang hingga lebat di Aceh dan Sumatra Utara.


BMKG: Ada Fenomena Madden Julian Oscillation, Waspada Cuaca Ekstrem hingga Sepekan ke Depan

1 hari lalu

Pohon tumbang menimpa sejumlah kios di Pasar Giwangan Kota Yogyakarta saat hujan lebat yang disertai petir dan angin kencang, Kamis sore 30 Maret 2023. Cuaca buruk hujan ekstrem itu dampak tak langsung dari Siklon Tropis Herman.  (Dok. BPBD Kota Yogyakarta)
BMKG: Ada Fenomena Madden Julian Oscillation, Waspada Cuaca Ekstrem hingga Sepekan ke Depan

BMKG mengingatkan masyarakat untuk waspada akan potensi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai petir dan angin kencang.


Peringatan Dini Hujan Hari Ini: di Jakarta Malam, di Bodebek Sejak Siang

1 hari lalu

Ilustrasi Ramalan Cuaca. fishershypnosis.com
Peringatan Dini Hujan Hari Ini: di Jakarta Malam, di Bodebek Sejak Siang

Berikut ini prediksi cuaca dan peringatan dini hujan hari ini untuk wilayah Jakarta dan sekitarnya dari BMKG.


Prediksi Cuaca Sepekan ini di Jawa Barat, Priangan Timur Jarang Hujan

1 hari lalu

Sejumlah petugas gabungan melakukan pencarian korban tanah longsor di Kampung Sirnasari RT 07/04, Kelurahan Empang, Kota Bogor, Jawa Barat, Rabu, 15 Maret 2023. Hujan deras pada Selasa malam mengakibatkan tebingan tanah setinggi 30 meter dan lebar 15 meter longsor dan menyebabkan dua warga meninggal, enam warga luka-luka, sementara empat warga lainnya masih dalam proses pencarian. ANTARA/Arif Firmansyah
Prediksi Cuaca Sepekan ini di Jawa Barat, Priangan Timur Jarang Hujan

Stasiun Kilmatologi BMKG Jawa Barat memprediksi hujan kategori sedang hingga lebat di sebagian wilayah pada sepekan ini, 27 November hingga 3 Desember 2023.


Ramai JIS Tergenang, Ini Penjelasan Soal Atap Stadion dan Hujan yang Turun

1 hari lalu

Layar menunjukkan informasi kick off pertandingan antara Timnas Argentina melawan Timnas Brasil U-17 ditunda di Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta, Jumat, 24 November 2023. Hujan deras yang mengguyur kawasan tersebut membuat beberapa titik area lapangan untuk pertandingan babak perempat final Piala Dunia U-17 tergenang air. Pertandingan yang seharusnya dilaksanakan pada pukul 19.00 WIB ditunda hingga pukul 19.30 WIB. Petugas berusaha untuk menghilangkan genangan agar tidak mengganggu jalannya permainan. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Ramai JIS Tergenang, Ini Penjelasan Soal Atap Stadion dan Hujan yang Turun

Ramai perbincangan perihal lapangan utama di Jakarta International Stadium (JIS) yang tergenang sebagian saat hujan mengguyur pada 24 November 2023.


Prakiraan Cuaca BMKG: Bibit Siklon 99W Picu Hujan Lebat dan Gelombang Tinggi, Siaga Aceh dan Kalbar

2 hari lalu

Ilustrasi Siklon Tropis. bmkg.go.id
Prakiraan Cuaca BMKG: Bibit Siklon 99W Picu Hujan Lebat dan Gelombang Tinggi, Siaga Aceh dan Kalbar

Potensi bibit siklon 99W untuk tumbuh menjadi siklon tropis dalam 24 jam ke depan berada dalam kategori rendah.


BMKG Sebut Wilayah Ini Berpotensi Hujan Lebat hingga 29 November

2 hari lalu

Ilustrasi hujan lebat yang terjadi di Yogyakarta. (FOTO ANTARA/Wahyu Putro A/ed/nz/pri.)
BMKG Sebut Wilayah Ini Berpotensi Hujan Lebat hingga 29 November

Simak penjelasan BMKG di sini.


Ramalan Cuaca Jabodetabek Hari Ini: Kalau Tidak Berawan, ya Hujan

2 hari lalu

Ilustrasi cuaca mendung berpotensi turun hujan. Kredit: ANTARA
Ramalan Cuaca Jabodetabek Hari Ini: Kalau Tidak Berawan, ya Hujan

Ramalan cuaca BMKG untuk wilayah Jabodetabek pada hari ini, Senin 27 November 2023, menyebutkan potensi hujan sudah akan hadir sejak pagi.


Peringatan Dini Cuaca: Potensi Hujan Petir Malam Ini di Jabodetabek

2 hari lalu

Warga berjalan sambil membawa payung saat hujan di kawasan Bundaran Hotel Indonesia, Jakarta, Senin, 1 November 2021. ANTARA/Akbar Nugroho Gumay
Peringatan Dini Cuaca: Potensi Hujan Petir Malam Ini di Jabodetabek

Badan Meteorogi Klimatologi dan Geofisika merilis perkiraan cuaca malam ini di sekitar Jakarta yang berpotensi hujan dan petir.