Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Spesifikasi Honor Watch 4 Pro yang Baru Rilis di Cina

image-gnews
Honor Watch 4 Pro. GSMArena
Honor Watch 4 Pro. GSMArena
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Honor Watch 4 Pro telah diluncurkan di Cina. Dikutip dari Gadgets Now, smartwatch ini juga ditenagai antarmuka MagicOS, sama seperti perangkat ponselnya. Watch 4 Pro versi premium dari Watch 4 yang diluncurkan pada Juli 2023.

Watch 4 Pro memiliki desain dial bulat dan bodi baja tahan karat. Watch 4 Pro akan tersedia dalam tiga warna, yakni dark green (kulit), brown (kulit), dan black (silikon).

Tentang Honor Watch 4 Pro

Watch 4 Pro memiliki layar AMOLED LTLTPO 1,5 inci. Layarnya mendukung lebih dari 6000 lebih tampilan jam bertema yang tersedia melalui aplikasi aplikasi Honor Health. Jam tangan ini dilengkapi dukungan e-SIM yang memungkinkan pengguna melakukan panggilan tanpa memerlukan ponsel. Perangkat wearable ini juga dilengkapi dengan GPS untuk routing dikutip dari GSM Arena.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Honor menggunakan sensor sensitivitas tinggi delapan saluran yang ditingkatkan. Modul transparansi tinggi jam tangan ini juga meningkatkan jumlah cahaya yang masuk sebesar 50 persen. Smartwatch ini diklaim memiliki masa pakai baterai hingga 10 hari dalam mode smart. Ini termasuk penggunaan jaringan LTE selama dua jam sehari dan hingga tiga hari dalam mode eSIM

Watch 4 Pro kompatibel dengan Android 9 atau lebih tinggi dan iOS 11 atau lebih tinggi. Untuk fitur kesehatan, jam tangan ini mendukung monitor detak jantung 24×7, SpO2, sleep, stress trackng. Smartwatch berbobot 50 gram ini dilengkapi ketahanan air 5 ATM.

Smartwatch ini tersedia untuk pre-order di China, dengan harga 1.599 yuan sekitar Rp3,4 juta) untuk strap silikon. Adapun 1.799 yuan sekitar Rp3,8 juta untuk strap kulit..

Pilihan Editor: Huawei Children's Watch 4 Pro dengan Kamera dan GPS Diluncurkan di Cina

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bumi Nanti akan Punya Waktu 25 Jam Sehari, Ini Penjelasan Ilmiahnya

28 hari lalu

Rotasi bumi
Bumi Nanti akan Punya Waktu 25 Jam Sehari, Ini Penjelasan Ilmiahnya

Para peneliti mengatakan, bumi memiliki 25 jam dalam sehari itu mungkin akan terjadi sekitar 200 juta tahun mendatang.


Casio Luncurkan Jam Edifice Bergaya Starlet Peringati 50 Tahun Tim Balap TOM'S

41 hari lalu

Casio meluncurkan jam tangan Edifice edisi terbatas untuk merayakan ulang tahun ke-50 tim balap ternama Jepang TOM'S. (Gizmochina)
Casio Luncurkan Jam Edifice Bergaya Starlet Peringati 50 Tahun Tim Balap TOM'S

Jam tangan Casio terinspirasi dari Toyota Starlet KP47 yang digunakan tim balap Jepang TOM'S.


Galaxy Watch Ultra dan Buds3 Jadi Mirip Produk Apple Bikin Marah Bos Besar Samsung

43 hari lalu

Samsung Galaxy Watch Ultra (kiri) vs Apple Watch Ultra (kanan). GSMArena
Galaxy Watch Ultra dan Buds3 Jadi Mirip Produk Apple Bikin Marah Bos Besar Samsung

Galaxy Watch, hingga bulan lalu, mempunyai desain bundar yang khas Samsung. Tapi bundarnya Galaxy Watch Ultra jelas sekali memasuki identitas Apple


7 Rekomendasi Smartwatch Huawei dengan Harga Terjangkau

5 Juli 2024

Rekomendasi smartwatch Huawei. Foto:Huawei
7 Rekomendasi Smartwatch Huawei dengan Harga Terjangkau

Berikut ini rekomendasi smartwatch Huawei yang bisa digunakan untuk memantau kesehatan Anda. Harganya cukup terjangkau, mulai dari 700 ribuan.


Belum Diumumkan, Samsung Galaxy Watch FE Muncul di Situs Resminya

8 Juni 2024

Bocoran Samsung Galaxy Watch FE (Gizmochina)
Belum Diumumkan, Samsung Galaxy Watch FE Muncul di Situs Resminya

Samsung Galaxy Watch FE tampaknya merupakan rebranding dari Galaxy Watch 4 yang berusia tiga tahun.


Fitur Kesehatan Apple Watch dan Kegunaannya dalam Memantau Kondisi Tubuh

30 Mei 2024

Ada banyak fitur kesehatan Apple Watch yang bisa Anda manfaatkan untuk memantau kondisi tubuh. Bahkan, Apple Watch bisa memantau siklus menstruasi. Foto: Canva
Fitur Kesehatan Apple Watch dan Kegunaannya dalam Memantau Kondisi Tubuh

Ada banyak fitur kesehatan Apple Watch yang bisa Anda manfaatkan untuk memantau kondisi tubuh. Bahkan, Apple Watch bisa memantau siklus menstruasi.


Xiaomi Meluncurkan Smartwatch Khusus Anak Mitu Children's Watch S1, Ini Fitur-fiturnya

30 Mei 2024

Aplikasi navigasi Google Maps pada smartwatch. Foto : Gsmarena
Xiaomi Meluncurkan Smartwatch Khusus Anak Mitu Children's Watch S1, Ini Fitur-fiturnya

Smartwatch ini memiliki lima sistem penentuan posisi satelit utama, yakni GPS, Beidou, GLONASS, GALILEO, dan QZSS.


Smartwatch Huawei Watch Fit 3 Dirilis di China, Ini Spesifikasinya

17 Mei 2024

Huawei Watch Fit 3 diperkenalkan di Jakarta, Senin, 13 Mei 2024. Jam tangan pintar ini direncanakan mulai dijual pekan depan di pasar Indonesia. TEMPO/Alif Ilham Fajriadi
Smartwatch Huawei Watch Fit 3 Dirilis di China, Ini Spesifikasinya

Smartwatch Huawei Watch Fit 3 menawarkan desain ramping, layar vibrant, dan beragam fitur kesehatan dan kebugaran.


5 Smartwatch yang Dilengkapi NFC, Bisa untuk Transaksi

2 Mei 2024

Berikut ini beberapa smartwatch yang ada NFC. Selain untuk memantau kesehatan, smartwatch ini juga bisa digunakan untuk transaksi. Foto: Canva
5 Smartwatch yang Dilengkapi NFC, Bisa untuk Transaksi

Berikut ini beberapa smartwatch yang ada NFC. Selain untuk memantau kesehatan, smartwatch ini juga bisa digunakan untuk transaksi.


Samsung Galaxy Watch 7 Dikabarkan Memiliki Sensor yang Bisa Memantau Gula Darah

28 April 2024

Samsung Galaxy Watch6 dan Galaxy Watch6 Classic. Foto: Samsung
Samsung Galaxy Watch 7 Dikabarkan Memiliki Sensor yang Bisa Memantau Gula Darah

Sebuah laporan terbaru dari Korea Selatan mengungkapkan fitur sensor kesehatan penting yang dapat dimiliki Samsung Galaxy Watch 7.