Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Apple Meluncurkan Aplikasi Kalkulator Native untuk iPad

image-gnews
Logo Apple di depan Apple di Lille, Prancis, 13 September 2023. REUTERS/Stephanie Lecocq/File Photo
Logo Apple di depan Apple di Lille, Prancis, 13 September 2023. REUTERS/Stephanie Lecocq/File Photo
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Apple mengumumkan aplikasi kalkulator bawaan untuk iPad sebagai bagian dari rilis iPadOS 18 terbaru di pembukaan Worldwide Developers Conference (WWDC) 2024 pada 10 Juni 2024.

Dikutip dari IGN, sejak iPad pertama kali diluncurkan pada 2010, Apple belum menyediakan aplikasi kalkulator bawaan. Pengguna harus menggunakan peramban web atau mengunduh aplikasi pihak ketiga untuk melakukan perhitungan.

Aplikasi Kalkulator Apple

Namun, kehadiran aplikasi Kalkulator di iPadOS 18 tak sekadar menawarkan fitur standar. Apple juga membekali aplikasi ini dengan fitur Math Notes.

Dikutip dari situs web Apple, Math Notes adalah fitur unggulan yang memungkinkan pengguna untuk menulis atau mengetik persamaan matematika dan melihatnya diselesaikan secara instan. Pengguna juga menetapkan nilai variabel ketika mempelajari konsep baru, menghitung anggaran, dan lainnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Fitur ini juga mendukung grafis, pengguna bisa menulis atau mengetik persamaan dan memasukkan grafik dengan satu ketukan. Pengguna bahkan bisa menambahkan beberapa persamaan  grafik yang sama untuk melihat bagaimana mereka saling berhubungan. Catatan matematis ini secara otomatis bisa diakses di aplikasi Notes dalam folder Math Notes baru.

Aplikasi kalkulator ini dirancang untuk memanfaatkan kemampuan iPad, termasuk dukungan penuh untuk Apple Pencil. Pengguna dengan mudah menulis ekspresi matematis langsung di layar dan mendapat hasilnya dengan cepat dan akurat.

Tampilan aplikasi Kalkulator di iPad menyerupai versi iPhone, namun tentunya memanfaatkan layar iPad yang lebih luas untuk menampilkan lebih banyak tombol dan kontrol. Kalkulator ini juga mendukung perubahan ukuran secara dinamis saat digunakan bersama aplikasi lain dalam mode Stage Manager, Split View, atau Slide Over. Dengan demikian, pengguna dapat menyesuaikan ukuran Kalkulator sesuai kebutuhan.

Pilihan Editor: Asisten Virtual Siri di iPhone Makin Terintegrasi, Begini Keunggulannya di iOS 18

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Asisten Suara Buatan Mahasiswa ITS Ini Bantu Mobilitas Tunanetra, Punya 4 Fitur Berbasis AI

2 jam lalu

Ilustrasi aplikasi Ainetra buatan mahasiswa ITS untuk membantu mobilitas para tunanetra (Dok. ITS News)
Asisten Suara Buatan Mahasiswa ITS Ini Bantu Mobilitas Tunanetra, Punya 4 Fitur Berbasis AI

Aplikasi bernama Ainetra ini memakai sistem voice user interface (VUI), serta realtime video to voice recognition. Berhasil menangkan Gemastik ke-17.


Apple Rilis iOS 18.2 Versi Beta, Tambah Fitur AI dan Integrasi dengan ChatGPT

21 jam lalu

iOS 18. Apple
Apple Rilis iOS 18.2 Versi Beta, Tambah Fitur AI dan Integrasi dengan ChatGPT

Apple resmi merilis iOS 18.2 Beta perdana yang menampilkan lebih banyak fitur AI dan integrasi dengan ChatGPT.


WhatsApp Perbaharui Sistem Pengelolaan Kontak, Simpan Nomor Tidak Wajib Lewat Ponsel

1 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration
WhatsApp Perbaharui Sistem Pengelolaan Kontak, Simpan Nomor Tidak Wajib Lewat Ponsel

Pengguna bisa menambah jumlah kontak hingga tidak terbatas pada gawai masing-masing. Nomor tidak perlu disimpan dulu di buku telepon ponsel.


Canva: Indonesia Pasar Ketiga Terbesar di Dunia

1 hari lalu

Head of Product Marketing Canva, Jen Thompson. Sumber: Canva
Canva: Indonesia Pasar Ketiga Terbesar di Dunia

Pengguna aplikasi desain grafis Canva di Indonesia didominasi dari kalangan di sekolah.


Canva Luncurkan Sejumlah Fitur Baru yang Didukung AI untuk Permudah Desain

2 hari lalu

Logo Canva. Google
Canva Luncurkan Sejumlah Fitur Baru yang Didukung AI untuk Permudah Desain

Fitur baru Canva didukung teknologi AI dari Leonardo.Ai.


Apple Dikabarkan Akan Rilis Vision Pro Versi Murah Tahun Depan

2 hari lalu

Apple Dikabarkan Akan Rilis Vision Pro Versi Murah Tahun Depan

Apple mengharapkan penjualan headset versi murah ini akan dua kali lipat lebih banyak dibandingkan Vision Pro.


Cara Mengetahui Apakah WhatsApp Anda Disadap atau Tidak

3 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Cara Mengetahui Apakah WhatsApp Anda Disadap atau Tidak

Berikut ini beberapa langkah sederhana untuk memastikan apakah WhatsApp Anda telah disadap.


BRIN Ajak Masyarakat Ikut Awasi Karhutla Gambut lewat Aplikasi Simocakap

3 hari lalu

Petugas TNI menyemprotkan air untuk memadamkan kebakaran lahan gambut di Desa Rimbo Panjang, Kabupaten Kampar, Riau, Selasa 9 Maret 2021. Satgas Karhutla Riau terus berupaya melakukan pemadaman kebakaran lahan yang masih terjadi di Provinsi Riau agar bencana kabut asap tidak kembali terulang. ANTARA FOTO/Rony Muharrman
BRIN Ajak Masyarakat Ikut Awasi Karhutla Gambut lewat Aplikasi Simocakap

Aplikasi Simocakap yang dikembangkan di Bengkalis, Riau, juga memuat informasi seputar cuaca dan titik api.


Mahasiswa ITS Rancang Aplikasi Pengatur Lalu Lintas Berbasis AI, Berikut 4 Fitur Uniknya

3 hari lalu

Ilustrasi fitur aplikasi SISRI buatan Mahasiswa ITS (Dok. ITS News)
Mahasiswa ITS Rancang Aplikasi Pengatur Lalu Lintas Berbasis AI, Berikut 4 Fitur Uniknya

Mahasiswa ITS mengembangkan sistem lalu lintas berbasis AI. Cara mengatasi kemacetan yang membuat Surabaya merugi Rp 12 triliun per tahun.


Belum Kantongi Sertifikat Tingkat Kandungan Dalam Negeri, iPhone 16 Belum Bisa Dijual di Indonesia

5 hari lalu

Seorang pria memegang Apple iPhone 16 Pro Max menjelang peluncuran penjualan smartphone seri iPhone 16 baru di Moskow, Rusia 20 September 2024. REUTERS/Evgenia Novozhenina
Belum Kantongi Sertifikat Tingkat Kandungan Dalam Negeri, iPhone 16 Belum Bisa Dijual di Indonesia

Mulai dari tidak memenuhi syarat investasi dan tidak perpanjang sertifikat TKDN, berikut alasan mengapa iPhone 16 tidak kunjung rilis di Indonesia.