Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Direct Message Twitter Bisa 10 Ribu Karakter  

image-gnews
Twitter dan TweetDeck.
Twitter dan TweetDeck.
Iklan

TEMPO.COSan Francisco - Jumlah karakter pada fitur Direct Message di situs jejaring sosial Twitter bakal segera ditingkatkan. Twitter dikabarkan hendak menghapus pembatasan 140 karakter mulai Juli mendatang. 

"Nantinya pengguna Twitter dapat menulis pesan hingga 10 ribu karakter," demikian ditulis situs Mashable, Sabtu, 13 Juni, 2015.

Awak Twitter membenarkan ihwal kabar tersebut. Namun belum terungkap secara spesifik kapan Direct Message tanpa pembatasan karakter bakal hadir.

Kebenaran kabar kehadiran Direct Message versi anyar itu juga diperkuat oleh pernyataan komunitas pengembang digital. Mereka mengumumkannya lewat akun resmi bernama @TwitterDev. "Pengumuman: Twitter menghapus pembatasan 140 karakter di Direct Message," cuit @TwitterDev.

Karakter yang tidak terbatas menjadi perubahan terbesar di Direct Message. Media sosial yang bermarkas di San Francisco ini sebelumnya hanya menambahkan fitur Group Message untuk berkirim pesan langsung kepada beberapa orang. Ada juga pengaturan untuk menerima pesan dari pengguna yang tidak masuk dalam lingkaran pertemanan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selain memperbarui Direct Message, Twitter tengah berfokus pada beberapa hal. Pertama, pengembangan aplikasi Persicope dan Vine. Kedua, peningkatan konten baik dari segi format maupun tampilan. Terakhir, memacu kecepatan akses.

"Kami ingin memastikan pengguna dapat mengakses Twitter dengan cepat dan stabil," kata Chief Executive Officer Twitter Dick Costolo di Jakarta, Maret lalu. Menurut Costolo, Twitter rutin meningkatkan kapasitas server di pusat data dan memperbarui perangkat lunak.

SATWIKA MOVEMENTI

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Fitur Komunitas Versi Baru, Cara Medsos X Tumbuhkan Jejaring Pencuit

36 menit lalu

Logo baru media sosial X, dahulu Twitter. REUTERS/Dado Ruvic
Fitur Komunitas Versi Baru, Cara Medsos X Tumbuhkan Jejaring Pencuit

X mendorong pertumbuhan jejaring pengguna melalui fitur Komunitas versi terbaru.


Elon Musk Paripurnakan Branding X.com, Sebagian Pengguna Pilih Tetap Sebut Twitter

14 jam lalu

Logo X.com. X/Elon Musk
Elon Musk Paripurnakan Branding X.com, Sebagian Pengguna Pilih Tetap Sebut Twitter

Langkah final dilakukan Elon Musk dengan mengarahkan semua pengguna Twitter.com ke domain baru, X.com, per Jumat lalu, 17 Mei 2024.


Daftar Kasus Viral yang Menyeret Bea Cukai, Terbaru: Alat Paralayang Milik Atlet Ditahan

2 hari lalu

Ilustrasi petugas bea cukai di bandara. Foto : Bea Cukai
Daftar Kasus Viral yang Menyeret Bea Cukai, Terbaru: Alat Paralayang Milik Atlet Ditahan

Direktorat Jenderal Bea Cukai Kemenkeu kembali terseret kasus saat menangani barang impor masyarakat. Berikut beberapa kasus viral tersebut.


Kereta Cepat Jakarta-Surabaya, Kisah Komikus Jepang Sindir Indonesia Lebih Pilih Cina 6 Tahun Lalu

23 hari lalu

Rute Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Bakal Diubah
Kereta Cepat Jakarta-Surabaya, Kisah Komikus Jepang Sindir Indonesia Lebih Pilih Cina 6 Tahun Lalu

Jauh sebelum wacana kereta cepat Jakarta-Surabaya, ada komikus yang pernah sindir Indonesia lebih pilih Cina dari pada Jepang.


PM Australia Sebut Elon Musk Miliarder Sombong Gara-gara Tolak Hapus Unggahan di X

26 hari lalu

CEO SpaceX dan Tesla, dan Pemilik Twitter, Elon Musk. REUTERS/Gonzalo Fuentes
PM Australia Sebut Elon Musk Miliarder Sombong Gara-gara Tolak Hapus Unggahan di X

Perdana Menteri Australia Anthony Albanese menyebut Elon Musk sebagai miliarder sombong karena tak mau menghapus unggahan di media sosial X.


Elon Musk Usulkan Biaya Langgan bagi Pengguna X Baru, Ini Alasannya

34 hari lalu

CEO SpaceX dan Tesla, dan Pemilik Twitter, Elon Musk. REUTERS/Gonzalo Fuentes
Elon Musk Usulkan Biaya Langgan bagi Pengguna X Baru, Ini Alasannya

Elon Musk, CEO platform media sosial X, pada Senin mengusulkan biaya langganan bagi pengguna baru


56 Siswa SMK Ini Jalani Program Backpacker dari Sekolahnya ke 20 Negara

46 hari lalu

Para siswa santri SMK Islamic Development Network (IDN) Boarding School berfoto di antara kegiatan program backpacker keliling ke-20 negara. Memulainya pada 16 Januari 2024, memasuki awal April ini mereka telah menyinggahi Pakistan, India, dan sampai di Arab Saudi. ISTIMEWA
56 Siswa SMK Ini Jalani Program Backpacker dari Sekolahnya ke 20 Negara

Selain mencari pengalaman dan ilmu di kampus-kampus tujuan, siswa santri ini juga membagikan ilmu dan pengetahuan di bidang teknologi informasi.


Cara Melihat Password Twitter atau X Secara Mudah

19 Maret 2024

Berikut cara melihat password Twitter atau X karena lupa dan cara mengubahnya secara mudah. Bisa melalui email atau SMS. Foto: Canva
Cara Melihat Password Twitter atau X Secara Mudah

Berikut cara melihat password Twitter atau X karena lupa dan cara mengubahnya secara mudah. Bisa melalui email atau SMS.


Fakultas Filsafat UGM Dalami Dugaan Kekerasan Seksual Mahasiswa dengan Korban 8 Orang

19 Maret 2024

Universitas Gadjah Mada (UGM) di Yogyakarta. (FOTO ANTARA)
Fakultas Filsafat UGM Dalami Dugaan Kekerasan Seksual Mahasiswa dengan Korban 8 Orang

Fakultas Filsafat UGM menunggu laporan dari para korban untuk penanganan yang lebih tepat dan cepat.


Cara Lihat Email dan Password Twitter yang Mudah Tanpa Ribet

18 Maret 2024

Ada beberapa cara lihat email dan password Twitter. Salah satunya adalah menggunakan fitur
Cara Lihat Email dan Password Twitter yang Mudah Tanpa Ribet

Ada beberapa cara lihat email dan password Twitter. Salah satunya adalah menggunakan fitur "Lupa Kata Sandi". Berikut ini beberapa cara lainnya.