Ponsel Google Pixel 9 Bakal Meluncur Lebih Dulu Ketimbang iPhone 16, Begini Spesifikasinya

Senin, 15 Juli 2024 00:05 WIB

Smartphone Google Pixel 7 Pro saat diluncurkan di wilayah Brooklyn, New York City, New York, AS, 6 Oktober 2022. Chip Tensor G2 memiliki kartu grafis (GPU) Mali-G710 MC10, yang disebut dapat meningkatkan pemrosesan Machine Learning (ML) sebesar 35 persen dibanding GPU Mali-G78 MP20 di chip Tensor tahun lalu. REUTERS/Roselle Chen

TEMPO.CO, Jakarta - Google memastikan smartphone teranyar besutannya, Pixel 9 Series, akan dirilis 13 Agustus 2024. Jadwal ini mendahului iPhone 16 yang baru akan diluncurkan September mendatang.

Menurut GSMArena, yang dikutip Ahad, 14 Juli 2024, Google biasanya menggelar acara peluncuran seri Pixel tahunannya pada Oktober. Pada 2024 ini jadwal rutin itu dipercepat dari biasanya.

Ihwal peluncuran Pixel 9 Series pada 13 Agustus itu disampaikan oleh Google lewat undangan resminya bertajuk Made by Google.

Google tidak menyatakan secara resmi perangkat apa saja yang bakal diluncurkan. Para analis teknologi global berspekulasi bahwa smartphone teranyar yang bakal meluncur itu tiga seri: Pixel 9, Pixel 9 Pro dan Pixel 9 Pro XL. Bocoran lain juga mengungkap kemungkinan Pixel 9 Pro Fold dan jam pintar Pixel Watch 3 akan ikut diperkenalkan ke publik.

Dikutip dari laporan PhoneArena, spesifikasi dan detail Google Pixel 9 Series belum banyak terungkap ke publik. Data yang dihimpun dari para pembocor didapatkan bahwa ponsel ini akan dibekali chip Google Tensor G4 berbekal RAM dan penyimpanan 8/128GB dan memori LPDDR5X.

Advertising
Advertising

Ponsel ini akan memiliki layar OLED berukuran 6,1 inci yang didukung refresh rate 120Hz, serta anti gores Corning Gorilla Glass Victus. Sedangkan untuk kameranya akan hadir dengan dua modul di bagian depan dan belakang, serta sistem operasi berbasis Android terbaru. Ponsel ini dipastikan akan mendukung jaringan 5G dan pengisian daya nirkabel yang kapasitasnya belum diungkap.

Pilihan Editor: WhatsApp Beta Versi Android Terbaru Hadirkan Fitur Transkripsi Pesan Suara, Apa Itu?

Berita terkait

6 Fitur Baru yang Hadir di iPhone 16

4 jam lalu

6 Fitur Baru yang Hadir di iPhone 16

Apple pun menyatakan iPhone 16 sudah dilengkapi dengan fitur-fitur baru yang bisa diandalkan.

Baca Selengkapnya

Cara Membatasi Komentar di Instagram

10 jam lalu

Cara Membatasi Komentar di Instagram

Instagram menawarkan langkah-langkah mudah untuk membatasi komentar melalui aplikasi di perangkat Android maupun iPhone.

Baca Selengkapnya

Tips agar Baterai HP iPhone Tetap Awet dan Tahan Lama

1 hari lalu

Tips agar Baterai HP iPhone Tetap Awet dan Tahan Lama

Berikut ini tips agar baterai iPhone awet dan tahan lama sehingga tak perlu ganti baterai iPhone. Anda bisa memanfaatkan fitur mode daya rendah.

Baca Selengkapnya

Cara Membuka Ponsel yang Lupa Kata Sandi

1 hari lalu

Cara Membuka Ponsel yang Lupa Kata Sandi

Selain mengatur ulang ponsel ke reset setelan pabrik, berikut cara mudah membuka ponsel yang lupa kata sandi.

Baca Selengkapnya

Cara Mengaktifkan Hotspot di iPhone dengan Mudah

6 hari lalu

Cara Mengaktifkan Hotspot di iPhone dengan Mudah

Ketahui cara mengaktifkan hotspot di iPhone. Cara ini bisa digunakan apabila tidak ada wifi atau koneksi internet yang tersedia.

Baca Selengkapnya

Cara Mengaktifkan NFC di iPhone Beserta Cara Menggunakannya

6 hari lalu

Cara Mengaktifkan NFC di iPhone Beserta Cara Menggunakannya

NFC memiliki banyak fungsi, salah satunya adalah bisa membaca kartu elektronik untuk pembayaran. Ini cara aktifkan NFC di iPhone.

Baca Selengkapnya

Google Keluarkan 4 Fitur Baru untuk Android, Ada Alert Sebelum Guncangan Gempa

7 hari lalu

Google Keluarkan 4 Fitur Baru untuk Android, Ada Alert Sebelum Guncangan Gempa

Google menggulirkan empat fitur baru untuk ponsel Android: TalkBack, Circle to Search, ....

Baca Selengkapnya

6 Perbedaan iPhone Inter dan iBox yang Perlu Diperhatikan Sebelum Membelinya

7 hari lalu

6 Perbedaan iPhone Inter dan iBox yang Perlu Diperhatikan Sebelum Membelinya

Ketahui perbedaan iPhone Inter dan iBox sebelum membelinya. iPhone internasional biasanya memiliki masalah dengan IMEI.

Baca Selengkapnya

3 Cara Memindahkan Chat WhatsApp ke HP Baru, Bisa untuk Android dan iPhone

7 hari lalu

3 Cara Memindahkan Chat WhatsApp ke HP Baru, Bisa untuk Android dan iPhone

Ketahui cara memindahkan chat WhatsApp ke HP baru dari HP lama. Cara ini bisa dilakukan untuk Android dan juga iPhone.

Baca Selengkapnya

Tangkal Rumor, iFixit Buktikan iPhone Terendam Air Sulit Diperbaiki dengan Audio Frekuensi Tinggi,

14 hari lalu

Tangkal Rumor, iFixit Buktikan iPhone Terendam Air Sulit Diperbaiki dengan Audio Frekuensi Tinggi,

Perbaikan iPhone terendam dengan skema audio belakangan beredar di media sosial. Setelah diuji, skema itu tak efektif.

Baca Selengkapnya