Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Masalah Antimonopoli dengan Spotify, Apple Bisa Didenda Rp 372 T

image-gnews
Logo Apple dan Spotify
Logo Apple dan Spotify
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Keluhan yang dibuat oleh streamer musik Spotify terhadap Apple akan diselidiki oleh Komisi Persaingan Uni Eropa, demikian dikabarkan Financial Times. Masalahnya adalah potongan 30 persen dari pendapatan yang dibebankan oleh Apple di App Store menggunakan sistem pembayarannya.

Dikutip laman phonearena, Ahad, 5 Mei 2019, Spotify menyebut hal itu Pajak Apple dan mengeluh bahwa itu memberikan pesaingnya, streamer Apple Music, keuntungan yang tidak adil. Keluhan awalnya diajukan pada Maret 2019. Meskipun Apple mengambil 30 persen dari Spotify dan layanan berlangganan musik lainnya, Apple tidak membebankan biaya pada aplikasi lain seperti Uber.

Jika Komisi Persaingan Uni Eropa mendukung Spotify, mereka dapat memaksa Apple untuk mengubah praktik bisnisnya dan mendenda Apple hingga 10 persen dari pendapatan global perusahaan. Dalam kasus tersebut, Apple bisa didenda dengan jumlah maksimal US$ 26,6 miliar atau setara dengan Rp 372 triliun.

Kemungkinan besar, Apple dan Kominsi Persaingan Uni Eropa akan melakukan penyelesaian dengan perusahaan, dan berjanji untuk mengakhiri apa yang disebut Pajak Apple.

Baik Apple Music dan Spotify, memiliki tarif berlangganan bulanan yang sama, dengan keduanya membebankan biaya US$ 9,99 setara dengan Rp 140 ribu per bulan untuk berlangganan individual. Sedangkan untuk keluarga hingga enam anggota dikenakan US$ 14,99 atau sekutar Rp 210 ribu per bulan, dan US$ 4,99 setara Rp 70 ribu per bulan untuk siswa yang diverifikasi.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Namun, karena potongan Apple 30 persen, di App Store Spotify membebankan biaya US$ 12,99 (setara Rp 182 ribu) per bulan untuk individu, US$ 16,99 (setara Rp 238 ribu) per bulan untuk keluarga dan US$ 7,99 (setara Rp 112 ribu) per bulan untuk siswa yang diverifikasi.

Tidak seperti Apple, Spotify memang memiliki tingkat layanan gratis yang didukung iklan, meskipun tidak memungkinkan pengguna untuk mengunduh musik atau memilih masing-masing lagu. 

Simak kabar terbaru tentang masalah Apple dan Spotify hanya di kanal Tekno Tempo.co

PHONE ARENA | 9TO5MAC | APPLEINSIDER 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Apple Kebut Pengembangan AI Model Bahasa Besar untuk Iphone

20 menit lalu

Gambaran artistik iPhone 16 dan tombol Capture. Gsmarena.com
Apple Kebut Pengembangan AI Model Bahasa Besar untuk Iphone

Apple dikabarkan sedang mengembangkan sistem AI dengan model bahasa besar (LLM) untuk mengaktifkan fitur Device Generative AI di perangkatnya.


Lauv Merilis Single Potential, Pembuka Era Baru Musiknya

23 jam lalu

Cover art single baru Lauv berjudul Potential. (dok. Secret Signals/AWAL)
Lauv Merilis Single Potential, Pembuka Era Baru Musiknya

Lauv mengatakan "Potential" awal dari bab selanjutnya dalam perjalanan karier musiknya


Taylor Swift Memecahkan Rekor Spotify hingga Penjualan Vinyl The Tortured Poets Department

1 hari lalu

Taylor Swift. Instagram.com/@taylorswift
Taylor Swift Memecahkan Rekor Spotify hingga Penjualan Vinyl The Tortured Poets Department

Seperti karya-karya Taylor Swift yang lain, album The Tortured Poets Department juga memecahkan beberapa rekor


Luhut: Kereta Cepat Jakarta-Surabaya hingga Insentif untuk Apple

3 hari lalu

Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan memberi sambutan saat acara penandatanganan dokumen transaksi pengambilalihan saham Divestasi PT Vale Indonesia Tbk. di Jakarta, Senin, 26 Februari 2024. TEMPO/Tony Hartawan
Luhut: Kereta Cepat Jakarta-Surabaya hingga Insentif untuk Apple

Luhut mengatakan Indonesia dan Cina telah sepakat untuk membentuk tim penggarapan proyek kereta cepat Jakarta-Surabaya


Cara Melihat Receiptify Spotify untuk Mengetahui Musik yang Sering Diputar

4 hari lalu

Belakangan ini sedang tren orang-orang yang membagikan receiptify Spotify ke media sosial. Ini cara melihat receiptify Spotifnya. Foto: Canva
Cara Melihat Receiptify Spotify untuk Mengetahui Musik yang Sering Diputar

Belakangan ini sedang tren orang-orang yang membagikan receiptify Spotify ke media sosial. Ini cara melihat receiptify Spotifnya.


Mirip Versi Pro Saat Ini, iPad Air 12,9 Inci Dikabarkan Bakal Memiliki Layar Mini-LED

4 hari lalu

Mirip Versi Pro Saat Ini, iPad Air 12,9 Inci Dikabarkan Bakal Memiliki Layar Mini-LED

iPad Air teranyar itu lebih unggul dibanding generasi sebelumnya yang masih memakai layar berpanel LCD.


Terpopuler: Jokowi Tawarkan Investasi IKN ke Apple dan Tony Blair, Erick Thohir Minta BUMN Batasi Pembelian Dolar

5 hari lalu

Bos Apple Tim Cook bertemu Presiden Jokowi di Istana Kepresidenan Jakarta, 17 April 2024. Foto: BPMI Setpres/Kris
Terpopuler: Jokowi Tawarkan Investasi IKN ke Apple dan Tony Blair, Erick Thohir Minta BUMN Batasi Pembelian Dolar

Terpopuler: Presiden Jokowi tawarkan investasi IKN ke Apple dan Tony Blair, Erick Thohir minta BUMN batasi pembelian dolar.


Album Baru Taylor Swift, Pencapaian dalam Spotify hingga Kolaborasi

5 hari lalu

Taylor Swift menerima penghargaan Album Vokal Pop Terbaik untuk Midnights dalam Grammy Awards Tahunan ke-66 di Los Angeles, California, AS, 4 Februari 2024. Tahun ini Taylor Swift meraih  Best Pop Vocal Album dan Album of The Year. Kemenangan tersebut pun mengantarkan Taylor sebagai penyanyi paling banyak mendapatkan penghargaan Album of the Year dari Grammy Awards. REUTERS/Mike Blake
Album Baru Taylor Swift, Pencapaian dalam Spotify hingga Kolaborasi

Taylor Swift baru saja merilis album terbaru The Tortured Poets Department pada Jumat 19 April 2024


Bos Apple Tim Cook Kunjungi Apple Developer Academy Binus di Tangerang

6 hari lalu

CEO Apple, Tim Cook (kiri) melambaikan tangan setibanya di  Apple Developer Academy di Green Office Park, BSD, Kabupaten Tangerang, Banten, Rabu 17 April 2024. Kunjungan tersebut dalam rangka rencana Apple membuat pengembangan (offset) tingkat komponen dalam negeri atau TKDN untuk produk-produk buatan Apple. ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal
Bos Apple Tim Cook Kunjungi Apple Developer Academy Binus di Tangerang

CEO Apple Tim Cook kunjungi Apple Developer Academy Binus di BSD City, Tangerang. Sudah memiliki 1.500 lulusan.


Luhut Siapkan Insentif untuk Investasi Apple, Ingin Tiru Thailand dan India

7 hari lalu

Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan memberi sambutan saat acara penandatanganan dokumen transaksi pengambilalihan saham Divestasi PT Vale Indonesia Tbk. di Jakarta, Senin, 26 Februari 2024. TEMPO/Tony Hartawan
Luhut Siapkan Insentif untuk Investasi Apple, Ingin Tiru Thailand dan India

Apple sudah berencana memproduksi iPhone di India dan MacBook di Thailand, guna melepas ketergantungan terhadap manufaktur Tiongkok.