Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Microsoft Tantang Pelajar ke Imagine Cup 2021, Berhadiah Rp 1 Miliar

image-gnews
Logo Microsoft terlihat saat berlangsungnya Pameran Impor Internasional China (China International Import Expo) yang ketiga di Shanghai, Cina, 5 November 2020. REUTERS/Aly Song
Logo Microsoft terlihat saat berlangsungnya Pameran Impor Internasional China (China International Import Expo) yang ketiga di Shanghai, Cina, 5 November 2020. REUTERS/Aly Song
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Microsoft menggelar kompetisi yang melibatkan para ahli teknologi muda dari seluruh dunia bernama Imagine Cup 2021. Tujuan digelarnya kompetisi tersebut adalah untuk mempromosikan adaptasi platform, memperluas akses pasar, dan mencari talenta terbaik.

Imagine Cup 2021 akan berfokus pada inovasi yang mengubah cara hidup manusia, tentang solusi dan aplikasi yang bisa menyelamatkan nyawa. Kompetisi ini menjadi wadah bagi tim setingkat pelajar untuk mengembangkan jawaban yang efektif dalam meningkatkan gaya hidup masyarakat, melalui ide-ide teknologi yang mereka ciptakan.

“Kami ingin melihat apa yang ingin diubah di dunia Anda, di komunitas Anda. Semua tergantung kalian. Kami memberikan platformnya dan ingin membawa ide-ide Anda ke panggung global,” ujar Pablo Veramendi, Direktur Global Imagine Cup, dalam keterangan tertulis, Rabu 11 November 2020.

Menurut Pablo, Imagine Cup telah memacu peluang ekonomi dan lapangan pekerjaan, dengan banyak inovator melihat karier mereka berubah setelah kompetisi. Bahkan, beberapa pemenang sebelumnya telah bekerja untuk Microsoft, memberikan inovasi mereka kembali ke pasar. 

Finalis Indonesia sebelumnya antara lain Tim Cimol, pemenang Imagine Cup Asia Tenggara 2017 untuk news hoax analyzer dan tim BeeHive Drones 2018 membuat sistem drone kooperatif untuk petani yang bisa diakses melalui aplikasi mobile (sekarang menjadi startup lokal).

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ada pula runner up Final Imagine Cup tahun lalu, Tulibot, pengembang alat yang menjembatani kesenjangan komunikasi bagi tuna rungu, dengan kaca mata dan sarung tangan pintar.

Pablo yang juga manajer program global Microsoft Learn Student Ambassador—program yang membantu para siswa belajar dan memimpin—menjelaskan dalam 19 tahun terakhir, lebih dari dua juta siswa dari 200 negara telah mengikuti kompetisi ini. “Sebagian besar aplikasi siswa ini menunjukkan proyek yang berharga dan berdampak positif dengan menggunakan teknologi Microsoft,” kata dia.

Baca juga:
Pulih Setelah Gangguan Sejam, YouTube: Kami Sudah Kembali

Pendaftaran Imagine Cup 2021 bagi para siswa sudah dibuka dengan bisa mengunjungi laman resmi imagine cup. Microfost menawarkan hadian utama uang tunai hingga US$ 75 ribu (setara Rp 1 miliar) dan juga akan mendapatkan sesi bimbingan khusus dengan para eksekutif utama Microsoft.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Gibran Ajak Perusahaan Sepatu Lokal Bantu Siswa Kurang Mampu

1 jam lalu

Wapres Terpilih Gibran Rakabuming Raka masih hadir di kantor Wali Kota Solo di Balai Kota Solo, Jawa Tengah, Kamis, 24 April 2024, usai penetapan oleh KPU kemarin. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Gibran Ajak Perusahaan Sepatu Lokal Bantu Siswa Kurang Mampu

Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka menggandeng perusahaan sepatu lokal membantu siswa kurang mampu dengan memberikan alas kaki sekolah.


Pelaku Perampasan Ponsel Pelajar SMP Di Depok Ditangkap, Sehari Beraksi Tiga Kali

4 jam lalu

Ilustrasi tahanan selesai menjalani hukuman atau bebas dari hukuman. Shutterstock
Pelaku Perampasan Ponsel Pelajar SMP Di Depok Ditangkap, Sehari Beraksi Tiga Kali

Polres Metro Depok membekuk dua pelaku perampasan ponsel yang melukai pelajar SMP di Jalan Anggrek 5 RT. 02/04, Pancoran Mas, Depok


Jumlah dan Jenis Senjata Iran yang Digunakan Saat Serang Israel

1 hari lalu

Peta serangan langsung Iran ke Israel pada 13 April 2024. X.com/@Iej
Jumlah dan Jenis Senjata Iran yang Digunakan Saat Serang Israel

Iran meluncurkan 320 hingga 350 senjata yang membawa bahan peledak seberat total 85 ton ke Israel pada Sabtu dinihari, 13 April 2024.


Microsoft Rilis Phi-3 Mini, Model AI Kecil dengan Kemampuan Besar

1 hari lalu

Logo Microsoft terlihat di Los Angeles, California A.S. pada Selasa, 7 November 2017. (ANTARA/REUTERS/Lucy Nicholson/am.)
Microsoft Rilis Phi-3 Mini, Model AI Kecil dengan Kemampuan Besar

Microsoft luncurkan model bahasa AI kecil, Phi-3 Kemampuannya setara dengan teknologi pintar yang dilatih penuh.


HP Pelajar SMP di Depok Dirampas Saat Pulang Sekolah, Korban Disabet Celurit

1 hari lalu

Ilustrasi penodongan atau perampokan dengan senjata tajam. Shutterstock
HP Pelajar SMP di Depok Dirampas Saat Pulang Sekolah, Korban Disabet Celurit

Pelajar SMP di Depok menjadi korban perampasan HP di Jalan Anggrek 5 RT. 02/04, Kelurahan Depok Jaya, Kecamatan Pancoran Mas, Depok.


150 Pelajar di Kabupaten Sukabumi Mendapatkan Beasiswa

1 hari lalu

150 Pelajar di Kabupaten Sukabumi Mendapatkan Beasiswa

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sukabumi memberikan beasiswa kepada 150 pelajar terbaik dari berbagai daerah di wilayahnya.


DANA Gandeng Microsoft untuk Meningkatkan Produktivitas Kerja Berbasis AI dengan GitHub Copilot

1 hari lalu

Developer DANA mempercepat proses coding dengan Github Copilot dan Copilot Chat (DANA-Microsoft)
DANA Gandeng Microsoft untuk Meningkatkan Produktivitas Kerja Berbasis AI dengan GitHub Copilot

Sejak Februari 2024, hampir 300 developer DANA telah menggunakan GitHub Copilot dalam pekerjaan sehari-hari


Presiden Ebrahim Raisi Janji Akan Balas Jika Diserang Israel

1 hari lalu

Presiden Iran Ebrahim Raisi berbicara dalam pertemuan dengan kabinet di Teheran, Iran, 8 Oktober 2023. Iran's Presidency/WANA (West Asia News Agency)/Handout via REUTERS
Presiden Ebrahim Raisi Janji Akan Balas Jika Diserang Israel

Ebrahim Raisi tidak akan diam jika negaranya diserang Israel, bahkan akan melakukan pemusnahan.


Wartawan Perang Semyon Yeryomin Dapat Penghargaan dari Moskow

2 hari lalu

Ilustrasi wartawan televisi. shutterstock.com
Wartawan Perang Semyon Yeryomin Dapat Penghargaan dari Moskow

Wartawan Semyon Yeryomin gugur akibat serangan drone Ukraina pada akhir pekan lalu. Dia mendapat penghargaan dari Moskow


Persenjataan Komplet Militer Iran, Punya Rudal Balistik hingga Drone Tempur

2 hari lalu

Militer Israel menunjukkan apa yang mereka katakan sebagai rudal balistik Iran yang mereka ambil dari Laut Mati setelah Iran meluncurkan drone dan rudal ke arah Israel, di pangkalan militer Julis, di Israel selatan 16 April 2024. REUTERS/Amir Cohen
Persenjataan Komplet Militer Iran, Punya Rudal Balistik hingga Drone Tempur

Iran belum memperlihat semua senjata tempur udaranya ketika membalas serangan Israel. Apa saja alat tempur canggih Iran?