Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Inilah Alasan Anjing Suka Mengikuti Pemiliknya

Reporter

Editor

Nurhadi

image-gnews
Anak-anak Palestina bermain dengan seekor anjing dalam sebuah pameran hewan peliharaan di Gaza City, 2 Juni 2021. Xinhua/Rizek Abdeljawad
Anak-anak Palestina bermain dengan seekor anjing dalam sebuah pameran hewan peliharaan di Gaza City, 2 Juni 2021. Xinhua/Rizek Abdeljawad
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Anjing dikenal sebagai hewan peliharaan yang setia. Ia termasuk hewan penurut dan suka sekali mengikuti pemiliknya kemana pun. Dilansir dari greatpetcare.com, inilah beberapa alasan mengapa anjing suka mengikuti pemiliknya:

1. Ingin makan atau jalan-jalan

Anjing mengingat rutinitas harian mereka dan apabila pemiliknya selalu memberi makan atau berjalan-jalan pada waktu yang sama, ia akan bersemangat saat itu dan kemungkinan akan mengikuti setiap gerakan Anda untuk menunggu rutinitasnya.

2. Menginginkan perhatian

Anjing akan sering mengikuti pemiliknya karena mereka ingin mendapatkan perhatian atau bentuk apresiasi lain sebagai imbalan atas tingkah imut mereka. Kebanyakan orang akan menganggap perilaku ini menawan. Namun perilaku yang berlebihan dapat mengganggu pemiliknya.

3. Sedang ketakutan

Banyak anjing yang takut dengan suara-suara tertentu, seperti kembang api atau badai petir. Mereka mungkin akan menempel pada induk peliharaan mereka selama waktu-waktu tersebut. Anjing melihat pemiliknya sebagai pelindung mereka dan tinggal di dekat pemilik mereka untuk membantu menenangkan mereka dan membuat mereka merasa aman.

4. Sedang bosan

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Jika anjing berbaring sepanjang hari tanpa melakukan sesuatu, ia mungkin lebih fokus pada pemiliknya dan cenderung mengikuti pemiliknya ke mana-mana. Terlebih lagi jika hal tersebut adalah satu-satunya aktivitas yang dapat mereka lakukan.

5. Ingin memberitahu sesuatu

Jika anjing Anda tiba-tiba mulai mengikuti Anda ke mana-mana, coba ikuti dia kembali dan lihat apakah dia mencoba membawa Anda ke suatu tempat, seperti ke luar untuk pergi ke kamar mandi atau ke mangkuk air kosong. Anjing Anda mungkin hanya mencoba membuat Anda agar memperhatikan sesuatu. Namun anjing yang mengikuti Anda ke mana-mana juga ingin memberitahu bahwa mereka sedang sakit.

6. Kecemasan akan perpisahan

Kecemasan akan perpisahan adalah gangguan perilaku yang sangat umum, dengan satu penelitian menemukan prevalensi 17 persen pada populasi anjing besar. Anjing dengan kecemasan perpisahan cenderung mengikuti induknya secara berlebihan dan merasa panik ketika ditinggalkan sendirian. 

VALMAI ALZENA KARLA 

Baca juga: Mengapa Kucing dan Anjing Sering Bertengkar?

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pemalu Hingga Takut Bentuk Kecemasan Sosial pada Anak, Ini Cara Atasinya

4 hari lalu

Ilustrasi anak pemalu. thrivingnow.com
Pemalu Hingga Takut Bentuk Kecemasan Sosial pada Anak, Ini Cara Atasinya

Kecemasan sosial pada anak bukan hanya sekadar berdampak menjadi pemalu, namun dapat menyebabkan anak merasa takut dan menghindari situasi sosial


Pakar Etiket Ingatkan Postur Tubuh yang Benar saat Makan di Restoran

18 hari lalu

Pakar etiket, William Henson. Instagram.com/@williamhansonetiquette
Pakar Etiket Ingatkan Postur Tubuh yang Benar saat Makan di Restoran

Pakar etiket mengingatkan untuk tidak membungkuk saat makan di restoran


Tempat Penitipan Hewan Peliharaan Laris Jelang Lebaran, Berapa Tarifnya?

18 hari lalu

Ilustrasi penitipan hewan. TEMPO/M Taufan Rengganis
Tempat Penitipan Hewan Peliharaan Laris Jelang Lebaran, Berapa Tarifnya?

Tempat penitipan hewan, terutama kucing dan anjing, banyak dimanfaatkan oleh masyarakat yang hendak mudik lebaran.


Teknik Pernapasan 4-7-8 untuk Meredakan Stres dan Kecemasan, Begini Caranya

18 hari lalu

Ilustrasi wanita berlatih yoga. shutterstock.com
Teknik Pernapasan 4-7-8 untuk Meredakan Stres dan Kecemasan, Begini Caranya

Berikut cara melakukan teknik pernapasan 4-7-8 untuk membantu meredakan stres dan mengurangi kecemasan. Bagaimana tahapannya?


3 Jenis Tes Kesehatan Mental

19 hari lalu

Ilustrasi pria konsultasi dengan Psikolog. shutterstock.com
3 Jenis Tes Kesehatan Mental

Jika kesehatan mental terganggu mempengaruhi kemampuan berpikir dan suasana hati yang berdampak terhadap perilaku


Perempuan Lebih Rentan Terserang Burnout, Berikut Saran Psikoterapis

20 hari lalu

Ilustrasi perempuan alami social burnout. Foto: Freepik.com/Jcomp
Perempuan Lebih Rentan Terserang Burnout, Berikut Saran Psikoterapis

Perempuan disebut lebih rentan terserang burnout. Psikoterapis membagi tips untuk meredakannya.


Penelitian Sebut Penyakit Autoimun Juga Memicu Depresi dan Kecemasan

24 hari lalu

Ilustrasi autoimun. Shutterstock
Penelitian Sebut Penyakit Autoimun Juga Memicu Depresi dan Kecemasan

Lebih dari 50 persen penderita penyakit autoimun juga mengalami depresi dan gangguan kecemasan. Berikut penjelasan peneliti.


Anjing Ini Kembali Bertemu Pemiliknya Usai Insiden Ketinggalan Pesawat dan Hilang di Bandara

26 hari lalu

Orang-orang berdiri di area tiket maskapai Alaska Airlines di Sea-Tac International Airport Jumat, 10 Agustus 2018, di SeaTac, Washington, AS.[AP Photo / Elaine Thompson]
Anjing Ini Kembali Bertemu Pemiliknya Usai Insiden Ketinggalan Pesawat dan Hilang di Bandara

Maskapai penerbangan menerbangkan kembali pemilik anjing yang hilang di bandara


Mengapa Banyak Orang Senang Nonton Film Horor?

27 hari lalu

Ilustrasi menonton film horor. Freepik.com
Mengapa Banyak Orang Senang Nonton Film Horor?

Bioskop yang menayangkan film horor masih terus diminati. Kenapa orang senang nonton film horor? Adakah manfaat bagi kesehatan?


Jembatan di Baltimore Ambruk Ditabrak Kapal, Psikolog Sebut Munculnya Gefirofobia. Apa Itu?

29 hari lalu

Pemandangan udara dari kapal kargo Dali yang menabrak Jembatan Francis Scott Key, menyebabkannya runtuh di Baltimore, Maryland, AS, 26 Maret 2024. Maryland National Guard/Handout via REUTERS
Jembatan di Baltimore Ambruk Ditabrak Kapal, Psikolog Sebut Munculnya Gefirofobia. Apa Itu?

Ambruknya Jembatan Francis Scott Key di Baltimore memunculkan gefirofobia atau fobia melintasi jembatan. Pakar sebut cara mengatasinya.