Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

10 SMA Terbaik se-Indonesia Berdasarkan Nilai UTBK 2021

Reporter

image-gnews
SMA Negeri 8 Jakarta gelar Education Fair Rajawali Emas pada 3 Oktober 2018
SMA Negeri 8 Jakarta gelar Education Fair Rajawali Emas pada 3 Oktober 2018
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi atau LTMPT Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Riset dan Teknologi  merilis daftar SMA terbaik di tahun ini. Peringkatan ini dilakukan berdasarkan nilai Ujian Tulis Berbasis Komputer atau UTBK di tahun 2020 dan 2021.

Daftar SMA terbaik ini ditentukan berdasarkan total nilai UTBK 2020 sebesar 50 persen dan UTBK 2021 sebesar 50 persen. Nilai UTBK pada 2021 dihitung menggunakan nilai tes potensi skolastik (TPS) 60 persen serta tes potensi akademik (TKA) 40 persen. Mengutip dari laman LTMPT, berikut 10 SMA terbaik berdasarkan nilai UTBK di tahun 2021.

1. MAN INSAN CENDEKIA SERPONG

Sekolah ini merupakan Madrasah Aliyah Negeri setingkat Sekolah Menengah Atas berasrama yang dibina oleh Kementerian Agama Republik Indonesia. Sekolah ini menerapkan prinsip pencapaian tertinggi dan mendalam, dan keseimbangan antara penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi dengan iman dan taqwa.

MAN Insan Cendekia menyeleksi secara ketat calon siswanya dengan mengadakan tes seleksi yang dilaksanakan di seluruh Indonesia. Sejak tahun 2010 semua siswanya mendapatkan beasiswa penuh. Beasiswa penuh ini berlaku hingga tahun 2016, kemudian setelah itu beasiswanya tidak lagi penuh semenjak menjamurnya MAN Insan Cendekia di seluruh Indonesia.

2. SMAN UNGGULAN M.H. THAMRIN

SMA ini merupakan salah satu dari SMA Negeri di DKI Jakarta dan satu-satunya sekolah Negeri yang memiliki gelar “Unggulan” sebagai nama panjangnya. SMA ini dibuka oleh Pemprov DKI Jakarta untuk anak-anak yang mempunyai kecerdasan diatas rata-rata dan IQ setara atau lebih dari 120. Sekolah ini berlokasi di bilangan Bambu Apus, Cipayung, Jakarta Timur.

SMA ini merupakan sekolah sains bersistem asrama yang menerapkan tiga kurikulum, yaitu Standar Isi (Kurikulum Nasional), Cambridge dan Olimpiade/Paralimpiade Sains. Penerimaan sekolah ini memiliki sistem PPDB sediri yang berbeda dengan sekolah Negeri yang lain dan melalui 3 tahap.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pelajar SMA di Arab Saudi Divonis 18 Tahun Penjara karena Beri Dukungan ke Tahanan Politik

8 hari lalu

ilustrasi penjara
Pelajar SMA di Arab Saudi Divonis 18 Tahun Penjara karena Beri Dukungan ke Tahanan Politik

Arab Saudi menjatuhkan hukuman penjara 18 tahun pada Manal al-Gafiri, perempuan pelajar SMA karena memberikan dukungan pada tahanan politik.


Pj Gubernur NTT Batalkan Aturan Viktor Laiskodat Sekolah Masuk Pukul 05.30, Begini Kilas Baliknya

10 hari lalu

Seorang guru sekolah menengah atas (SMA) memandu gerakan senam sebekum masuk kelas di SMA Negeri I Kupang, di Kota Kupang, NTT, Senin 6 Maret 2023. Pemerintah provinsi NTT merubah kebijakan jam masuk sekolah untuk SMA/SMK di Kota Kupang, dari semula 05.00 WITA menjadi 05.30 WITA dan pulang sekolah 10.30 WITA setelah banyaknya kritikan dan masukan dari masyarakat. ANTARA FOTO/Kornelis Kaha
Pj Gubernur NTT Batalkan Aturan Viktor Laiskodat Sekolah Masuk Pukul 05.30, Begini Kilas Baliknya

Pj Gubernur NTT Ayodhia Kalake batalkan aturan Viktor Laiskodat masuk sekolah di sejumlah SMA pukul 05.30. Ini kontroversi jam masuk sekolah itu.


DPRD DKI Ungkap 5 Wilayah Padat Penduduk di Jakarta Masih Kekurangan SMP dan SMA

17 hari lalu

Sejumlah siswa mengikuti kegiatan belajar di SMPN 242 Jakarta, Senin, 11 Juli 2022. Pemerintah memberlakukan Pemberlajaran Tatap Muka (PTM) 100 persen di sekolah pada tahun ajaran baru 2022/2023 pada masa PPKM level 1 di Jakarta. ANTARA/Indrianto Eko Suwarso
DPRD DKI Ungkap 5 Wilayah Padat Penduduk di Jakarta Masih Kekurangan SMP dan SMA

Anggota DPRD DKI Nurhasan mengungkap 5 wilayah padat penduduk di Jakarta yang kekurangan SMP dan SMA atau SMK.


Presiden Kyrgyzstan Mengklaim Bisa Melihat Masa Depan

29 hari lalu

Presiden Kyrgyzstan Sadyr Japarov. Sumber: Reuters
Presiden Kyrgyzstan Mengklaim Bisa Melihat Masa Depan

Presiden Kyrgyzstan mengklaim bisa melihat prospek masa depan negaranya beberapa puluh tahun ke depan.


Sosok Amadeo Yesa, Peraih Nilai UTBK 2023 Tertinggi se-Indonesia yang Masuk ITS

54 hari lalu

Amadeo Yesa, Maba ITS peraih nilai UTBK tertinggi di Indonesia
Sosok Amadeo Yesa, Peraih Nilai UTBK 2023 Tertinggi se-Indonesia yang Masuk ITS

Amadeo berhasil mendapatkan rerata nilai sebesar 827,94 di UTBK 2023.


Belum Genap 1 Bulan Tahun Ajaran Baru, FSGI Catat Ada 4 Kasus Perundungan

59 hari lalu

Ilustrasi anak mengalami bullying. Freepik.com/gpointstudio
Belum Genap 1 Bulan Tahun Ajaran Baru, FSGI Catat Ada 4 Kasus Perundungan

Korban dan pelaku perundungan tak hanya sesama siswa, juga menimpa guru.


9 SMA Swasta Terbaik di Jakarta Selatan Versi LTMPT

1 Agustus 2023

SMA Labschool Jakarta di Harvard Model United Nations 2023. Istimewa
9 SMA Swasta Terbaik di Jakarta Selatan Versi LTMPT

Daftar SMA swasta terbaik di Jakarta Selatan, di antaranya SMA Labschool Kebayoran dan SMAS (Kolese) Gonzaga.


Jajaran Dinas Pendidikan dan Kepala SMA/SMK di Jawa Timur Wajib Jadi Orang Tua Asuh

1 Agustus 2023

Ilustrasi siswa SMA. ANTARA
Jajaran Dinas Pendidikan dan Kepala SMA/SMK di Jawa Timur Wajib Jadi Orang Tua Asuh

Dari program ini, anak putus sekolah dan berasal dari keluarga tidak mampu yang diangkat oleh orang tua asuh bisa sekolah di tingkat SMA/SMK.


Syarat dan Biaya Masuk SMA Taruna Nusantara Magelang, Cek Info Terbarunya

31 Juli 2023

08-nas-TarunaNusantara
Syarat dan Biaya Masuk SMA Taruna Nusantara Magelang, Cek Info Terbarunya

Syarat masuk SMA Taruna Nusantara Magelang, antara lain memiliki nilai rata-rata rapor setiap mata pelajaran (pengetahuan) minimal 85


Rektor IPB Bangga Hampir 10 % Mahasiswa Barunya Ketua OSIS, Bibit Unggul

27 Juli 2023

Rektor Institut Pertanian Bogor (IPB), Arif Satria
Rektor IPB Bangga Hampir 10 % Mahasiswa Barunya Ketua OSIS, Bibit Unggul

Rektor IPB University bangga hampir 10 persen mahasiswa baru IPB University berlatar belakang ketua OSIS.