Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Top 3 Tekno Berita Kemarin: Babi Berjanggut Kalimantan, Kali Code Siaga La Nina

Reporter

image-gnews
Babi hutan di Desa Nanga Betung, Kapuas Hulu, Kalimantan Barat. (FOTO/PRCF INDONESIA)
Babi hutan di Desa Nanga Betung, Kapuas Hulu, Kalimantan Barat. (FOTO/PRCF INDONESIA)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -  Top 3 Tekno Berita Kemarin, Selasa 2 November 2021, dipuncaki artikel Top 3 Tekno Berita Senin. Didalamnya adalah, di antaranya, berita tentang temuan babi berjanggut di hutan desa yang masih terjaga di pedalaman Kalimantan Barat.

Berita terpopuler kedua hari ini datang dari artikel berjudul 'Cara Menghilangkan Status Online di Aplikasi WhatsApp'. Artikelnya membeberkan tujuh langkah yang dibutuhkan sebelum pengguna tak akan bisa melihat status online orang lain. 

Berita terpopuler ketiga adalah langkah-langlah BPBD Kota Yogyakarta mengantisipasi bencana akibat kehadiran La Nina di saat aktivitas Gunung Merapi juga belum berakhir. Fokus kepada sejumlah sungai besar yang seluruhnya dikelilingi permukiman padat penduduk, terutama Kali Code.

Berikut Top 3 Tekno Berita Hari Ini, Selasa 2 November 2021, selegkapnya,

1. Top 3 Tekno Berita Kemarin: Babi Berjanggut di Hutan Pedalaman Kalimantan

Top 3 Tekno Berita Kemarin, Senin 1 November 2021, dimulai dari informasi satwa yang masih ditemui di hutan desa di Kalimantan Barat. Bukan hanya orang utan, ada aneka ragam satwa di sana di antaranya adalah babi berjanggut.

Pohon raksasa, dengan diameter batang hingga sekitar tiga meter, di Hutan Hulu Tuung Desa Tanjung, Kecamatan Mentebah, Kapuas Hulu, Kalimantan Barat. Pohon seperti ini ditemukan dalam patroli tim pendamping hutan desa dalam pendataan pada Agustus 2021 (FOTO/DOK PRCF)

Berita terpopuler selanjutnya tentang fitur-fitur monetisasi di Facebook dan Instagram. Perusahaan induk kedua aplikasi media sosial itu, Meta, berkomitmen mengubah passion para kreator konten menjadi sebuah pekerjaan lewat kucuran investasi.

Lalu, artikel berita mengenai situasi terkini Covid-19 global. Rusia menjadi negara dengan angka kematian terparah di Eropa saat ini. Penambahan kasus baru hariannya juga masih terus meningkat, menciptakan rekor baru beberapa hari belakangan.

2. Cara Menghilangkan Status Online di Aplikasi WhatsApp

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Aplikasi WhatsApp sangat mudah dioperasikan untuk komunikasi teks. Aplikasi ini memiliki fitur-fitur canggih seperti sistem keamanan web dan desktop, fitur arsip, fitur obrolan grup baru, dan lain-lain yang mempermudah penggunanya.

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com

Aplikasi itu juga memiliki fitur menghilangkan status online agar penggunanya memiliki privasi. Bagaimana mengoperasikannya? Berikut 7 langkahnya untuk hasil akhir pengguna tidak akan dapat melihat status online orang lain.

3. La Nina dan Aktivitas Merapi, Yogya Siagakan 7 Titik EWS di Kali Code

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Yogyakarta mulai mempersiapkan kewaspadaan dini terhadap potensi bencana seiring naiknya intensitas curah hujan sepekan terakhir. Mereka fokus kepada sejumlah sungai besar yang seluruhnya dikelilingi permukiman padat penduduk, terutama Kali Code.

“Saat ini sudah ada 16 titik EWS (early warning system) di tepi sungai- sungai beraliran besar di Yogyakarta yang jadi pendeteksi dini potensi bencana, khususnya banjir,” kata Kepala Pelaksana BPBD Kota Yogyakarta Nur Hidayat, Senin 1 November 2021.

Perumahan warga bantaran Sungai Code terlihat dari jembatan Gondolayu Yogyakarta. TEMPO/Arif Wibowo

Hidayat mengatakan dari 16 titik EWS itu, sebaran alat paling banyak ditempatkan di Sungai Code yakni sebanyak tujuh titik. Sungai atau Kali Code yang membelah tengah Kota Yogyakarta merupakan penampung utama aliran Sungai Boyong yang berhulu di kaki Gunung Merapi.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Cara Buat Nada Dering WA Sebut Nama Tanpa Aplikasi Tambahan

1 hari lalu

WhatsApp kini memungkinkan penggunanya menggunakan 1 akun melalui 2 HP. Ini cara buka WhatsApp di 2 HP yang berbeda tanpa aplikasi tambahan. Foto: Canva
Cara Buat Nada Dering WA Sebut Nama Tanpa Aplikasi Tambahan

Nada dering WA bisa dicustom sesuai keinginan. Berikut cara buat nada dering WA sebut nama yang bisa Anda lakukan tanpa tambahan aplikasi.


Rayakan Hari Pendidikan Nasional Lewat 35 Link Twibbon Ini

1 hari lalu

Dua orang anak suku bajo membaca buku sambil menunggu perahu tumpangan untuk mengantarnya ke sekolah di Pulau Papan, Desa Kadoa, Tojo Una-Una, Sulawesi Tengah, (13/5). Anak suku Bajo hanya bersekolah hingga tingkatan SD karena tingkatan SMP harus menyeberang ke pulau lain dengan jarak yang lebih jauh. TEMPO/Fahmi Ali
Rayakan Hari Pendidikan Nasional Lewat 35 Link Twibbon Ini

35 Twibbon Hari Pendidikan Nasional, silakan download dan upload untuk merayakannya.


Cara Kirim Foto HD WhatsApp agar Kualitasnya Tidak Pecah

3 hari lalu

Uji terbatas chatbot Meta AI di versi terbaru aplikasi WhatsApp. Foto : Gsmarena
Cara Kirim Foto HD WhatsApp agar Kualitasnya Tidak Pecah

Berikut ini cara kirim foto HD WhatsApp untuk menjaga kualitas foto yang dikirimkan agar tidak pecah untuk keluarga, teman, hingga kerabat.


Cara Menyematkan Komentar di Postingan Instagram

3 hari lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Cara Menyematkan Komentar di Postingan Instagram

Sekarang pengguna dapat dengan mudah menyematkan komentar di Instagram untuk meningkatkan pengalaman berbagi dan berinteraksi dengan pengguna lainnya.


Threads Menguji Fitur Mengarsipkan Unggahan Otomatis

6 hari lalu

Threads. shutetrstock.com
Threads Menguji Fitur Mengarsipkan Unggahan Otomatis

Threads menguji fitur baru yang memungkinkan pengguna mengarsipkan unggahan secara manual maupun otomatis ketika diatur dalam jangka waktu tertentu


Begini Cara Membuat Video Singkat di Instagram Notes

8 hari lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Begini Cara Membuat Video Singkat di Instagram Notes

Selain teks dan emoji, pengguna dapat memposting video looping berdurasi dua detik yang hanya akan tayang selama 24 jam di Instagram Notes.


2 Cara Blur WhatsApp Web di Chrome untuk Menjaga Privasi Chat

8 hari lalu

Memori penyimpanan WhatsApp harus rutin dibersihkan agar kinerja aplikasi tidak lemot. Ini cara bersihkan penyimpanan WhatsApp. Foto: Canva
2 Cara Blur WhatsApp Web di Chrome untuk Menjaga Privasi Chat

Ada beberapa cara blur WhatsApp Web di Chrome agar chat rahasia Anda tidak dibaca orang lain. Berikut ini beberapa tata caranya.


3 Cara Mengembalikan Chat WhatsApp yang Terhapus atau Hilang

8 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
3 Cara Mengembalikan Chat WhatsApp yang Terhapus atau Hilang

Terkadang chat dihapus karena memori penuh, namun ada riwayat chat di WhatsApp yang tiba-tiba dibutuhkan. Begini cara mengembalikannya.


Resmi Diluncurkan di China, Ini 5 Fitur Utama Samsung Galaxy C55

8 hari lalu

Samsung Galaxy M55 5G (Fonearena)
Resmi Diluncurkan di China, Ini 5 Fitur Utama Samsung Galaxy C55

Galaxy C55 5G menjadi ponsel pertama Samsung yang menampilkan sampul belakang kulit vegan premium yang dihiasi dengan desain jahitan.


Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

8 hari lalu

Ilustrasi Logo Meta. REUTERS/Dado Ruvic
Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

Chatbot Meta AI dapat melakukan sejumlah tugas seperti percakapan teks, memberi informasi terbaru dari internet, menghubungkan sumber, hingga menghasilkan gambar dari perintah teks.