Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Oppo A95 Jadi Hadiah Pemain Terbaik Piala AFF 2020, Ini Spesifikasinya

image-gnews
Oppo A95. (Oppo)
Oppo A95. (Oppo)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Menjadi salah satu sponsor dalam turnamen sepak bola AFF Cup 2020, perusahaan teknologi Oppo memberikan satu unit ponsel Oppo A95 di setiap pertandingannya untuk pemain terbaik atau Man Of The Mach.

Lalu, apa keunggulan Oppo A95 itu? Ponsel ini dirilis di Indonesia pada November 2021. Oppo membekali ponsel dengan layar berukuran 6,43 inci FDH+ dan sudah memiliki sertifikasi IPX4 yang memungkinkan ponsel terlindungi dari cipratan air dan debu. Layarnya juga sudah ditanam sensor sidik jari.

Oppo A95 hadir dengan chip Qualcomm Snapdragon 662, yang didampingi dengan kapasitas RAM 8 GB dan ruang penyimpanan internal 128 GB. Menariknya Oppo juga menghadikan fitur RAM Expansion yang memungkinkan pengguna menambah kapasitas RAM-nya dengan pilihan mulai dari 2 GB, 3 GB, dan 5 GB, sehingga mampu memberikan opsi perluasan RAM 8 GB menjadi total 13 GB.

Ponsel yang dibanderol seharga Rp 3,999 juta itu dipasang tiga kamera belakang yakni lensa utama 48 MP, depth 2 MP, dan macro 2 MP, serta di depan menggunakan 16 MP. Oppo juga sudah membekali kameranya dengan fitur Steady Video yang memungkinkan pengguna merekam video yang stabil.

Oppo A95 menyertakan baterai berkapasitas 5.000 mAh juga yang dilengkapi pengisian daya cepat 33W. Teknologi pengisian daya smartphone ini diklaim dapat mengisi penuh perangkat dalam waktu 72 menit.

Oppo A95 ini termasuk ke dalam smartphone mid-range yang memiliki banyak saingan di pasar. Salah satunya Samsung Galaxy M52 5G dengan memiliki spesifikasi yang tak jauh berbeda dengan Oppo A95. Hanya saja, Samsung memasang ponsel dengan chip yang sedikit lebih canggih, Snapdragon 778G.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Jika Oppo menghadirkan fitur RAM Expansion, Samsung juga membekali ponselnya dengan fitur serupa, hanya saja namanya RAM Plus, yaitu alokasi tambahan RAM hingga 4GB dari ROM yang tersedia. Galaxy M52 5G ditunjang dengan kapasitas RAM 8 GB dan memori internal 128 GB.

Layar Galaxy M52 juta lebih lebar, ukurannya 6,7 inci dengan panel Super AMOLED resolusi FHD+. Soal kamera dipasang tiga di belakang, lensa utama 64MP, ultra-wide 12 MP dan makro 2MP, sedang di depan ada 32 MP. Samsung memberikan kapasitas sebesar 5.000mAh, yang mendukung pengisian daya cepat 25W. Samsung menjual ponsel ini senilai Rp 5,399 juta.

Oppo A95 juta akan bersaing dengan Vivo Y51 yang dirilis akhir tahu lalu. Vivo Y51 yang memiliki kapasitas memori yang besar, RAM 8 GB dan ruang penyimpanan 128 GB, serta bisa diperluas dengan microSD 1 TB. Ditenagai chip Snapdragon 665 plus Qualcomm, posel ini dibekali baterai 5.000 mAh yang didukung pengisian daya cepat 18W FastCharge—diklaim mampu mengisi daya hingga 70 persen hanya dalam 67 menit.

Segi kamera, ponsel merek dipasang tiga kamera lensa utama 48 MP, super wide-angle dan bokeh 8 MP, serta super macro 2 MP, sedang di bagian depannya 16 MP. Ponsel ini dibanderol seharga seharga Rp 3,599 juta saat pelucurannya.

Baca:
Segera Rilis, Ini Bocoran Ponsel Samsung Galaxy S21 FE, Vivo V23, dan Oppo A95

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Batal Angkat Kaki, Ini 5 Ponsel Meizu yang akan Rilis

19 menit lalu

Ponsel Meizu M6. TEMPO/Charisma Adristy
Batal Angkat Kaki, Ini 5 Ponsel Meizu yang akan Rilis

Meizu melampaui ekspektasi dengan tidak hanya satu, tapi lima rencana peluncuran ponsel baru.


Inilah Daftar Ponsel Vivo yang akan Mendapatkan Pembaruan Android 15

3 jam lalu

vivo ekspansi bisnis ke 6 negara Eropa.
Inilah Daftar Ponsel Vivo yang akan Mendapatkan Pembaruan Android 15

Sejumlah merek telah memiliki daftar ponsel mereka yang akan mendapatkan pembaruan Android 15, salah satunya adalah Vivo.


Power Bank: Mengenali Berbagai Jenis-jenisnya

12 jam lalu

Ada beberapa rekomendasi power bank fast charging dengan kapasitas 10.000-20.000 mAh yang bisa Anda pilih. Berikut ini daftar lengkapnya. Foto: Canva
Power Bank: Mengenali Berbagai Jenis-jenisnya

Power bank solusi praktis untuk mengisi daya ponsel saat bepergian atau dalam situasi mati listrik


Spesifikasi Utama iQOO Z9x 5G Dikonfirmasi, Ini Detailnya

19 jam lalu

iQOO Z8 (Gizmochina)
Spesifikasi Utama iQOO Z9x 5G Dikonfirmasi, Ini Detailnya

iQOO Z9x 5G disebut-sebut sebagai ponsel tertipis di India dengan unit baterai besar 6.000mAh.


Google Pixel 8a Diluncurkan Diam-diam, Ini Spesifikasinya

1 hari lalu

Pixel 7a. Foto : The Verge
Google Pixel 8a Diluncurkan Diam-diam, Ini Spesifikasinya

Google Pixel 8a memiliki layar OLED 6,1 inci dengan resolusi FHD+.


Survei Klaim Ponsel Oppo Paling Diminati di Indonesia Awal Tahun Ini, Berkat Oppo Reno 11 5G

5 hari lalu

Oppo Reno 11 5G (Oppo)
Survei Klaim Ponsel Oppo Paling Diminati di Indonesia Awal Tahun Ini, Berkat Oppo Reno 11 5G

Ponsel Oppo meraih 17,99 persen dan menyabet posisi pertama sebagai merek paling diminati masyarakat Indonesia.


Seri Ponsel Vivo S19 Kantongi Sertifikasi di China, Ini Detail yang Terungkap

6 hari lalu

vivo ekspansi bisnis ke 6 negara Eropa.
Seri Ponsel Vivo S19 Kantongi Sertifikasi di China, Ini Detail yang Terungkap

Sertifikasi Vivo S19 muncul di situs sertifikasi 3C yang mengonfirmasi dukungan pengisian cepat kabel 80W untuk kedua perangkat.


Bocoran Terbaru Ungkap Spesifikasi Lengkap dan Harga Google Pixel 8a

6 hari lalu

Pixel 7a. Foto : The Verge
Bocoran Terbaru Ungkap Spesifikasi Lengkap dan Harga Google Pixel 8a

Ponsel Google Pixel 8a akan menampilkan layar 6,1 inci dengan refresh rate 120Hz dan kecerahan puncak 2.000 nits.


Realme C65 Masuk Indonesia, Ponsel 2 Jutaan dengan Sertifikat Anti Lemot

6 hari lalu

Realme C65.
Realme C65 Masuk Indonesia, Ponsel 2 Jutaan dengan Sertifikat Anti Lemot

Realme C65 yang debut di Indonesia sejak 2 Mei 2024. Dengan jaminan lag-free 2 tahun, bagaimana harga dan spesifikasinya?


Bocoran Lengkap Ponsel Sony Xperia 1 VI Muncul dan POCO F6 Pro Pakai Snapdragon 8 Gen 2

7 hari lalu

Sony Xperia 1 V (Peta Pixel)
Bocoran Lengkap Ponsel Sony Xperia 1 VI Muncul dan POCO F6 Pro Pakai Snapdragon 8 Gen 2

Dapur pacu ponsel Sony Xperia 1 VI akan mengandalkan Snapdragon 8 Gen 3.