Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cara Ganti Nomor WhatsApp Tanpa Harus Kehilangan History Chat

Reporter

image-gnews
Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pengguna WhatsApp kini bisa mengganti nomor tanpa perlu khawatir kehilangan riwayat pesan. Fitur WhatsApp saat ini memungkinkan pengguna mengganti nomor baru dengan tetap mempertahankan riwayat chat yang ada. Oleh karena itu, pengguna tidak perlu takut kehilangan data riwayat pesan, foto, video, serta daftar kontak telepon.

Syarat Ganti Nomor WhatsApp

Seperti diketahui, kebutuhan mengganti nomor diperlukan bagi pengguna untuk sejumlah alasan. Misalnya, karena membeli smartphone terbaru atau kartu SIM yang sudah tidak aktif alias kedaluarsa. Namun, terdapat sejumlah ketentuan untuk mengganti nomor telepon WhatsApp. Dikutip dari laman resminya, berikut ini syarat dan cara mengganti nomor WhatsApp,

- Pastikan nomor telepon baru dapat melakukan panggilan, SMS, dan mempunyai koneksi seluler stabil.

- Periksa apakah nomor telepon lama sudah terdaftar di WhatsApp (WA). Untuk mengetahuinya, Ada dapat menekan ikon titik tiga > Settings > tekan ikon foto profil. Lihat nomor HP pada bagian ‘Phone’.

- Syarat ganti nomor WhatsApp selanjutnya adalah bukan dari jenis VoIP, telepon kabel, nomor bebas pulsa, premium berbayar, nomor pribadi, dan nomor akses universal (UAN).

Cara Ganti Nomor WhatsApp di HP yang Sama

Jika Anda hendak mengganti nomor WA di ponsel genggam lama, maka dapat mengikuti langkah-langkah berikut ini.

1. Buka aplikasi WhatsApp.

2. Tekan menu opsi lainnya dengan ikon tiga titik tiga.

3. Pilih menu ‘Settings’.

4. Tekan menu ‘Account’.

5. Cara ganti nomor WhatsApp di HP yang sama berikutnya ialah pilih fitur ‘Change number’.

6. Klik tombol ‘Next’.

7. Ketikkan nomor telepon lama dan baru sesuai dengan kode negara (+62).

8. Tekan tombol ‘Next’ kembali.

9. Gulir tanda ‘Notify contacts’ jika ingin memberitahukan teman tentang perubahan nomor. Informasi yang disampaikan semacam broadcast message.

10. Terakhir, tekan tombol ‘Done’.

Cara Ganti Nomor WhatsApp di HP Baru

Sebelum mengganti nomor di HP, pengguna harus mencadangkan (backup) data terlebih dahulu di Google Drive. Data tersebut biasanya berisi riawayat obrolan, foto, video, dan grup. Adapun cara transfer data dan ganti nomor WA di telepon baru adalah sebagai berikut.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

1. Akses aplikasi WhatsApp di HP lama.

2. Klik menu dengan ikon titik tiga.

3. Klik opsi ‘Settings’.

4. Pilih menu ‘Chats’.

5. Tekan menu ‘Chat Backup’.

6. Tekan ‘Back Up’ untuk mengirimkan data ke Google Drive yang terdaftar.

7. Ganti nomor HP sesuai dengan cara yang telah disebutkan di atas sebelumnya.

8. Pengguna bisa uninstall aplikasi WA di HP lama.

9. Cara ganti nomor WhatsApp selanjutnya ialah pasang aplikasi WA di HP baru.

10. Login menggunakan nomor baru yang sudah teregistrasi sebelumnya pada HP lama tadi.

11. Tunggu proses pengembalian atau memulihkan data dari Google Drive.

Demikian cara ganti nomor WhatsApp tanpa harus kehilangan riwayat chat. Anda bisa mencoba pada smartphone dengan sistem operasi Android maupun iOS dan pastikan untuk selalu mengikuti ketentuan sesuai kebijakan yang diterapkan oleh WhatsApp.

NIA HEPPY | MELYNDA DWI PUSPITA


Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


WhatsApp Siapkan Fitur Menandai Kontak Teman di Status

1 jam lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
WhatsApp Siapkan Fitur Menandai Kontak Teman di Status

Fitur WhatsApp ini memungkinkan pengguna untuk menandai kontak tertentu dalam status mereka dan mengirimi mereka pemberitahuan instan dengan penyebutan.


Mirip Instagram, Kini Pengguna Bisa Memberi 'Like' dan 'Mention' di Status WhatsApp

1 jam lalu

Logo WhatsApp pada layar ponsel. (thenextweb.com)
Mirip Instagram, Kini Pengguna Bisa Memberi 'Like' dan 'Mention' di Status WhatsApp

WhatsApp kembali merilis fitur baru, yaitu bisa memberikan suka (like) untuk dan menyebut atau menandai (mention). Mirip Instagram.


WhatsApp Siapkan Filter dan Latar Belakang untuk Layanan Video Call

2 jam lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
WhatsApp Siapkan Filter dan Latar Belakang untuk Layanan Video Call

WhatsApp mengatakan fitur filter dan latar belakang ini masih dalam pengembangan


4 Cara Menambahkan Musik Ke Status WhatsApp dengan Mudah

5 jam lalu

Cara transfer chat Whatsapp ke HP baru. Foto: Canva
4 Cara Menambahkan Musik Ke Status WhatsApp dengan Mudah

Cara menambahkan musik ke status WA cukup mudah dilakukan. Anda bisa memanfaatkan aplikasi lain seperti video editor.


GoPay Hadirkan Fitur Split Bill untuk Mudahkan Pembayaran Patungan

5 jam lalu

Ilustrasi penggunaan fitur Split Bill di platform GoPay untuk mempermudah pembayaran bersama atau patungan. Dok. GoTo Financial
GoPay Hadirkan Fitur Split Bill untuk Mudahkan Pembayaran Patungan

GoPay memperkenalkan fitur 'Split Bill' di aplikasi untuk mempermudah berbagai pembayaran bersama atau patungan bagi pengguna.


WhatsApp Siapkan Filter dan Latar Belakang untuk Video Call, Masing-masing Punya 10 Varian

23 jam lalu

Fitur video calling di WhatsApp.techcrunch.com
WhatsApp Siapkan Filter dan Latar Belakang untuk Video Call, Masing-masing Punya 10 Varian

WhatsApp kembali menghadirkan fitur baru. Kali ini ada filter dan latar belakang yang bisa diganti sesuka hati saat video call.


Dapat Pendanaan Google, EduFarmers akan Perkuat Koperasi, dan Chatbot AI untuk Petani

1 hari lalu

(Dari kiri) President and Chief Investment Officer of Alphabet and Google, Ruth Porat, Secretary General of ASEAN, Kao Kim Hourn, dan Direktur Eksekutif ASEAN Foundation, Piti Srisangnam dalam forum AI Oppoturnity Southeast Asia di The ASEAN Secretariat, Jakarta Selatan, Rabu, 2 Oktober 2024. TEMPO/Defara
Dapat Pendanaan Google, EduFarmers akan Perkuat Koperasi, dan Chatbot AI untuk Petani

Edu Farmers mendapat pendanaan US$ 2 juta dari Google. Programnya mulai dari penanganan stunting hingga Chatbot AI untuk petani.


Google.org Beri Pendanaan Rp 106 Miliar, Termasuk untuk Edukasi Petani dengan Informasi Bertenaga AI

2 hari lalu

Sebuah tanda digambarkan di luar kantor Google dekat kantor pusat perusahaan di Mountain View, California, AS, 8 Mei 2019. REUTERS/Paresh Dave
Google.org Beri Pendanaan Rp 106 Miliar, Termasuk untuk Edukasi Petani dengan Informasi Bertenaga AI

Google.org memberikan pendanaan US$ 7 juta atau setara Rp 106 miliar kepada dua organisasi untuk mendukung pemanfaatan ekonomi dengan AI.


Aplikasi BRIN untuk Tinjau Potensi Longsor, Fitur Google Maps, dan Polling WhatsApp dalam Top 3 Tekno

2 hari lalu

Warga mengumpulkan material yang bisa digunakan lagi serta membersihkan reruntuhan rumah yang roboh diterjang longsor di Kampung Pasir Tumenggung, Desa Karangtunggal, Kecamatan Paseh, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, 26 September 2024. Empat rumah yang dihuni 16 jiwa rusak dihantam tanah longsor yang dipicu hujan lebat pada Rabu sore 25 September 2024. Tidak ada korban fatal dalam perisitiwa tersebut. TEMPO/Prima mulia
Aplikasi BRIN untuk Tinjau Potensi Longsor, Fitur Google Maps, dan Polling WhatsApp dalam Top 3 Tekno

Artikel ihwal fitur peninjau potensi longsor yang dikembangkan peneliti BRIN masuk dalam jajaran Top 3 Tekno, Rabu, 2 Oktober 2024.


Cara Membuat Polling di Grup WhatsApp

3 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Cara Membuat Polling di Grup WhatsApp

Berikut cara membuat polling di Grup WhatsApp untuk mempermudah diskusi dan menentukan pilihan.