Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Asal usul Hari Telekomunikasi dan Informasi Masyarakat Sedunia pada 17 Mei

image-gnews
Ilustrasi jarngan internet.(Shutterstock)
Ilustrasi jarngan internet.(Shutterstock)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Sejak 17 Mei 1969 diperingati Hari Telekomunikasi. Peringatan hari tersebut diinisiasi oleh Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) yang bertujuan untuk meningkatkan kesadaran pentingnya komunikasi dan informasi dalam masyarakat modern.

Apa itu Hari Telekomunikasi dan Informasi Masyarakat Sedunia (WTSID)?

Mengutip situs web United Nation, Hari Telekomunikasi dan Informasi Masyarakat Sedunia atau World Telecommunication and Information Society Day (WTSID) berawal dari pembentukan International Telegraph Union pada 1865. Badan tersebut menjadi International Telecommunication Union (ITU) pada 1932. Badan PBB itu yang mengurusi masalah telekomunikasi dan teknologi informasi.

Pada November 2005, Konferensi Tingkat Tinggi Dunia tentang Masyarakat Informasi atau World Summit on the Information Society (WSIS) mengajukan usulan kepada Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB). Itu untuk menetapkan 17 Mei sebagai Hari Masyarakat Informasi Dunia.

Tujuannya untuk memberikan fokus terhadap pentingnya teknologi informasi dan komunikasi dan berbagai isu yang terkait dengan masyarakat infomasi yang diangkat oleh WSIS. Merespons usulan tersebut, Majelis Umum PBB mengadopsi resolusi (A/RES/60/252) pada Maret 2006 yang menetapkan Hari Masyarakat Informasi Seduniaakan dirayakan setiap tahun pada 17 Mei.

Pada November 2006, Konferensi  International Telecommunication Union di Antalya, Turki, memutuskan untuk merayakan kedua peristiwa tersebut pada 17 Mei sebagai Hari Masyarakat Telekomunikasi dan Informasi Dunia atau World Telecommunication and Information Society Day.

Resolusi 68 yang diperbarui mengundang negara anggota dan sektor untuk merayakan hari itu setiap tahun. Kegiatan program nasional yang sesuai dengan maksud untuk tujuan-tujuan berikut.

Tujuan WTSID

Tujuan peringatan WTISD untuk meningkatkan pengetahuan tentang pentingnya teknologi telekomunikasi dan informasi dalam memajukan pembangunan sosial dan ekonomi. Itu pula untuk mendorong akses yang adil dan inklusif terhadap teknologi.

Peringatan ini juga menjadi momentum bagi negara-negara anggota PBB dan pemangku kepentingan lainnya untuk berkolaborasi mengatasi tantangan global dalam bidang telekomunikasi dan teknologi informasi.

Tema WTSID 2023

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Setiap tahun, tema yang berbeda dipilih untuk merayakan Hari Telekomunikasi dan Informasi Masyarakat Sedunia. Tema mencerminkan isu-isu utama yang berkaitan dengan telekomunikasi dan teknologi informasi, seperti peningkatan konektivitas, pengembangan infrastruktur, perlindungan data pribadi, dan akses universal.

Mengutip situs web International Telecommunication Union, WTISD tahun 2023 berfokus pada tema pemberdayaan negara-negara yang tertinggal melalui teknologi informasi dan komunikasi.

Pada 17 Mei 2023, dalam peringatan tersebut, International Telecommunication Union mendorong sektor publik dan swasta untuk berkomitmen terhadap konektivitas universal dan transformasi digital. Prioritas di negara-negara tersebut melalui Koalisi Digital Partner2Connect.

Upaya mencapai Tujuan Pembangunan Berkelanjutan PBB (SDGs) pada 2030, negara-negara ini menghadapi tantangan yang signifikan. International Telecommunication Union mengajak masyarakat di seluruh dunia untuk merayakan ulang tahun ITU dan WTSID pada 17 Mei.

Pilihan Editor: Perusahaan Telekomunikasi Asal Inggris Vodafone Bakal PHK 11.000 Karyawan Tahun Ini

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Eks Ketua HRW: Israel Halangi Penyelidikan Internasional terhadap Kuburan Massal di Gaza

9 jam lalu

Orang-orang bekerja untuk memindahkan jenazah warga Palestina yang terbunuh selama serangan militer Israel dan dimakamkan di rumah sakit Nasser, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di Khan Younis di selatan Jalur Gaza, 21 April 2024. REUTERS/  Ramadhan Abed
Eks Ketua HRW: Israel Halangi Penyelidikan Internasional terhadap Kuburan Massal di Gaza

Pemblokiran Israel terhadap penyelidik internasional memasuki Jalur Gaza menghambat penyelidikan independen atas kuburan massal yang baru ditemukan


70 Persen dari Ribuan Korban Jiwa di Gaza adalah Perempuan

1 hari lalu

Seorang perempuan Palestina duduk diantara pakaian bekas di pasar loak mingguan di kamp pengungsian Nusseirat, Gaza, 15 Februari 2016. Permintaan untuk pakaian telah menjadi barometer bagi situasi ekonomi di Gaza. AP/Khalil Hamra
70 Persen dari Ribuan Korban Jiwa di Gaza adalah Perempuan

ActionAid mencatat setidaknya 70 persen dari ribuan korban jiwa di Gaza adalah perempuan dan anak perempuan.


Jamaika secara Resmi Mengakui Palestina sebagai Negara

2 hari lalu

Gang bendera di markas besar PBB Eropa terlihat selama Dewan Hak Asasi Manusia di Jenewa, Swiss, 11 September 2023. REUTERS/Denis Balibouse
Jamaika secara Resmi Mengakui Palestina sebagai Negara

Jamaika secara resmi mengumumkan pengakuan Palestina sebagai sebuah negara setelah musyawarah kabinet.


Ratusan Mayat Ditemukan di Dua RS di Gaza, PBB Serukan Penyelidikan

2 hari lalu

Orang-orang bekerja untuk memindahkan jenazah warga Palestina yang terbunuh selama serangan militer Israel dan dimakamkan di rumah sakit Nasser, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di Khan Younis di selatan Jalur Gaza, 21 April 2024. REUTERS/  Ramadhan Abed
Ratusan Mayat Ditemukan di Dua RS di Gaza, PBB Serukan Penyelidikan

PBB menyerukan dilakukannya penyelidikan atas temuan ratusan mayat di dua rumah sakit di Gaza.


Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

3 hari lalu

Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi, dan Pelindungan Konsumen OJK, Friderica Widyasari Dewi (kiri) berdialog dengan pelajar saat Kegiatan Edukasi Keuangan di Indonesia Banking School, Jakarta, Senin, 22 Januari 2024. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyelenggarakan kegiatan Edukasi Keuangan terkait investasi, pinjaman hingga perencanaan keuangan yang diikuti sekitar 1.500 pelajar secara luring dan daring guna meningkatkan literasi keuangan masyarakat khususnya bagi pelajar. TEMPO/Tony Hartawan
Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

Kepala Eksekutif OJK Friderica Widyasari Dewi memberikan sejumlah tips yang dapat diterapkan oleh ibu-ibu dalam menyikapi isi pelemahan rupiah.


Luhut Gandeng Cina Kembangkan Teknologi Penanaman Padi di Kalteng: Tinggal Cari Partner Lokal

4 hari lalu

Menko Marves Luhut Pandjaitan mengunggah sejumlah foto ketika bersama Menlu Cina Wang Yi sebelum memulai Dialog Tingkat Tinggi dan Mekanisme Kerja Sama Keempat Indonesia-China (HDCM) di Labuan Bajo, Sabtu, 20 April 2024. Instagram
Luhut Gandeng Cina Kembangkan Teknologi Penanaman Padi di Kalteng: Tinggal Cari Partner Lokal

Luhut Pandjaitan menyatakan bahwa Cina bersedia turut memberikan teknologi padinya ke Indonesia


Laba Operasi Kuartal Satu Telkom Tembus Rp 6,3 T, Marjin EBITDA 51 Persen

5 hari lalu

Posko Telkomsel Siaga di Pelabuhan Bakauheni, Lampung hadir untuk memenuhi kebutuhan solusi konektivitas pelanggan yang  melakukan perjalanan mudik di pelabuhan penyeberangan yang menghubungkan Pulau Jawa dan Pulau Sumatera
Laba Operasi Kuartal Satu Telkom Tembus Rp 6,3 T, Marjin EBITDA 51 Persen

Laba operasi tersebut didapat berkat pendapatan konsolidasi Telkom yang mencapai Rp 37,4 triliun.


Fakta Kereta Cepat Jakarta-Surabaya, Digagas SBY dan Batal Libatkan Jepang

5 hari lalu

 Kereta Cepat Jakarta Surabaya Buatan Anak Bangsa. (Tangkapan Layar Youtube LPDP RI)
Fakta Kereta Cepat Jakarta-Surabaya, Digagas SBY dan Batal Libatkan Jepang

Gagasan kereta cepat Jakarta-Surabaya muncul pada 2008, awalnya Indonesia menggandeng Jepang


Amerika Serikat Gunakan Hak Veto Gagalkan Keanggotaan Penuh Palestina di PBB, Begini Sikap Indonesia

6 hari lalu

Anggota Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa berdiri mengheningkan cipta, untuk menghormati para korban serangan di tempat konser Balai Kota Crocus di Moskow, pada hari pemungutan suara mengenai resolusi Gaza yang menuntut gencatan senjata segera selama bulan Ramadan yang mengarah ke gencatan senjata permanen.  gencatan senjata berkelanjutan, dan pembebasan semua sandera segera dan tanpa syarat, di markas besar PBB di New York City, AS, 25 Maret 2024. REUTERS/Andrew Kelly
Amerika Serikat Gunakan Hak Veto Gagalkan Keanggotaan Penuh Palestina di PBB, Begini Sikap Indonesia

Mengapa Amerika Serikat tolak keanggotaan penuh Palestina di PBB dengan hak veto yang dimilikinya? Bagaimana sikap Indonesia?


Tony Blair Bertemu Menkominfo, Starlink Bakal Fasilitasi Uji Coba Internet di IKN

6 hari lalu

Mantan Perdana Menteri Inggris Tony Blair tiba di Kantor Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) pada Jumat, 19 April 2024. Tony bersama Kemenkominfo membahas percepatan transformasi digital serta pembangunan layanan publik berbasis digital. Tempo/Desty Luthfiani.
Tony Blair Bertemu Menkominfo, Starlink Bakal Fasilitasi Uji Coba Internet di IKN

Tony Blair dan Budi Arie berdiskusi tentang intensifikasi kerja sama guna mendorong perkembangan teknologi dan memperluas konektivitas di Indonesia.