Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

WhatsApp Kembangkan Pengguna Bisa Gunakan di Beberapa Akun Sekaligus di Satu Perangkat

image-gnews
Ilustrasi WhatsApp
Ilustrasi WhatsApp
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - WhatsApp telah membuat mode Companion tersedia di semua platform termasuk Android, iOS, Windows dan macOS. Sebagi informasi, mode Companion memungkinkan pengguna untuk menggunakan akun WhatsApp yang sama di empat perangkat lain tanpa keluar dari perangkat utama. 

Kini, perusahaan dilaporkan sedang mengerjakan fitur alternatif yang disebut dukungan Multi-account. Dilaporkan oleh WABetaInfo yang dikutip Gadgets Now, fitur Multi-account sedang dalam tahap pengembangan dan belum diluncurkan ke penguji beta. Namun, fitur tersebut ditemukan di dalam WhatsApp for Business versi 2.23.13.5 yang sudah tersedia di Google Play Store.

Sesuai dengan tangkapan layar yang diposting, WhatsApp telah menambahkan menu baru yang memungkinkan pengguna memilih akun berbeda yang ditautkan dalam aplikasi yang sama. Pengguna dapat memilih salah satu akun untuk masuk dan beralih ke akun tersebut. Laporan juga menyebutkan bahwa setelah pengguna masuk ke akun, mereka akan tetap ada di akun itu kecuali secara manual memilih untuk mengeluarkan akun dari perangkat.

Bagaimana membantu pengguna?

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Fitur multi-akun sendiri merupakan fitur yang sangat dibutuhkan. Dengan ini, pengguna dapat memilih untuk menyimpan akun WhatsApp pribadi dan kantor mereka di perangkat yang sama tanpa perlu menginstal beberapa duplikat aplikasi. Ini juga akan memungkinkan privasi dan manajemen akun yang lebih baik bagi pengguna.

Perlu diketahui bahwa fitur tersebut sedang dalam pengujian dan saat ini dimaksudkan untuk aplikasi bisnis. Sekarang, WhatsApp tidak perlu membatasi fitur ini hanya untuk pengguna bisnis.

Pilihan Editor: Fitur Whatsapp Teranyar, berikut 5 Hal Perlu Anda Ketahui tentang Fitur Edit Pesan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Rilis Xiaomi 13T dan 13T Pro, Ada 3 Kamera Leica & Simak Spesifikasi Lainnya

4 hari lalu

Xiaomi 13T Pro (GSM Arena)
Rilis Xiaomi 13T dan 13T Pro, Ada 3 Kamera Leica & Simak Spesifikasi Lainnya

Xiaomi seri 13T dengan varian 13T dan 13T Pro dirilis, Selasa, 26 September 2023 di Jerman.


Cara Menghapus Saluran WhatsApp

6 hari lalu

Meta mengumumkan peluncuran Saluran WhatsApp secara global. (Meta)
Cara Menghapus Saluran WhatsApp

WhatsApp memiliki fitur baru, yaitu saluran. Lantas, bagaimana cara menghapusnya bagi para pengikut?


Cara Mengunci WhatsApp di HP Android dan iPhone

8 hari lalu

Logo WhatsApp pada layar ponsel. (thenextweb.com)
Cara Mengunci WhatsApp di HP Android dan iPhone

Untuk menjaga data yang bersifat pribadi atau rahasia di aplikasi, WhatsApp telah meluncurkan fitur pengunci. Fitur ini mungkin berguna bagi Anda yang sering meminjamkan ponsel kepada orang lain.


Xiaomi Redmi Note 13 Pro+ Resmi Hadir dengan Dimensity 7200-Ultra dan Kamera Utama 200 MP

8 hari lalu

Redmi Note 12S pada FCC (GSM Arena)
Xiaomi Redmi Note 13 Pro+ Resmi Hadir dengan Dimensity 7200-Ultra dan Kamera Utama 200 MP

Xiaomi telah resmi merilis seri Redmi 13 di Cina pada 21 September 2023.


Samsung Luncurkan One UI 6 Beta ke Seri Galaxy S22

9 hari lalu

Samsung Galaxy S22 Ultra. Foto : Samsung
Samsung Luncurkan One UI 6 Beta ke Seri Galaxy S22

SamMobile melaporkan bahwa Samsung kini telah menyediakan One UI 6 beta untuk ponsel seri Galaxy S22 di Korea Selatan.


Audio Mobil Goldhorn Permudah Pengaturan Melalui Smartphone

9 hari lalu

Audio mobil Goldhorn. (Audio Plus Indonesia)
Audio Mobil Goldhorn Permudah Pengaturan Melalui Smartphone

Audio mobil Goldhorn dapat dikontrol melalui ponsel dan terintegrasi dengan head unit Android.


Empat Pemain Muda Real Madrid Dipanggil Bersaksi di Pengadilan dalam Kasus Video Seksual

9 hari lalu

Kandang Real Madrid, Stadion Alfredo Di Stefano. REUTERS
Empat Pemain Muda Real Madrid Dipanggil Bersaksi di Pengadilan dalam Kasus Video Seksual

Hakim meminta keempat pemain muda Real Madrid bersaksi di pengadilan atau melalui konferensi video sebagai terdakwa.


Berikut Kegunaan dari Fitur Pembaruan di WhatsApp

9 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Berikut Kegunaan dari Fitur Pembaruan di WhatsApp

WhatsApp kini tengah mengembangkan aplikasi pesan instannya agar pengguna dapat berkirim pesan ke aplikasi lain. Rencana tersebut "dibocorkan" melalui X (dahulu Twitter) pada Senin, 11 September 2023.


Cara Mendapat WhatsApp Versi Beta di iPad

10 hari lalu

Logo WhatsApp. (whatsapp.com)
Cara Mendapat WhatsApp Versi Beta di iPad

WhatsApp akan tersedia di iPad


WhatsApp Luncurkan Aplikasi Beta untuk iPad

10 hari lalu

WhatsApp Beta iPad (9to5mac)
WhatsApp Luncurkan Aplikasi Beta untuk iPad

Versi terbaru WhatsApp Beta yang tersedia di TestFlight Apple kompatibel dengan iPadOS.