Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Gempa Susulan di Yogyakarta Tercatat 25 Kali, 1 Korban Meninggal karena Kaget

image-gnews
Monitor dari Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi Yogyakarta (BPPTKG) soal kondisi Gunung Merapi setelah terjadi gempa Yogyakarta, Jumat, 30 Juni 2023. Istimewa
Monitor dari Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi Yogyakarta (BPPTKG) soal kondisi Gunung Merapi setelah terjadi gempa Yogyakarta, Jumat, 30 Juni 2023. Istimewa
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Gempa Magnitudo 6,0 yang terjadi di Yogyakarta dan sekitarnya pada Jumat, 30 Juni 2023 pukul 19.57.43 WIB membuat kerusakan bangunan serta korban jiwa. 

Kepala BMKG, Dwikorita Karnawati, mengatakan beberapa kali ia memperbarui jumlah data gempa susulan. "Laporan update gempa susulan sampai saat ini ini tercatat 25 kali gempa susulan dengan magnitudo 2,8 sampai dengan 4,2," kata Dwikorita dlam saat konferensi pers yang disiarkan secara daring melalui Zoom pada Jumat malam, 30 Juni 203. 

Mengenai dampak gempa bumi, Dwikorita menyebutkan terjadi kerusakan dari tingkat ringan hingga sedang. Menurut data sementara, lokasi kerusakan terjadi di Kecamatan Piyungan, Kasihan Kabupaten Bantul, Desa Jetis Kidul, Kec. Arjosari, Kabupaten Pacitan, Kec. Pracimantoro dan Kabupaten Wonogiri. 

Selain kerusakan bangunan, gempa tersebut juga memakan korban. Kepala pelaksana BPBD kabupaten Bantul Agus Yuli Herwanto menyatakan adanya korban jiwa. Korban, kata dia, meninggal dunia karena kaget. Sedangkan satu orang terluka karena berlari ketakutan dan terjatuh.

Mengingat gempa susulan masih mungkin terus terjadi, Dwikorita meminta warga waspada karena dapat berpotensi menimbulkan kerusakan bangunan yang kondisinya sudah lapuk. Ia meminta untuk tidak menempati bangunan yang secara struktur sudah rusak. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Bagi warga yang tinggal di kawasan perbukitan dengan tebing curam, Dwikorita meminta tetap waspada. Adanya gempa susulan dapat memicu longsoran dan reruntuhan batu. 

"Jangan percaya pada berita bohong mengenai prediksi gempa yang lebih, termasuk akan terjadi tsunami," kata Dwikorita.

Pilihan Editor: Satu-satunya di Asia, NUS 10 Besar Kampus Terbaik Dunia Versi QS WUR 2024

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Info Gempa Terkini BMKG: Guncangan Dinihari di Bogor, Bandung, lalu Sampang

3 jam lalu

Peta lokasi gempa di barat laut Sampang. Foto : BMKG
Info Gempa Terkini BMKG: Guncangan Dinihari di Bogor, Bandung, lalu Sampang

BMKG mencatat gempa terkini yang guncangannya bisa dirasakan terjadi di Sampang, Jawa Timur


Model AI Meta Movie Gen dan Update Tanggul Pantai Jakarta di Top 3 Tekno

4 jam lalu

Meta Movie Gen. Foto : Meta
Model AI Meta Movie Gen dan Update Tanggul Pantai Jakarta di Top 3 Tekno

Top 3 Tekno Berita Terkini pada Senin pagi ini, 7 Oktober 2024, dimulai dari artikel kehadiran model AI baru, Meta Movie Gen.


Prediksi Cuaca Jakarta Hari Ini, BMKG: Berawan Tebal tapi Tak Hujan

5 jam lalu

Ilustrasi cuaca di Jakarta. TEMPO/Tony Hartawan
Prediksi Cuaca Jakarta Hari Ini, BMKG: Berawan Tebal tapi Tak Hujan

Menurut BMKG, Kabupaten Bogor dan Bekasi ada potensi hujan ringan tapi suhu maksimumnya bisa sampai 35 derajat Celsius.


Potensi Hujan Lebat Disertai Petir dan Angin Kencang di Jawa Barat Sepekan Mendatang Bervariasi, BMKG Minta Warga Waspada

18 jam lalu

Ilustrasi hujan petir. sciencedaily.com
Potensi Hujan Lebat Disertai Petir dan Angin Kencang di Jawa Barat Sepekan Mendatang Bervariasi, BMKG Minta Warga Waspada

Terdapat pola siklonik di Selat Karimata yang membentuk daerah perlambatan angin atau konvergensi di sekitar pesisir utara Jawa Barat


BMKG Prakirakan Cuaca Mayoritas Kota Besar di Indonesia Berawan dan Hujan

1 hari lalu

Ilustrasi BMKG. Shutterstock
BMKG Prakirakan Cuaca Mayoritas Kota Besar di Indonesia Berawan dan Hujan

BMKG memprakirakan cuaca di kota-kota besar Indonesia hari ini, Ahad, 6 Oktober 2024, umumnya berawan hingga hujan.


BMKG: Gempa Darat Guncang Bogor dan Bandung Ahad Dini Hari

1 hari lalu

Ilustrasi BMKG dan gempa bumi. Shutterstock
BMKG: Gempa Darat Guncang Bogor dan Bandung Ahad Dini Hari

BMKG mencatat gempa bermagnitudo 2,7 di Bandung dan 2,5 di Bogor pada Ahad dini hari.


BMKG: Sembilan Gempa Guncang Sejumlah Daerah Sejak Sabtu

1 hari lalu

Ilustrasi gempa bumi. Shutterstock
BMKG: Sembilan Gempa Guncang Sejumlah Daerah Sejak Sabtu

Menurut BMKG, gempa terjadi sejak Sabtu hingga hari ini, dari Bogor hingga Papua.


Cuaca Jabodetabek Hari Ini, Simak Sebaran Peluang Hujan dari BMKG

2 hari lalu

Ilustrasi cuaca hujan. (ANTARA/Akhyar)
Cuaca Jabodetabek Hari Ini, Simak Sebaran Peluang Hujan dari BMKG

Berikut informasi prediksi cuaca dari BMKG untuk menemani aktivitas sepanjang akhir pekan ini untuk wilayah Jakarta dan sekitarnya,.


Gempa Goyang Cianjur Dinihari dari Kedalaman 2 Kilometer, Ini Data BMKG

2 hari lalu

Ilustrasi gempa. REUTERS
Gempa Goyang Cianjur Dinihari dari Kedalaman 2 Kilometer, Ini Data BMKG

Gempa dari Sesar Cugenang kembali menggoyang Cianjur, Jawa Barat, pada Sabtu dinihari, 5 Oktober 2024.


BMKG Beri Peringatan Dini Ombak hingga 4 Meter Hari Ini dan Besok, Cek Lokasinya

2 hari lalu

Ilustrasi gelombang tinggi. Pexels/Dane Amacher
BMKG Beri Peringatan Dini Ombak hingga 4 Meter Hari Ini dan Besok, Cek Lokasinya

BMKG mengeluarkan peringatan dini gelombang tinggi yang berpotensi terjadi di beberapa wilayah perairan pada hari ini dan besok, 4-5 Oktober 2024.