Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

7 Negara dengan Gunung Api Terkenal di Jalur Cincin Api Pasifik

image-gnews
Gunung Etna, gunung berapi paling aktif di Eropa, menerangi langit malam dengan letusan lava pijarnya, terlihat dari Piazzale Funivia dell'Etna, Italia, 1 Desember 2023. REUTERS/Etna Walk, Giuseppe Distefano
Gunung Etna, gunung berapi paling aktif di Eropa, menerangi langit malam dengan letusan lava pijarnya, terlihat dari Piazzale Funivia dell'Etna, Italia, 1 Desember 2023. REUTERS/Etna Walk, Giuseppe Distefano
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Di dunia ini, sejumlah negara kerap mengalami bencana alam gempa bumi. Sebab, negara-negara tersebut terdapat zona pertemuan antara lempeng bumi yang kerap bertabrakan. Dengan kondisi tersebut, menjadi penyebab utama 90 persen gempa bumi di dunia. Selain menimbulkan gempa, ketika lempeng tektonik yang bergeser, tumbukan tersebut menyebabkan peleburan magma. Peleburan magma tersebut akan memicu gunung api, sehingga jalur tersebut juga dikenal dengan Ring of Fire atau Cincin Api Pasifik.

Lebih lanjut, secara geografis, jalur Cincin Api Pasifik terletak secara melingkar di kawasan tepian Samudera Pasifik dengan panjang jalur yang mencapai 40 ribu kilometer. Jalur tersebut Jalur ini meliputi Selandia Baru, Mikronesia, Asia Tenggara, Asia Timur, pesisir barat Amerika Utara, pesisir barat Amerika Tengah, hingga pegunungan di pantai Pasifik Amerika Selatan.

Indonesia menjadi salah satu negara yang termasuk dalam jalur Cincin Api dan meliputi Pulau Sumatera bagian barat, selatan Pulau Jawa, Bali, Kepulauan Nusa Tenggara, Kepulauan Maluku, Pulau Halmahera, Semenanjung Minahasa di Pulau Sulawesi, dan berlanjut ke Filipina. Dengan demikian, letak Indonesia yang berada di atas jalur tersebut membuat gempa bumi kerap terjadi dan Indonesia juga memiliki beberapa gunung berapi aktif yang terbentang di seluruh Indonesia.

Terdapat beberapa negara yang juga memiliki nasib sama dengan Indonesia. Seperti dilansir dari berbagai sumber, berikut deretan negara yang dilalui oleh jalur Cincin Api dan gunung berapi terkenalnya.

1. Jepang

Jepang menjadi salah satu negara Asia yang dilalui oleh jalur Cincin Api, seperti dilansir dari laman Education.nationalgeographic.org, predikat tersebut membuat Jepang menjadi negara yang paling sering mengalami gempa bumi, dengan 10 persen aktivitas vulkanik di dunia terjadi di Jepang. Selain itu, Jepang juga memiliki Gunung Fuji yang menjadi gunung tertinggi sekaligus paling terkenal dengan terakhir mengalami erupsi pada 1707 silam.

2. Filipina

Selain Jepang, terdapat Filipina yang menjadi negara Asia dilalui oleh jalur Cincin Api dengan Gunung Pinatubo yang terakhir mengalami erupsi pada 1991 lalu. Seperti dilansir dari laman Geo.libretexts.org, erupsi Gunung Pinatubo pada 1991 lalu dinobatkan sebagai erupsi terestrial terbesar kedua yang terjadi pada abad ke-20.

3. Selandia Baru

Letaknya yang berada di bawah Australia, menjadikan Selandia Baru sebagai negara Pasifik yang dilalui oleh jalur Cincin Api. Masih dilansir dari laman Geo.libretexts.org, Selandia Baru memiliki gunung Ruapehu yang terletak di bagian akhir selatan dari Zona Vulkanik Taupo sekaligus menjadi gunung berapi paling aktif di Selandia Baru.

4. Chile

Menjadi salah satu negara yang dilalui jalur Cincin Api di benua Amerika membuat Chile memiliki aktivitas tektonik dengan rekor gempa bumi terbesar yang pernah terjadi di dunia, yakni pada 1960. Selain itu, Chile memiliki Gunung Berapi Llaima yang menjadi gunung terbesar dan paling aktif di Chile dengan erupsi terakhir pada 1994.

5. Amerika Serikat

Meskipun menyandang predikat sebagai negara adidaya, tetapi secara geografis, Amerika Serikat merupakan negara yang dilalui oleh jalur Cincin Api. Dilansir dari laman Geo.libretexts.org, meskipun memiliki beberapa gunung berapi aktif, tetapi erupsi Gunung St. Helens pada 1980 merupakan erupsi terdahsyat dalam sejarah Amerika Serikat.

6. Kanada

Memiliki posisi geografis yang berdekatan dengan Amerika Serikat, membuat Kanada juga menjadi salah satu negara yang dilalui oleh jalur Cincin Api. Masih dilansir dari laman Geo.libretexts.org, tidak hanya memiliki gunung berapi aktif, Kanada memiliki sebuah provinsi yang menjadi daerah dengan tingkat aktivitas vulkanik tertinggi dan diberi nama The Northern Cordilleran Volcanic Province.

7. Rusia

Dikenal sebagai negara yang memiliki wilayah geografis terluas di dunia, terdapat salah satu bagian dari Rusia yang dilalui oleh jalur Cincin Api, yakni Peninsula Kamchatka. Masih dilansir dari laman Geo.libretexts.org, dalam wilayah seluas 472,300 kilometer persegi tersebut, terdapat Gunung Avachinsky yang menjadi gunung berapi teraktif di wilayah tersebut.

RENO EZA MAHENDRA | HENDRIK KHOIRUL MUHID

Pilihan Editor: Gunung Merapi Keluarkan Awan Panas, Sejumlah Desa Terkena Dampak

 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bima NTB Diguncang Gempa Magnitudo 4,9, Dampak Pergerakan Lempeng Indo-Australia

1 hari lalu

Ilustrasi gempa. geo.tv
Bima NTB Diguncang Gempa Magnitudo 4,9, Dampak Pergerakan Lempeng Indo-Australia

Gempa M4,9 di area Bima, NTB, dipicu aktivitas lempeng Indo-Australia. Tidak ada gempa susulan dan tidak berpotensi tsunami.


Warga Jawa Barat Rasakan 6 Gempa Sepanjang April 2024, Sebenarnya Terjadi 106 Kali

1 hari lalu

Rekaman seismograf Gunung Semeru di Lumajang, Jawa Timur, yang merekam gempa M6,2 yang berpusat di laut selatan Jawa Barat pada Kamis malam, 27 April 2024. Pusat gempa berada 156 kilometer arah barat daya Kabupaten Garut. FOTO/Badan Geologi.
Warga Jawa Barat Rasakan 6 Gempa Sepanjang April 2024, Sebenarnya Terjadi 106 Kali

BMKG mencatat 106 kali gempa di Jawa Barat pada April 2024. Dari 6 guncangan yang terasa, gempa Garut M6,2 jadi yang paling besar.


BPBD Kabupaten Bandung Telusuri Informasi Kerusakan Akibat Gempa Bumi M4,2 dari Sesar Garsela

4 hari lalu

Tembok bangunan rumah roboh akibat gempa di Desa Sukamulya, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Minggu, 28 April 2024. BPBD Ciamis mencatat sebanyak 22 rumah di 12 Kecamatan di Kabupaten Ciamis mengalami kerusakan akibat guncangan gempa bumi berkekuatan magnitudo 6,5 di barat daya Garut. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi
BPBD Kabupaten Bandung Telusuri Informasi Kerusakan Akibat Gempa Bumi M4,2 dari Sesar Garsela

Gempa bumi M4,2 mengguncang Kabupaten Bandung dan Kabupaten Garut. BPBD Kabupaten Bandung mengecek informasi kerusakan akibat gempa.


Gempa Magnitudo 4,2 di Kabupaten Bandung Diikuti Dua Lindu Susulan

4 hari lalu

Ilustrasi gempa bumi
Gempa Magnitudo 4,2 di Kabupaten Bandung Diikuti Dua Lindu Susulan

BMKG melaporkan gempa berkekuatan M4,2 di Kabupaten Bandung. Ditengarai akibat aktivitas Sesar Garut Selatan. Tidak ada laporan kerusakan.


Cara BMKG Memantau Bahaya Tsunami Gunung Ruang yang Masih Berstatus Awas

4 hari lalu

Foto handout yang disediakan oleh Badan Pencarian dan Pertolongan Nasional (BASARNAS) menunjukkan asap dan abu erupsi Gunung Ruang dilihat dari desa Tagulandang, Sulawesi Utara, Indonesia, 19 April 2024. Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi ( PVMBG) Kementerian ESDM melaporkan Gunung Ruang di Kabupaten Kepulauan Sitaro, Sulawesi Utara, meletus pada 16 April malam. Akibat letusan Gunung Ruang, 272 KK atau sekitar 828 jiwa dievakuasi. EPA-EFE/BASARNAS
Cara BMKG Memantau Bahaya Tsunami Gunung Ruang yang Masih Berstatus Awas

BMKG mengawasi kondisi muka air di sekitar pulau Gunung Ruang secara ketat. Antisipasi jika muncul tsunami akibat luruhan erups.


Gempa Bumi M5,5 Mengguncang Wilayah Maluku Utara, Terasa di Halmahera Barat dan Ternate

4 hari lalu

Ilustrasi gempa. geo.tv
Gempa Bumi M5,5 Mengguncang Wilayah Maluku Utara, Terasa di Halmahera Barat dan Ternate

BMKG mencatat kejadian gempa bumi dengan kekuatan M5,5 di wilayah Maluku Utara. Pusat gempa di laut, dipicu deformasi batuan Lempeng Laut Maluku.


Erupsi Setinggi 2 Kilometer, Gunung Ruang Kembali Bestatus Awas

5 hari lalu

Foto handout yang disediakan oleh Badan Pencarian dan Pertolongan Nasional (BASARNAS) menunjukkan asap dan abu erupsi Gunung Ruang dilihat dari desa Tagulandang, Sulawesi Utara, Indonesia, 19 April 2024. Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi ( PVMBG) Kementerian ESDM melaporkan Gunung Ruang di Kabupaten Kepulauan Sitaro, Sulawesi Utara, meletus pada 16 April malam. Akibat letusan Gunung Ruang, 272 KK atau sekitar 828 jiwa dievakuasi. EPA-EFE/BASARNAS
Erupsi Setinggi 2 Kilometer, Gunung Ruang Kembali Bestatus Awas

Gunung Ruang kembali meletus dan mengeluarkan kolom erupsi mencapai 2.000 meter dari atas puncak.


Intensitas Gempa di Jawa Barat Tinggi, BMKG Minta Masyarakat Adaptif dan Proaktif Mitigasi Bencana

5 hari lalu

Tembok bangunan rumah roboh akibat gempa di Desa Sukamulya, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Minggu, 28 April 2024. BPBD Ciamis mencatat sebanyak 22 rumah di 12 Kecamatan di Kabupaten Ciamis mengalami kerusakan akibat guncangan gempa bumi berkekuatan magnitudo 6,5 di barat daya Garut. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi
Intensitas Gempa di Jawa Barat Tinggi, BMKG Minta Masyarakat Adaptif dan Proaktif Mitigasi Bencana

Wilayah Garut, Cianjur, Tasikmalaya, Pangandaran dan Sukabumi memiliki sejarah kejadian gempa bumi yang sering terulang sejak tahun 1844.


Rekomendasi 20 Destinasi Wisata Garut, Termasuk Candi Cangkuang dan Leuwi Jurig

5 hari lalu

Rakit bambu mengantar wisatawan menuju Candi Cangkuang, Garut, Jabar, 27 September 2014. TEMPO/Prima Mulia
Rekomendasi 20 Destinasi Wisata Garut, Termasuk Candi Cangkuang dan Leuwi Jurig

Garut alami gempa bumi belum lama ini. Daerah ini memiliki beragam destinasi wisata unggulan, antara lain Candi Cangkuang hingga Pantai Cijeruk.


BMKG Minta Warga Waspada 5 Potensi Bencana Susulan Akibat Gempa Bumi

5 hari lalu

Rumah yang rusak akibat Gempa Garut. Dok. Humas BNPB
BMKG Minta Warga Waspada 5 Potensi Bencana Susulan Akibat Gempa Bumi

Gempa bumi seperti yang terjadi di Garut, menurut BMKG sering disusul dengan bencana lainnya seperti tanah longsor, pohon tumbang, bahkan tsunami.