Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Dirilis Tiga Pekan Lagi, Call of Duty: Warzone Mobile Sudah Kebanjiran 50 Juta Pra-Registrasi

image-gnews
Game Call of Duty Mobile. ISTIMEWA
Game Call of Duty Mobile. ISTIMEWA
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Antusias gamer terhadap Call of Duty: Warzone Mobile sudah terlihat jauh sebelum peluncurannya. Game bertema pertempuran terbuka atau battle royale itu baru akan dirilis pada 21 Maret 2024 secara global, namun sudah meraup pra-registrasi dari 50 juta pemain.

Game yang diterbitkan oleh Activision Publishing Inc itu bisa dimainkan oleh pengguna android maupun iOS. Menurut laporan Gizmochina pada Kamis, 29 Februari 2024, Warzone Mobile kian menonjol karena peta pertempurannya semakin variatif.

Game tersebut memiliki dua peta utama, yaitu Verdansk dan Pulau Rebirth. Verdansk menawarkan pengalaman bermain dengan skala besar, bahkan bisa dimasuki sekitar 120 pemain online sekaligus. Adapun Pulau Rebirth menawarkan pengalaman yang lebih kompak dan intens dengan jumlah pemain minim, hanya 48 pemain saja.

Metode bermain Call of Duty: Warzone Mobile juga menjadi daya pikat lainnya karena para pemain bisa saling berbagi kemajuan dengan Modern Warfare III dan Warzone. Pemain bisa menyelaraskan expericence (XP), level senjata, serta kemajuan battle pass melalui semua kanal, mulai dari perangkat seluler, konsol, serta komputer atau PC.

Fleksibilitas yang luar biasa itu turut menunjang gairah para pemain Call of Dury: Warzone Mobile. Para pemain bisa selalu terhubung dengan komunitas game masing-masing. Fitur sosial yang disediakanWarzone Mobile juga memperkaya pengalaman bermain. Fitur sosial itu berisikan daftar teman bersama hingga obrolan, sehingga menyokong interaksi sesama pemain. Fitur proximity chat, sebagai contoh, membantu kolaborasi pemain dalam pertempuran.

Hadiah Unik Pra-Registrasi

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sebagai tanda terima kasih, para pemain yang sudah melakukan pra-registrasi mendapat berbagai hadiah eksklusif dari pengembang Call of Duty: Warzone Mobile. Pendaftar awal bisa mendapat akses desain senjata khusus hingga skin operator yang langka.

Dibekali keleluasaan untuk kontrol dan pengaturan, para pemain Call of Duty: Warzone Mobile bisa bermain dengan keinginan dan gaya masing-masing. Para pemain pun bisa bergerak lebih nyaman selama terhubung dengan pemain lain.

GIZMOCHINA

Pilihan Editor: Serangan ke Ponsel Meningkat 50 Persen, Kaspersky: Dipicu Iklan Otomatis dan Aplikasi Ilegal

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Xiaomi Civi 4 Muncul di Daftar Google Play Console, Ini Detailnya

1 hari lalu

Xiaomi Civi. Kredit: Xiaomi
Xiaomi Civi 4 Muncul di Daftar Google Play Console, Ini Detailnya

Perangkat Xiaomi dengan nomor model "24053PY09C", nama kode "chenfeng", dan nama pemasaran Xiaomi Civi 4 telah muncul di Google Play Console.


Antara Eve dan K-Pop, Ini Kenapa Game Stellar Blade Dianggap Kontroversial

1 hari lalu

Tampilan menu utama game eksklusif PlayStation, Stellar Blade. Tangkapan gambar dari PS5. TEMPO/Reza Maulana
Antara Eve dan K-Pop, Ini Kenapa Game Stellar Blade Dianggap Kontroversial

Stellar Blade mendapat hujan kritik karena desain karakter tokoh utamanya, Eve. Game eksklusif PlayStation 5 atau PS5 ini rilis umat, 26 April 2024.


Review Game Stellar Blade: Kuat di Visual, Lemah di Cerita

1 hari lalu

Eve, karakter utama game Stellar Blade. Game ini dirilis Sony Interactive Entertainment pada 26 April 2024. Tangkapan gambar dari PS5. TEMPO/Reza Maulana
Review Game Stellar Blade: Kuat di Visual, Lemah di Cerita

Sony Interactive Entertainment telah merilis game eksklusif Stellar Blade di PlayStation 5 atau PS5. Berikut review-nya.


Genshin Impact 4.6 Diluncurkan, Ada Karakter Baru

2 hari lalu

Game Genshin Impact. Ghensin.mihoyo.com
Genshin Impact 4.6 Diluncurkan, Ada Karakter Baru

Hoyoverse merilis Genshin Impact 4.6 pada Rabu, 24 April 2024


Siap Saingi iOS dan Android, Huawei Ajak Pengembang Ciptakan Native Apps untuk HarmonyOS

4 hari lalu

Eric Xu, Rotating Chairman Huawei, saat menyampaikan pidato kunci di gelaran HAS 2024. (Huawei)
Siap Saingi iOS dan Android, Huawei Ajak Pengembang Ciptakan Native Apps untuk HarmonyOS

HarmonyOS adalah sistem operasi generasi terbaru Huawei yang dapat beroperasi pada berbagai perangkat pintar.


Pakai Fitur Ini, Riwayat Pencarian Chrome Bisa Dihapus Dalam Hitungan Detik

4 hari lalu

Salah satu fitur Google Chrome adalah bisa menyimpan password agar kita tidak lupa. Lalu, bagaimana cara melihat password di Google Chrome? Foto: Canva
Pakai Fitur Ini, Riwayat Pencarian Chrome Bisa Dihapus Dalam Hitungan Detik

Chrome, peramban web milik Google, mengembangkan fitur pengpaus riwayat pencarian secara kilat.


Ide 500 Nickname Free Fire 2024 yang Keren dan Aesthetic

6 hari lalu

Karakter baru di game Free Fire bernama Santino
Ide 500 Nickname Free Fire 2024 yang Keren dan Aesthetic

Menentukan nama nickname Free Fire penting dilakukan. Hal ini untuk memberikan ciri khas dan pembeda. Berikut ini ide 500 nickname FF 2024.


I Witness, Game Misteri Buatan Kreator Lokal yang Membidik Pasar Amerika

8 hari lalu

Game baru I Witness garapan dua studio game di Bandung dan Surabaya, Storytale dan Stellar Horizon. (Dok.Storytale)
I Witness, Game Misteri Buatan Kreator Lokal yang Membidik Pasar Amerika

Storytale Studio dan Stellar Hoziron berkolaborasi menggarap I Witness, game misteri yang ditargetkan menembus pasar Amerika Serikat.


The Big Con dan Town of Salem 2 Bisa Diunduh Gratis di Epic Games Bulan Ini

8 hari lalu

Epic Games kembali merilis sejumlah game gratis. The Big Con dan Town of Salem II (Dok. Store EpicGames)
The Big Con dan Town of Salem 2 Bisa Diunduh Gratis di Epic Games Bulan Ini

Epic Games kembali menghadirkan game gratis, Big Con dan Town of Salem 2. Segera unduh sebelum 25 April 2024.


Rekomendasi Laptop Gaming Murah di Bawah 15 Juta dan Spesifikasinya

9 hari lalu

ASUS memperkenalkan TUF Gaming A16 Advantage Edition (FA617) yang disebut sebagai laptop gaming military grade pertama di dunia. TEMPO/MARIA FRANSISCA LAHUR
Rekomendasi Laptop Gaming Murah di Bawah 15 Juta dan Spesifikasinya

Berikut rekomendasi laptop gaming murah lengkap dengan harga dan spesifikasinya. Laptop gaming umumnya sudah dibekali dengan pendingin khusus.