Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

PC Gaming Mini ASUS ROG NUC Dipasarkan di Eropa

image-gnews
ASUS ROG NUC. ASUS
ASUS ROG NUC. ASUS
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Di acara Consumer Electronics Show (CES) 2024 pada Januari, Asus memperkenalkan PC gaming mini ROG NUC. Produk ini memiliki hardware yang efisien. Kini, laporan pada Jumat, 15 Maret 2024, Asus mulai memasarkan perangkat tersebut di pasar Eropa.

Dikutip dari situs web Asus Spanyol, terdapat enam versi ROG NUC yang menawarkan Core Ultra 7 155H dengan GeForce RTX 4060 atau Core Ultra 9 185H dengan GeForce RTX 4070. Model teratas hadir dengan RAM 32 gigabita atau GB dan penyimpanan 1 terabita atau TB seharga. Distribusi Asus ROG NUC diperkirakan akan dimulai pada 10 April 2024.

Spesifikasi ASUS ROG NUC

Dikutip dari Gizmochina, ROG NUC berjalan dalam prosesor Intel Core Ultra 7 atau prosesor Core Ultra 9 185H yang lebih bertenaga, sehingga cocok untuk tugas-tugas berat dan bermain game. ROG NUC juga hadir dengan opsi grafis NVIDIA RTX 4060 atau RTX 4070 yang mendukung hingga empat layar 4K untuk menambah pengalaman bermain.

PC mini ini dibuat dengan desain sederhana dan tool-free untuk pengaturan cepat dalam ukuran kecil 270 x 180 x 50 milimeter. Mesin alat ini bekerja dengan pengontrol ROG Raikiri PRO dan memungkinkan efek pencahayaan khusus melalui aplikasi ROG Armory Crate.

Adapun koneksinya terdapat HDMI 2.1a, DisplayPort 1.4, Thunderbolt 4 / USB4 Type-C, USB 3.2 Gen 2, USB 2.0, dan Intel Killer WiFi 6E AX1690i. ROG NUC bisa berjalan di Windows 11 atau berbagai sistem Linux, memberikan pengguna pilihan sistem operasi.

 Asus ROG Zephyrus G14

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Soal kebutuhan game, sebelumnya Asus Republic of Gamers (ROG) juga meluncurkan laptop gaming terbarunya, Asus ROG Zephyrus G14 untuk pasar Indonesia pada Rabu, 21 Februari 2024. Seri anyar Asus ROG itu menonjolkan desain yang lebih tipis dibandingkan generasi sebelumnya

Asus ROG G14 beroperasi dengan sistem Windows 11 Pro dan prosesor AMD Ryzen 8945 HS. Bagian mesinnya juga dipasangi NVIDIA GeForce RT 4070 dengan akselerator kecerdasan buatan alias AI untuk mempermudah pengguna ketika memainkan game yang menguras penyimpanan atau storage.

Country Technical Public Relation Asus Indonesia, Riandanu Madi Utomo, mengatakan Asus ROG G14 yang diluncurkan tahun ini lebih unik soal desain. Produk ini lebih tipis dan ringan. Tampilan visual laptop seri terbaru ini juga diperbarui, kini menampilkan garis lampu LED di bagian depan.

"Di saluran udaranya juga telah ditingkatkan dengan memakai Arc Flow Fans generasi 2 dan teknologi Tri-fan. Secara keseluruhan sistem ini menjaga perangkat supaya tetap beroperasi dalam keadaan sejuk," tuturnya di sela perilisan laptop tersebut.

Pilihan Editor: Laptop Layar Ganda Asus Zenbook Duo Resmi Dipasarkan di Indonesia, Apa Saja Fiturnya?

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Antara Eve dan K-Pop, Ini Kenapa Game Stellar Blade Dianggap Kontroversial

1 hari lalu

Tampilan menu utama game eksklusif PlayStation, Stellar Blade. Tangkapan gambar dari PS5. TEMPO/Reza Maulana
Antara Eve dan K-Pop, Ini Kenapa Game Stellar Blade Dianggap Kontroversial

Stellar Blade mendapat hujan kritik karena desain karakter tokoh utamanya, Eve. Game eksklusif PlayStation 5 atau PS5 ini rilis umat, 26 April 2024.


Review Game Stellar Blade: Kuat di Visual, Lemah di Cerita

1 hari lalu

Eve, karakter utama game Stellar Blade. Game ini dirilis Sony Interactive Entertainment pada 26 April 2024. Tangkapan gambar dari PS5. TEMPO/Reza Maulana
Review Game Stellar Blade: Kuat di Visual, Lemah di Cerita

Sony Interactive Entertainment telah merilis game eksklusif Stellar Blade di PlayStation 5 atau PS5. Berikut review-nya.


Genshin Impact 4.6 Diluncurkan, Ada Karakter Baru

2 hari lalu

Game Genshin Impact. Ghensin.mihoyo.com
Genshin Impact 4.6 Diluncurkan, Ada Karakter Baru

Hoyoverse merilis Genshin Impact 4.6 pada Rabu, 24 April 2024


Ide 500 Nickname Free Fire 2024 yang Keren dan Aesthetic

6 hari lalu

Karakter baru di game Free Fire bernama Santino
Ide 500 Nickname Free Fire 2024 yang Keren dan Aesthetic

Menentukan nama nickname Free Fire penting dilakukan. Hal ini untuk memberikan ciri khas dan pembeda. Berikut ini ide 500 nickname FF 2024.


I Witness, Game Misteri Buatan Kreator Lokal yang Membidik Pasar Amerika

9 hari lalu

Game baru I Witness garapan dua studio game di Bandung dan Surabaya, Storytale dan Stellar Horizon. (Dok.Storytale)
I Witness, Game Misteri Buatan Kreator Lokal yang Membidik Pasar Amerika

Storytale Studio dan Stellar Hoziron berkolaborasi menggarap I Witness, game misteri yang ditargetkan menembus pasar Amerika Serikat.


The Big Con dan Town of Salem 2 Bisa Diunduh Gratis di Epic Games Bulan Ini

9 hari lalu

Epic Games kembali merilis sejumlah game gratis. The Big Con dan Town of Salem II (Dok. Store EpicGames)
The Big Con dan Town of Salem 2 Bisa Diunduh Gratis di Epic Games Bulan Ini

Epic Games kembali menghadirkan game gratis, Big Con dan Town of Salem 2. Segera unduh sebelum 25 April 2024.


Rekomendasi Laptop Gaming Murah di Bawah 15 Juta dan Spesifikasinya

9 hari lalu

ASUS memperkenalkan TUF Gaming A16 Advantage Edition (FA617) yang disebut sebagai laptop gaming military grade pertama di dunia. TEMPO/MARIA FRANSISCA LAHUR
Rekomendasi Laptop Gaming Murah di Bawah 15 Juta dan Spesifikasinya

Berikut rekomendasi laptop gaming murah lengkap dengan harga dan spesifikasinya. Laptop gaming umumnya sudah dibekali dengan pendingin khusus.


Berkah Serial Adaptasi, Jumlah Pemain Aktif Game Fallout Meningkat Drastis

9 hari lalu

Serial Fallout akan tayang di Prime  Video pada 11 April 2024
Berkah Serial Adaptasi, Jumlah Pemain Aktif Game Fallout Meningkat Drastis

Serial Fallout yang tayang di Amazon Prime Video turut mendongrak kunjungan pemain game tersebut.


7 Game Ini Sajikan Petualangan Samurai dan Adu Pedang, Cocok untuk Fans Rise of Ronin

12 hari lalu

Tampilan game Rise of Ronin yang akan dirilis pada 22 Maret 2024. Dok. Sony Interactive Entertainment
7 Game Ini Sajikan Petualangan Samurai dan Adu Pedang, Cocok untuk Fans Rise of Ronin

Rise of Ronin bukan satu-satunya RPG samurai yang menarik perhatian. Sejumlah game dari berbagai era menyajikan tema dan gameplay serupa.


Fallout Versi Live Action, Cerita Soal Tutup Botol Hingga Radiasi Nuklir

13 hari lalu

Serial Fallout akan tayang di Prime Video pada 11 April 2024. (dok. Prime Video)
Fallout Versi Live Action, Cerita Soal Tutup Botol Hingga Radiasi Nuklir

Adaptasi game Fallout tayang di Amazon Prime Video sejak 11 April 2024. Memanjakan para penggemar waralaba permainannya.