Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kamera Ganda Lenovo Vibe S1 untuk Pencinta Selfie  

Editor

Suseno TNR

image-gnews
Lenovo Vibe S1. mashable.com
Lenovo Vibe S1. mashable.com
Iklan

TEMPO.COBandung - Lenovo menghadirkan Vibe S1 untuk memenuhi kebutuhan pencinta selfie. Miranda Vania Warokka, Marketing Lenovo Indonesia, mengatakan Vibe S1 menjadi komitmen Lenovo untuk terus berinovasi sesuai dengan kebutuhan penggunanya. "Dari selfie, kita bisa tahu seberapa percaya dirikah kita," ujarnya saat ditemui di lokasi peluncuran, Di Beehive Cafe and Eatry Bandung, Jumat, 22 Januari 2016.

Menurut Miranda, acara yang digelar Lenovo ini bukan sekadar peluncuran produk, tapi juga menghadirkan workshop motivasi diri dengan tema "Self-Confidence is the Key to Brands Yourself".

Vibe S1 dirancang dengan dua kamera depan menjadikannya smartphone pertama dengan fitur selfie terlengkap. Dua kamera depan itu membuat kualitas foto lebih tajam dalam kondisi ruang gelap ataupun terang. Kamera depan dengan 2 megapiksel dan 8 megapiksel berfungsi untuk menganalisis kedalaman informasi ruang layaknya kemampuan penglihatan pada manusia dengan dua mata. "Keunggulan kamera ganda ini membuat hasil foto terlihat lebih tajam dan hidup," katanya.

Selain itu, hasil selfie yang dibuat langsung bisa dikreasikan dengan beberapa opsi, yakni blur, bokehcut out, atau memilih background dari foto lain. "Semua itu bisa dilakukan langsung di ponsel," ujar Ardie R. Suhardi, Country Lead mobile Business Group Lenovo Indonesia.

Selain keunggulan fitur kamera, Vibe S1 sangat komitmen dalam hal performa. Ditenagai prosesor octa-core 64 bit dan RAM sebesar 3 GB, ponsel ini mampu mengerjakan sistem aplikasi dengan maksimal. Dengan penambahan eksternal microSD berkapasitas 128 GB, Vibe S1 memiliki ruang simpan total sebesar 160 GB atau mampu menampung 40 ribu foto dengan kualitas terbaik.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Desain ponsel dengan full HD 5 inci membuat kejernihan tampilan layar pun semakin prima dan optimal. Juga dilengkapi model tekstur genggam yang membuat pengguna akan merasa nyaman saat menggenggam ponsel dalam keadaan apa pun.

"Dengan kelengkapan tersebut, Lenovo Vibe S1 dijual seharga Rp 3.999.000 dan sudah bisa dibeli di gerai-gerai Lenovo terdekat," ujarnya.

DWI RENJANI

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Keunikan Stadion Siliwangi, Lokasi Konser Sheila on 7 di Bandung, Pernah jadi Markas Tim Sepak Bola Militer Belanda

3 hari lalu

Sheila on 7 saat tampil di Swara Prambanan di kawasan Candi Prambanan, 31 Desember 2023. Foto: Istimewa.
Keunikan Stadion Siliwangi, Lokasi Konser Sheila on 7 di Bandung, Pernah jadi Markas Tim Sepak Bola Militer Belanda

Di Bandung, Sheila on 7 akan mangung di Stadion Siliwangi. Awalnya stadion itu bernama lapangan SPARTA, markas tim sepak bola militer Hindia Belanda.


Rekomendasi Laptop Gaming Murah di Bawah 15 Juta dan Spesifikasinya

9 hari lalu

ASUS memperkenalkan TUF Gaming A16 Advantage Edition (FA617) yang disebut sebagai laptop gaming military grade pertama di dunia. TEMPO/MARIA FRANSISCA LAHUR
Rekomendasi Laptop Gaming Murah di Bawah 15 Juta dan Spesifikasinya

Berikut rekomendasi laptop gaming murah lengkap dengan harga dan spesifikasinya. Laptop gaming umumnya sudah dibekali dengan pendingin khusus.


Polisi Tangkap Pembunuh Wanita di Apartemen Jardin Bandung yang Kabur ke Jakarta

12 hari lalu

Ilustrasi pembunuhan. FOX2now.com
Polisi Tangkap Pembunuh Wanita di Apartemen Jardin Bandung yang Kabur ke Jakarta

Seorang wanita ditemukan tewas di Apartemen Jardin, Kota Bandung, diduga dibunuh pelanggannya


Rekomendasi 5 Tempat Wisata Air di Bandung untuk Menghabiskan Waktu Libur Lebaran

17 hari lalu

Sejumlah anak bermain di kolam sisa pembongkaran di Pemandian Tjihampelas, Jalan Cihampelas, Bandung, Jumat (14/5). TEMPO/Aditya Herlambang Putra
Rekomendasi 5 Tempat Wisata Air di Bandung untuk Menghabiskan Waktu Libur Lebaran

Salah satu aktivitas rekreasi yang bisa dilakukan bersama dengan keluarga ketika masa libur lebaranadalah berenang.


Penumpang Terminal Leuwipanjang Bandung Naik 20 Persen Selama Arus Mudik Lebaran

22 hari lalu

Pemudik bersiap memasukkan barang bawaannya kedalam bagasi bus di Terminal Penumpang Tipe A Baranangsiang, Kota Bogor, Jawa Barat, Rabu 27 Maret 2024. Sebagian warga memilih untuk mudik lebih awal untuk menghindari kemacetan dan lonjakan penumpang serta tingginya harga tiket saat puncak arus mudik Lebaran 2024. ANTARA FOTO/Arif Firmansyah
Penumpang Terminal Leuwipanjang Bandung Naik 20 Persen Selama Arus Mudik Lebaran

Kepala Terminal Leuwipanjang Kota Bdung Asep Hidayat mengatakan, kenaikan jumlah penumpang di arus mudik Lebaran terpantau sejak H-7.


5 Rekomendasi Laptop untuk Mahasiswa yang Harganya Terjangkau

23 hari lalu

Berikut alternatif cara screenshoot di laptop Windows dan MacBook menggunakan kombinasi tombol di keyboard tanpa perlu instal aplikasi baru. Foto: Canva
5 Rekomendasi Laptop untuk Mahasiswa yang Harganya Terjangkau

Tak perlu bingung saat akan membeli laptop. Berikut ini rekomendasi laptop untuk mahasiswa yang ramah kantong dengan kualitas terbaik.


10 Rekomendasi Laptop 5 Jutaan untuk Hiburan hingga Bekerja

23 hari lalu

Asus Zenbook Duo model UX8406 dipamerkan di Jakarta, Selasa, 27 Februari 2024. Laptop ini hadir dengan dua layar yang dilindungi Corning Gorilla Glass, didukung oleh OLED Touchscreen dengan kecerahan maksimum hingga 500 nits. TEMPO/Alif Ilham Fajriadi
10 Rekomendasi Laptop 5 Jutaan untuk Hiburan hingga Bekerja

Kini sudah tersedia banyak pilihan laptop sesuai kebutuhan. Jika budget Anda tidak besar, berikut rekomendasi laptop 5 jutaan.


10 Rekomendasi Laptop Gaming Mulai dari 10 Jutaan

27 hari lalu

Rekomendasi laptop gaming Rp 10 jutaan dari berbagai merek ternama, mulai dari Acer, Advan, Asus, Axioo, HP, Lenovo, hingga MSI. Foto: Canva
10 Rekomendasi Laptop Gaming Mulai dari 10 Jutaan

Rekomendasi laptop gaming Rp 10 jutaan dari berbagai merek ternama, mulai dari Acer, Advan, Asus, Axioo, HP, Lenovo, hingga MSI.


10 Rekomendasi Laptop Rp 5 Jutaan, Bisa untuk Multitasking

27 hari lalu

Berikut rekomendasi laptop Rp5 jutaan dari berbagai merek ternama, mulai dari Acer, Asus, HP, hingga Lenovo dengan SSD sampai 512 GB. Foto: Canva
10 Rekomendasi Laptop Rp 5 Jutaan, Bisa untuk Multitasking

Berikut rekomendasi laptop Rp5 jutaan dari berbagai merek ternama, mulai dari Acer, Asus, HP, hingga Lenovo dengan SSD sampai 512 GB.


Lenovo Tab M11 Meluncur di India, Ini Spesifikasinya

32 hari lalu

Lenovo
Lenovo Tab M11 Meluncur di India, Ini Spesifikasinya

Tablet Lenovo terbaru Tab M11 dilengkapi dengan chipset MediaTek Helio G88 memiliki sertifikasi TUV Rheinland Low Blue Light untuk kenyamanan menonton