Dilema Virtual AI di TikTok untuk Berjualan, Tak Mampu Gantikan Daya Tarik Influencer Manusia

Senin, 15 April 2024 12:57 WIB

Ilustrasi TikTok. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - TikTok bereksperimen untuk menguji influencer virtual bertenaga kecerdasan buatan atau AI. Fitur ini memungkinkan pengguna untuk memasarkan produknya di TikTok tanpa harus harus bicara langsung di depan kamera. Namun skrip dan pedoman penjualan tetap harus dipantau dan diatur oleh masing-masing pengguna.

Hadirnya influencer virtual AI disebut sebagai upaya memanfaatkan teknologi kecerdasan buatan di masa kini yang semakin masif. Pelbagai perusahaan teknologi berlomba-lomba menggunakan AI sebagai daya tariknya.

Hanya saja, dikutip dari Gizmochina, Senin, 15 April 2024, hadirnya influencer virtual AI membuat beberapa pengguna internet dan pengiklan khawatir ihwal persaingan bisnis dan kemampuan AI yang belum mampu menarik banyak penonton untuk membeli produk mereka.

Virtual AI untuk jualan di TikTok tidak semenarik pengiklan sebenarnya. Influencer asli bisa memanfaatkan momen dan ruang diskusi yang lebih banyak kepada penonton dibanding influencer AI. Bahkan TikTok telah melakukan survei internal dan mendapatkan data kalau virtual AI tidak mampu meningkatkan penjualan, dibanding pemasaran langsung oleh manusia.

Hasil survei yang tidak berdampak signifikan ini, juga membuat perusahaan induk TikTok, ByteDance, belum mengonfirmasi secara resmi kapan peluncuran virtual AI untuk E-Commerce digelar. Bisa saja fitur ini disempurnakan atau malah dihapus karena tidak berdampak untuk pengguna.

Advertising
Advertising

Lebih lanjut, banyak pengamat teknologi yang menyarankan kepada TikTok untuk mengkaji kembali penggunaan virtual AI untuk E-Commerce. Sentimen dari pengguna harus lebih diperhatikan dan memastikan kalau influencer berbasis AI tidak akan menggantikan manusia secara keseluruhan untuk menjalankan bisnisnya.

Pilihan Editor: Dosen Malaysia Tuding Guru Besar Unas, Ini Dampak Penggunaan Jurnal Predator

Berita terkait

Cara Menggunakan Viggle AI untuk Video Animasi dan Manfaatnya

3 jam lalu

Cara Menggunakan Viggle AI untuk Video Animasi dan Manfaatnya

Viggle AI adalah aplikasi edit video animasi berbasis AI yang sedang ramai diperbincangkan. Berikut cara menggunakan Viggle AI melalui Discord.

Baca Selengkapnya

OpenAI Meluncurkan GPT4o, Mengenal Model AI Baru Ini

23 jam lalu

OpenAI Meluncurkan GPT4o, Mengenal Model AI Baru Ini

OpenAI mengumumkan peluncuran model kecerdasan buatan generatif baru bernama GPT-4o

Baca Selengkapnya

Dampak Teknologi AI, Bisa Tahan dan Serang Pengguna Teknologi dalam Waktu Bersamaan

1 hari lalu

Dampak Teknologi AI, Bisa Tahan dan Serang Pengguna Teknologi dalam Waktu Bersamaan

Teknologi AI yang berkembang bisa membawa dampak negatif dan positif.

Baca Selengkapnya

OpenAI Luncurkan GPT-4o, Model AI yang Lebih Pintar Merespons Perintah Suara

1 hari lalu

OpenAI Luncurkan GPT-4o, Model AI yang Lebih Pintar Merespons Perintah Suara

Model ChatGPT terbaru, GPT-4o lebih handarl merespons perintah dari pengguna., terutama yang berupa input suara.

Baca Selengkapnya

Bersaing Membuat Film Pendek dengan AI, Mengenal Cinema Synthetica

1 hari lalu

Bersaing Membuat Film Pendek dengan AI, Mengenal Cinema Synthetica

Kompetisi Cinema Synthetica menantang para sineas muda untuk membuat film pendek menggunakan kecerdasan buatan atau AI

Baca Selengkapnya

Cerita Korban Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina Lapor Polisi, Alami Kerugian Rp 30 Juta

2 hari lalu

Cerita Korban Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina Lapor Polisi, Alami Kerugian Rp 30 Juta

Program pendidikan yang dia ikuti itu akan dilaksanakan di Philippine Women's University pada 2024 di Manila dengan skema beasiswa parsial doktoral.

Baca Selengkapnya

Temuan Peneliti MIT Mengklaim AI Telah Mempelajari Cara Menipu Manusia

3 hari lalu

Temuan Peneliti MIT Mengklaim AI Telah Mempelajari Cara Menipu Manusia

Kemampuan sistem AI ini dapat melakukan hal-hal seperti membodohi pemain game online atau melewati captcha.

Baca Selengkapnya

Gelar Kompetisi Drone Tempur Loyal Wingman, Angkatan Udara Amerika Pilih 2 Finalis Ini

4 hari lalu

Gelar Kompetisi Drone Tempur Loyal Wingman, Angkatan Udara Amerika Pilih 2 Finalis Ini

Kompetisi drone tempur ini telah menyisihkan tiga perusahaan teknologi militer dirgantara raksasa--Boeing, Lockheed-Martin, dan Northrup-Grumman.

Baca Selengkapnya

Seberapa Bergantung China Terhadap Teknologi Kecerdasan Buatan Amerika Serikat?

5 hari lalu

Seberapa Bergantung China Terhadap Teknologi Kecerdasan Buatan Amerika Serikat?

Langkah Departemen Perdagangan AS ditujukan untuk mengekspor model kecerdasan buatan atau AI berpemilik ataukah sumber tertutup?

Baca Selengkapnya

Terjemahan Manga Menggunakan Jasa Perusahaan AI Orange

7 hari lalu

Terjemahan Manga Menggunakan Jasa Perusahaan AI Orange

AI Orange memiliki kemampuan membaca manga lewat analisis gambar dan pengenalan karakter. Manga diterjemahkan ke Bahasa Inggris dan Cina.

Baca Selengkapnya