Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

4 Fakta Badak Sumatera yang Terancam Punah

Reporter

Editor

Nurhadi

image-gnews
Rosa, seekor induk badak Sumatera menemani anaknya berjenis kelamin betina yang baru berusia beberapa hari di Suaka Rhino Sumatera, Taman Nasional Way Kambas (SRS TNWK), Lampung Timur, Senin, 28 Maret 2022. Foto: Biro Humas KLHK
Rosa, seekor induk badak Sumatera menemani anaknya berjenis kelamin betina yang baru berusia beberapa hari di Suaka Rhino Sumatera, Taman Nasional Way Kambas (SRS TNWK), Lampung Timur, Senin, 28 Maret 2022. Foto: Biro Humas KLHK
Iklan

TEMPO.CO, JakartaBadak Sumatera termasuk badak yang paling terancam punah dari semua spesies badak karena tingkat penurunannya yang cepat. Karena perburuan liar, jumlahnya telah menurun lebih dari 70 persen selama 20 tahun terakhir.

Mengutip rhinos.org, Badak Sumatera dinyatakan punah di alam liar di daratan Malaysia pada 2015 dan di Borneo Malaysia pada 2019. Badak Sumatera hanya ada di kawasan lindung di mana mereka dijaga secara fisik oleh Unit Perlindungan Badak (Sumatra Selatan) dan Unit Perlindungan Satwa Liar (Sumatera utara).

Berikut sejumlah fakta mengenai Badak Sumatera yang dikuti dari berbagai sumber:

1. Badak Terkecil

Dikutip dari discoverwildlife.com, Badak Sumatera merupakan badak terkecil dari 5 spesies badak di dunia. Meski masih terbilang cukup besar, dengan berat 600-950 kilogram, badak ini memang kecil dibandingkan dengan spesies terbesar, yakni badak putih.

2. Badak yang Soliter

Badak Sumatera adalah hewan yang sebagian besar soliter kecuali untuk pacaran dan membesarkan keturunan. Ini adalah spesies badak yang paling vokal dan juga berkomunikasi melalui penandaan tanah dengan kakinya, memutar anakan menjadi pola, dan meninggalkan kotoran.

3. Distribusi dan Habitat Badak Sumatera

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Badak Sumatera hidup di hutan hujan dataran rendah dan dataran tinggi sekunder, rawa-rawa, dan hutan awan. Mereka mendiami daerah berbukit dekat dengan air, terutama lembah atas yang curam dengan semak belukar yang berlebihan.

Badak Sumatera pernah menghuni jangkauan terus menerus sejauh utara Burma, India timur, dan Bangladesh. Kini hanya ada empat area yang diketahui terdapat Badak Sumatera, yakni Taman Nasional Bukit Barisan Selatan, Taman Nasional Gunung Leuser, Taman Nasional Way Kambas di Sumatera, dan Taman Nasional Way Kambas di Kalimantan

4. Populasi Badak Sumatera Kian Menurun

Menurut WWF, pada 2020, jumlah Badak Sumatera sebanyak 30 ekor seperti dikutip dari washingtonpost.com. Badak Sumatera pernah cukup banyak di seluruh Asia Tenggara dan pada 1986 diperkirakan ada sebanyak 800 yang hidup di alam liar. Dalam 33 tahun terakhir jumlahnya turun secara drastis, yakni 50 persen per dekade.

M. RIZQI AKBAR

Baca juga: Kisah Badak Sumatera Jantan Terakhir di Malaysia

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pengadilan Ungkap Kronologi Pembunuhan Badak di Taman Nasional Ujung Kulon, Cula Dijual Rp 300 Juta

1 hari lalu

Badak Jawa (Rhinoceros sondaicus) berhasil diabadikan menggunakan camera trap saat berkubang di Taman Nasional Ujung Kulon, Banten. TNUK adalah salah satu Taman Nasional yang ada di Indonesia yang telah ditetapkan sebagai Situs Warisan Alam Dunia oleh UNESCO pada tahun 1992 dan merupakan perwakilan ekosistem hutan hujan tropis dataran rendah yang tersisa dan terluas di Jawa bagian barat.  ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja
Pengadilan Ungkap Kronologi Pembunuhan Badak di Taman Nasional Ujung Kulon, Cula Dijual Rp 300 Juta

Badak ditembak di bokong lalu disembelih dan diambil culanya terekam camera trap di dalam Taman Nasional Ujung Kulon. Kamera juga dicuri.


AFF Gandeng Shopee untuk Gelar Kompetisi Antar-Klub Asia Tenggara

21 hari lalu

Presiden AFF Khiev Sameth (kiri) bersama dengan Direktur Komersial Shopee Zhou Jun Jie saat meneken kesepakan kerjasama kontrak (MoU) Shopee Cup pada Kamis (04/04/2024). (ANTARA/HO-AFF).
AFF Gandeng Shopee untuk Gelar Kompetisi Antar-Klub Asia Tenggara

AFF bekerja sama dengan e-commerce Shopee untuk menggelar kompetisi klub se-Asia Tenggara atau ASEAN.


Indonesia Urutan Ketiga Penyumbang Wisatawan Terbesar Vietnam

23 hari lalu

Wisatawan mencoba memasuki lubang kecil yang jadi jalan tentara Vietnam untuk ke Cu Chi Tunnels di Ho Chi Minh (Antara)
Indonesia Urutan Ketiga Penyumbang Wisatawan Terbesar Vietnam

Indonesia menjadi salah satu pasar utama pariwisata Vietnam karena adanya bebas visa selama 30 hari bagi warga negara anggota ASEAN.


Kaspersky Blokir 42,7 Juta Infeksi Lokal di Asia Tenggara pada 2023

24 hari lalu

Ilustrasi hacker. (e-propethic.com)
Kaspersky Blokir 42,7 Juta Infeksi Lokal di Asia Tenggara pada 2023

Kaspersky memblokir total 42.700.000 infeksi lokal selama periode Januari hingga Desember 2023


Gerombolan Monyet Ekor Panjang ke Pemukiman Daerah Soreang Bandung

26 hari lalu

Kawanan monyet ekor panjang yang memasuki kawasan permukiman di Kota Bandung. Cuplikan video netizen
Gerombolan Monyet Ekor Panjang ke Pemukiman Daerah Soreang Bandung

Setelah Kota Bandung, kini giliran Soreang, ibu kota Kabupaten Bandung, menjadi sasaran kawanan monyet ekor panjang untuk berkeliaran.


Inilah 5 Alasan Kucing Takut Air

30 hari lalu

Ilustrasi kucing (Pixabay)
Inilah 5 Alasan Kucing Takut Air

Ada beberapa hal yang membuat kucing takut dengan air. Salah satunya karena sifat genetik yang dibawa dari nenek moyang spesiesnya.


Koalisi Perlindungan Satwa Global Desak KLHK Hentikan Ekspor Monyet Ekor Panjang

31 hari lalu

Monyet ekor panjang (macaca Fascicularis) berinteraksi dengan pengunjung di Taman Nasional Baluran, Situbondo, Jawa Timur, Minggu, 18 Februari 2024. ANTARA/Budi Candra Setya
Koalisi Perlindungan Satwa Global Desak KLHK Hentikan Ekspor Monyet Ekor Panjang

Koalisi perlindungan hewan seluruh Asia melayangkan surat kepada KLHK. Menuntut penghentian ekspor monyet ekor panjang yang terancam punah.


Bulog Datangkan 450 Ton Beras Asal dari Sejumlah Negara Asia Tenggara Bulan Ini

36 hari lalu

Sejumlah buruh menurunkan beras impor asal Thailand dari kapal kargo berbendera Vietnam di Pelabuhan Malahayati, Kabupaten Aceh Besar, Aceh, Jumat 1 Maret 2024. Perum Bulog Wilayah Aceh pada tahap awal telah mengimpor sebanyak 6.700 ton beras asal Thailand dan menyusul tahap kedua sebanyak 6.000 ton beras impor  asal Vietnam yang diperkiaran tiba di Aceh pertengahan Februari 2024 guna memperkuat stok cadangan beras pemerintah (CBP) dalam rangka menyambut bulan ramadhan dan pemenuhan kebutuhan pangan. ANTARA FOTO/Ampelsa
Bulog Datangkan 450 Ton Beras Asal dari Sejumlah Negara Asia Tenggara Bulan Ini

Perum Bulog jamin ketersediaan beras bulan ini lewat impor dari negara tetangga.


Tarif PPN Naik jadi 12 Persen, Indef: Indonesia Paling Tinggi di Asia Tenggara

36 hari lalu

Pembeli tengah memilih pakaian di pusat perbelanjaan Tanah Abang, Jakarta, Kamis 14 Maret 2024. Kenaikan PPN di awal 2025 dikhawatirkan akan mempengaruhi daya beli masyarakat. TEMPO/Tony Hartawan
Tarif PPN Naik jadi 12 Persen, Indef: Indonesia Paling Tinggi di Asia Tenggara

Peneliti Center of Industry, Trade, and Investment Indef Ahmad Heri Firdaus membandingkan besaran tarif PPN di Asia Tenggara.


Jurnalis Asia Tenggara Luncurkan Jaringan Anti-korupsi Baru: JAC

36 hari lalu

Journalist Against Corruption (JAC) baru saja dibentuk beranggotakan 35 wartawan dari tujuh negara di Asia Tenggara pada Rabu, 20 Maret 2024. Para jurnalis di organisasi ini berkomitmen untuk meningkatkan liputan mereka mengenai isu-isu korupsi di kawasan Asia Tenggara. Tempo/Dokumentasi JAC
Jurnalis Asia Tenggara Luncurkan Jaringan Anti-korupsi Baru: JAC

Jaringan jurnalis antikorupsi ini bertujuan untuk menjadi platform untuk investigasi kolaboratif nasional dan regional serta kesempatan pelatihan.