"

3 Kampus di Indonesia Terbaik di Bidang Biologi

Reporter

Editor

Devy Ernis

Gedung Rektorat IPB University di kampus IPB Dramaga Bogor /ANTARA
Gedung Rektorat IPB University di kampus IPB Dramaga Bogor /ANTARA

TEMPO.CO, Jakarta - IPB University menjadi perguruan tinggi di Indonesia terbaik di bidang Biologi berdasarkan pemeringkatan yang dikeluarkan QS World University Rankings (QS WUR) by Subject 2023: Biological Sciences. Di urutan ke-2 dan ke-3 ada Universitas Gadjah Mada (UGM) dan Universitas Indonesia (UI).

Ketiga perguruan tinggi Indonesia ini berada di rangking  #551-600 dunia dalam bidang Biologi. Rektor IPB University, Prof Arif Satria mengatakan diperlukan adanya target pada masing-masing fakultas. “Sudah saatnya  perlu target per bidang ilmu (subject) pada masing-masing fakultas atau sekolah untuk bisa masuk dalam pemeringkatan QS WUR,” kata Arif seperti dikutip di laman resmi IPB University pada Rabu, 16 Juni 2022.

Dalam pemeringkatan QS WUR, IPB University saat ini, lanjutnya, baru ada di lima subjects yaitu Agricultural and Forestry, Environmental Science, Economic and Econometrics, Social Sciences and Management dan Biological Science. 

Arif juga menyinggung, secara keseluruhan tahun ini IPB University berhasil masuk top 450 dunia versi QS WUR 2023. IPB University tepatnya berada di urutan 449 dunia dan urutan ke 112 di Asia. Arif menyampaikan apresiasi kepada segenap warga IPB University atas capaian yang membanggakan karena IPB University berhasil melompat 62 tingkat dibanding tahun lalu.

Rilis QS WUR ini, kata Arif, menegaskan posisi IPB University dalam komunitas perguruan tinggi berkualitas di tingkat global. Beberapa bulan yang lalu, QS juga merilis pemeringkatan perguruan tinggi berbasis bidang ilmu (QS WUR by Subject). Dalam pemeringkatan itu, IPB University menempati peringkat 41 dunia dan urutan ke-1 di Asia di bidang pertanian dan kehutanan, yang merupakan mandat utama IPB University.

Baca juga:Siswa Madrasah Tsanawiyah 1 Pati Lolos Olimpiade Sains Nasional Tingkat SMA








Respons Kampus Soal Unggahan BEM UI yang Bikin Meme Puan Maharani Berbadan Tikus

2 hari lalu

Ilustrasi Kampus Universitas Indonesia 2022. (DOK. HUMAS UI)
Respons Kampus Soal Unggahan BEM UI yang Bikin Meme Puan Maharani Berbadan Tikus

Respons unggahan BEM UI, kampus mengatakan kampusnya senantiasa menjunjung tinggi kebebasan dalam menyampaikan pendapat.


UGM Bikin Aplikasi Penanganan Pasien Tuberkulosis Resisten Obat

2 hari lalu

Pusat Kedokteran Tropis (PKT) Universitas Gadjah Mada (UGM) mengembangkan aplikasi
UGM Bikin Aplikasi Penanganan Pasien Tuberkulosis Resisten Obat

Pusat Kedokteran Tropis Universitas Gadjah Mada (UGM) mengembangkan sebuah aplikasi untuk mendukung penanganan pasien tuberkulosis resisten obat.


UI Jadi Kampus Nomor 1 di Indonesia Versi QS Subjects Rangking 2023

3 hari lalu

Ilustrasi Kampus Universitas Indonesia 2022. (DOK. HUMAS UI)
UI Jadi Kampus Nomor 1 di Indonesia Versi QS Subjects Rangking 2023

Universitas Indonesia (UI) menjadi kampus nomor satu di Indonesia versi The QS World University Rankings by Subject 2023.


UI Sabet 6 Penghargaan di Ajang PRIA 2023

3 hari lalu

Para penerima penghargaan pada ajang kompetisi The 8th Public Relations Indonesia Award (PRIA) 2023. ANTARA/HO-Humas UI
UI Sabet 6 Penghargaan di Ajang PRIA 2023

Universitas Indonesia (UI) meraih enam penghargaan pada ajang kompetisi The 8th Public Relations Indonesia Awards (PRIA) 2023.


Mahasiswa FKUI Raih Medali di Kompetisi SIMPIC 2023 di Thailand

3 hari lalu

Stefen Weliadi Ali, mahasiwa Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI), meraih Silver Medal untuk kategori individu pada ajang Siriraj International Medical Microbiology, Parasitology, and Immunology Competition (SIMPIC) 2023. Istimewa
Mahasiswa FKUI Raih Medali di Kompetisi SIMPIC 2023 di Thailand

Stefen Weliadi Ali, mahasiwa Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI), meraih Silver Medal untuk kategori individu.


Bambang Tri Mulyono Dituntut 10 Tahun Bui Soal Ijazah Palsu Jokowi, Berikut Kilas Balik Kasusnya

3 hari lalu

Bambang Tri Mulyono (tengah) menjalani sidang dengan agenda pembacaan tuntutan di Pengadilan Negeri Solo, Selasa 21 Maret 2023. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Bambang Tri Mulyono Dituntut 10 Tahun Bui Soal Ijazah Palsu Jokowi, Berikut Kilas Balik Kasusnya

Tim Jaksa Penuntut Umum (JPU) menuntut Bambang Tri Mulyono soal kasus gugatan ijazah palsu Jokowi dengan hukuman 10 tahun penjara. Berikut adalah kilas balik kasus ijazah palsu Jokowui.


Kisah Suami-Istri Lulus S3 Bersama di UI, Termotivasi Anak yang Lulus Lebih Dulu

4 hari lalu

Suami-istri Dr. Suhartono, S.IP., M.PP dari Fakultas Ilmu Administrasi (FIA) Universitas Indonesia (UI) dan Dr. Anna Armeini Rangkuti, S.Psi., M.Si. dari Fakultas Psikologi (FPsi) UI. ui.ac.id
Kisah Suami-Istri Lulus S3 Bersama di UI, Termotivasi Anak yang Lulus Lebih Dulu

Pasangan suami-istri lulus doktoral UI termotivasi oleh sang anak yang lulus terlebih dahulu dari FTUI.


Anies dan Ganjar Tak Masuk List Pembicara Tarawih Masjid UGM

4 hari lalu

Masjid Kampus UGM di Universitas Gadjah Mada Yogyakarta. TEMPO/ Anang Zakaria
Anies dan Ganjar Tak Masuk List Pembicara Tarawih Masjid UGM

Ganjar santer disebut sebut jadi sosok paling potensial jadi calon presiden. Sementara Anies bakal diusung oleh Nasdem, Demokrat, dan PKS.


Profil Saldi Isra Wakil Ketua MK, Perjalanan Anak Solok ke Gedung Mahkamah Konstitusi

5 hari lalu

Saldi Isra mengucap sumpah sebagai Hakim Mahkamah Konstitusi (MK) saat acara pelantikan yang dipimpin Presiden Joko Widodo di Istana Negara, Jakarta, 11 April 2017. ANTARA/Rosa Panggabean
Profil Saldi Isra Wakil Ketua MK, Perjalanan Anak Solok ke Gedung Mahkamah Konstitusi

Pakar hukum tata negara dan pendiri Pusat Studi Konstitusi (PUSaKO) Fakultas Hukum Unand jadi Wakil Ketua MK. Ini profil Saldi Isra.


UGM Jadi Kampus Penerima LPDP Terbesar

5 hari lalu

LPDP. lpdp.kemenkeu.go.id
UGM Jadi Kampus Penerima LPDP Terbesar

Kepala Divisi Pelayanan Beasiswa Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) Gendro Hartono mengatakan ada 3.866 penerima beasiswa LPDP di UGM.